Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ingin Diterima Kerja? Pakai 6 Strategi Ini saat Interview

Kompas.com - 03/07/2021, 15:30 WIB
Bambang P. Jatmiko

Editor

KOMPAS.com - Wawancara kerja (interview) adalah satu tahapan penting untuk mendapatkan pekerjaan. Di mana kamu akan berkomunikasi dengan pewawancara.

Komunikasi ini banyak caranya. Ada yang bertemu langsung, via video call atau telepon. Umumnya dalam tahap wawancara kerja, kamu akan diberondong dengan berbagai pertanyaan.

Selanjutnya jawaban yang kamu berikan dapat menjadi pertimbangan pewawancara dalam mengambil keputusan. Oleh karena itu, kamu harus mampu menunjukkan atau menonjolkan sesuatu yang ada dalam diri agar dilirik pewawancara.

Ini yang disebut mempromosikan diri. Layaknya orang jualan, mempromosikan barang dagangannya supaya pembeli tertarik.

Tetapi saat wawancara kerja, kamu mempromosikan atau “menjual diri” di depan pewawancara. Berikut cara mempromosikan atau ‘menjual diri’ ketika wawancara kerja, seperti dikutip dari Cermati.com.

1. Berpenampilan necis dan sopan

Namanya mau interview kerja, berpakaian yang rapi. Busana yang dikenakan tidak harus baru, tetapi terlihat bersih dan rapi.

Baju dan celana atau rok disetrika, sehingga tidak nampak kusut, kumel, dan kucel. Gunakan aksesoris dan riasan minimalis.

Jangan menor bagi pelamar wanita. Rok pun tidak terlalu pendek. Sebaiknya di bawah lutut.

Semprot parfum secukupnya agar badan wangi dan segar, serta menunjang penampilan. Jangan berlebihan, karena segala sesuatu yang berlebihan itu tidak baik.

Penampilan mencerminkan kepribadianmu. Jika penampilan atau berpakaian asal-asalan menunjukkan kepribadian yang asal-asalan pula. Ini bisa menjadi satu poin minus di mata pewawancara.

2. Datang tepat waktu

Disiplin sangat penting dalam dunia kerja. Untuk memberi kesan awal yang baik, datanglah tepat waktu pada saat wawancara kerja.

Baiknya datang lebih awal, sekitar 15-30 menit sebelum jadwal wawancaramu. Waktu ini bisa kamu gunakan untuk merapikan penampilanmu lagi, menyiapkan berkas yang diperlukan seperti CV, serta menenangkan pikiran.

Datang tepat waktu juga dapat memberi kesan pertama yang baik kepada pewawancara. Kamu punya time management yang bagus dalam keseharian.

3. Dilarang jutek

Cara mempromosikan diri lainnya adalah bersikap ramah. Pasang senyum manis, berjabat tangan erat, dan menyapa duluan pewawancara.

Dilarang jutek agar tidak dianggap pemarah, galak, sinis, dan cuek. Sebaiknya kamu menunjukkan bahwa kamu orang yang hangat dan ramah.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kementerian PUPR Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan S1, Ini Syaratnya

Kementerian PUPR Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan S1, Ini Syaratnya

Work Smart
Juwara, Komunitas Pemberdayaan Mitra Bukalapak yang Antarkan Warung Tradisional Raih Masa Depan Cerah

Juwara, Komunitas Pemberdayaan Mitra Bukalapak yang Antarkan Warung Tradisional Raih Masa Depan Cerah

BrandzView
Rupiah Melemah Tembus Rp 16.200 Per Dollar AS, Apa Dampaknya buat Kita?

Rupiah Melemah Tembus Rp 16.200 Per Dollar AS, Apa Dampaknya buat Kita?

Whats New
Dollar AS Tembus Rp 16.200, Kemenkeu Antisipasi Bengkaknya Bunga Utang

Dollar AS Tembus Rp 16.200, Kemenkeu Antisipasi Bengkaknya Bunga Utang

Whats New
Bawaslu Buka 18.557 Formasi CPNS dan PPPK 2024, Ini Prioritas Kebutuhannya

Bawaslu Buka 18.557 Formasi CPNS dan PPPK 2024, Ini Prioritas Kebutuhannya

Whats New
Ingin Produksi Padi Meningkat, Kementan Kerahkan 3.700 Unit Pompa Air di Jatim

Ingin Produksi Padi Meningkat, Kementan Kerahkan 3.700 Unit Pompa Air di Jatim

Whats New
Kemenhub Buka 18.017 Formasi CPNS dan PPPK 2024, Ini Rinciannya

Kemenhub Buka 18.017 Formasi CPNS dan PPPK 2024, Ini Rinciannya

Whats New
Melalui Pompanisasi, Mentan Amran Targetkan Petani di Lamongan Tanam Padi 3 Kali Setahun

Melalui Pompanisasi, Mentan Amran Targetkan Petani di Lamongan Tanam Padi 3 Kali Setahun

Whats New
Konflik Iran-Israel Bisa Picu Lonjakan Inflasi di Indonesia

Konflik Iran-Israel Bisa Picu Lonjakan Inflasi di Indonesia

Whats New
Kartu Prakerja Gelombang 66 Resmi Dibuka, Berikut Persyaratannya

Kartu Prakerja Gelombang 66 Resmi Dibuka, Berikut Persyaratannya

Whats New
Kemensos Buka 40.839 Formasi CPNS dan PPPK 2024, Ini Rinciannya

Kemensos Buka 40.839 Formasi CPNS dan PPPK 2024, Ini Rinciannya

Whats New
Pemudik Lebaran 2024 Capai 242 Juta Orang, Angka Kecelakaan Turun

Pemudik Lebaran 2024 Capai 242 Juta Orang, Angka Kecelakaan Turun

Whats New
Pasar Sekunder adalah Apa? Ini Pengertian dan Alur Transaksinya

Pasar Sekunder adalah Apa? Ini Pengertian dan Alur Transaksinya

Work Smart
Signifikansi 'Early Adopters' dan Upaya 'Crossing the Chasm' Koperasi Multi Pihak

Signifikansi "Early Adopters" dan Upaya "Crossing the Chasm" Koperasi Multi Pihak

Whats New
Rupiah Tertekan Dekati Rp 16.300 Per Dollar AS, BI Terus Intervensi Pasar

Rupiah Tertekan Dekati Rp 16.300 Per Dollar AS, BI Terus Intervensi Pasar

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com