Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gelar RUPSLB, Bank Danamon Tunjuk Halim Alamsyah Sebagai Komisaris Independen

Kompas.com - 26/08/2021, 18:23 WIB
Kiki Safitri,
Ambaranie Nadia Kemala Movanita

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - PT Bank Danamon Indonesia Tbk hari ini melaksanakan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPS-LB) dengan agenda Persetujuan Perubahan Komposisi Anggota Dewan Komisaris dan Direksi Perseroan, Kamis (26/8/2021).

Dalam RUPS-LB ini, perseroan menyetujui pengangkatan Halim Alamsyah sebagai Komisaris Independen Perseroan.

Halim Alamsyah saat ini menjabat sebagai Staf Ahli Menteri Keuangan Bidang Keuangan Syariah dan Keuangan.

Baca juga: Terus Tumbuh, Transaksi Digital Bank Danamon Capai 81 Persen

RUPS-LB juga menerima pengunduran diri Michellina Laksmi Triwardhany selaku Wakil Direktur Utama Perseroan yang efektif pada 4 September 2021 dan Adnan Qayum Khan selaku Direktur Risiko Terpadu Perseroan yang efektif pada 24 Juli 2021.

“Pengangkatan Halim Alamsyah sebagai Komisarsi Independen diharapkan dapat semakin memperkuat tata Kelola yang baik di Danamon,” kata Direktur Utama Danamon, Yasushi Itagaki melalui siaran pers.

Yasushi menyebut, pengalaman Halim yang ekstensif di industri keuangan diyakini dapat memberikan kontribusi positif guna mendukung dan memperkuat pertumbuhan bank ke depannya. 

Ia juga memberikan apresiasi kepada Michellina Laksmi Triwardhany dan Adnan Qayum Khan untuk dedikasi dan kontribusinya terhadap perusahaan.

“Segenap direksi dan komisaris mendoakan segala yang terbaik dan kesuksesan untuk Michellina Laksmi Triwardhany dan Adnan Qayum Khan dalam menempuh perjalanan pribadi beliau selanjutnya,” ujar Yasushi.

Baca juga: Masuki Usia 65 Tahun, Danamon Tekankan Kolaborasi di Tengah Pandemi

Setelah RUPSLB, Susunan Dewan Komisaris Danamon adalah sebagai berikut:

1. Takayoshi Futae sebagai Komisaris Utama

2. Prof. Dr. J B Kristiadi Pudjosukanto sebagai Wakil Komisaris Utama (Independen)

3. Peter Benyamin Stok sebagai Komisaris (Independen)

4. Nobuya Kawasaki sebagai Komisaris

5. Hedy Maria Helena Lapian sebagai Komisaris (Independen)

6. Takanori Sazaki sebagai Komisaris

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pegadaian Catat Penjualan Tabungan Emas Naik 8,33 Persen di Maret 2024

Pegadaian Catat Penjualan Tabungan Emas Naik 8,33 Persen di Maret 2024

Whats New
BUMN Farmasi Ini Akui Tak Sanggup Bayar Gaji Karyawan sejak Maret 2024

BUMN Farmasi Ini Akui Tak Sanggup Bayar Gaji Karyawan sejak Maret 2024

Whats New
Cara Membuat Kartu Debit Mandiri Contactless

Cara Membuat Kartu Debit Mandiri Contactless

Work Smart
Rincian Lengkap Harga Emas 19 April 2024 di Pegadaian

Rincian Lengkap Harga Emas 19 April 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Kembali Tertekan, Nilai Tukar Rupiah Dekati Rp 16.300 Per Dollar AS

Kembali Tertekan, Nilai Tukar Rupiah Dekati Rp 16.300 Per Dollar AS

Whats New
Gencar Ekspansi, BUAH Bangun Cold Storage di Samarinda dan Pekanbaru

Gencar Ekspansi, BUAH Bangun Cold Storage di Samarinda dan Pekanbaru

Whats New
Harga Jagung Anjlok: Rombak Kelembagaan Rantai Pasok Pertanian

Harga Jagung Anjlok: Rombak Kelembagaan Rantai Pasok Pertanian

Whats New
Bandara Internasional Soekarno-Hatta Peringkat 28 Bandara Terbaik di Dunia

Bandara Internasional Soekarno-Hatta Peringkat 28 Bandara Terbaik di Dunia

Whats New
IHSG Ambles 1,07 Persen, Rupiah Melemah ke Level Rp 16.266 Per Dollar AS

IHSG Ambles 1,07 Persen, Rupiah Melemah ke Level Rp 16.266 Per Dollar AS

Whats New
Buka Asia Business Council's 2024, Airlangga Tegaskan Komitmen Indonesia Percepat Pembangunan Ekonomi

Buka Asia Business Council's 2024, Airlangga Tegaskan Komitmen Indonesia Percepat Pembangunan Ekonomi

Whats New
Voucer Digital Pizza Hut Kini Tersedia di Ultra Voucher

Voucer Digital Pizza Hut Kini Tersedia di Ultra Voucher

Spend Smart
Harga Bahan Pokok Jumat 19 April 2024, Harga Cabai Rawit Merah Naik

Harga Bahan Pokok Jumat 19 April 2024, Harga Cabai Rawit Merah Naik

Whats New
Detail Harga Emas Antam Jumat 19 April 2024, Naik Rp 10.000

Detail Harga Emas Antam Jumat 19 April 2024, Naik Rp 10.000

Earn Smart
Chandra Asri Group Jajaki Peluang Kerja Sama dengan Perum Jasa Tirta II untuk Kebutuhan EBT di Pabrik

Chandra Asri Group Jajaki Peluang Kerja Sama dengan Perum Jasa Tirta II untuk Kebutuhan EBT di Pabrik

Whats New
IHSG Bakal Lanjut Menguat? Simak Analisis dan Rekomendasi Sahamnya

IHSG Bakal Lanjut Menguat? Simak Analisis dan Rekomendasi Sahamnya

Earn Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com