Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ekonomi RI 7,07 Persen, BPS: Ledakan Konsumsi Rumah Tangga dan Investasi Berpengaruh Besar

Kompas.com - 05/08/2021, 13:13 WIB
Fika Nurul Ulya,
Erlangga Djumena

Tim Redaksi

Konsumsi pemerintah tumbuh 8,06 persen, didorong peningkatan realisasi belanja barang dan jasa serta belanja pegawai pada kuartal II 2021 masing-masing sebesar 82,10 persen dan 19,79 persen.

"Realisasi belanja barang dan jasa dipengaruhi oleh memenuhi pengeluaran konsumsi kolektif maupun individu dipengaruhi berbagai program penanganan Covid-19, seperti vaksin, pengadaan alat uji medis, dan program lainnya yang terkait dengan pemulihan kesehatan," ungkapnya.

Selanjutnya, ekspor barang dan jasa tumbuh 31,78 persen dengan beberapa komoditas non migas antara lain, bahan bakar mineral, besi, baja, peralatan listrik, serta plastik dan barang-barang dari plastik.

"Jadi kalau dilihat dari sisi pengeluaran, maka sumber utama pertumbuhan pada triwulan II 2021 berasal dari konsumsi rumah tangga sebesar 3,17 persen," pungkas Margo.

Baca juga: Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Bergantung pada Periode PPKM Level 4


Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com