Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ini 7 Provinsi yang Penduduknya Bertambah Paling Banyak dalam 10 Tahun

Kompas.com - 04/12/2021, 14:14 WIB
Muhammad Idris

Penulis

KOMPAS.com - Badan Pusat Statistik (BPS) merilis data pertambahan penduduk dari 34 provinsi sepanjang periode 2010-2020. Tercatat, seluruh provinsi di Indonesia mengalami pertambahan penduduk. 

BPS sendiri mengukur pertambahan jumlah penduduk melalui angka laju pertumbuhan penduduk. Laju pertumbuhan penduduk per tahun adalah angka yang menunjukkan rata-rata tingkat pertambahan penduduk per tahun dalam jangka waktu tertentu. 

Angka ini dinyatakan sebagai persentase dari penduduk dasar. Metode penghitungan laju pertumbuhan penduduk yang digunakan oleh BPS adalah metode geometrik.

Berdasarkan hasil Sensus Penduduk 2020, sepanjang 2010-2020, rata-rata laju pertumbuhan penduduk Indonesia secara nasional adalah sebesar 1,25 persen.

Baca juga: 7 Provinsi dengan Jumlah Penduduk Terbanyak di Indonesia

Meski demikian, laju pertambahan penduduk ini turun tajam apabila dibandingkan periode 1971-1980 yang angkanya sebesar 2,31 persen. 

Sementara laju pertumbuhan penduduk pada periode 1980-1990 adalah sebesar 1,98 persen, dan terus menurun pada periode 1999-2000 sebesar 1,44 persen. 

Laju pertumbuhan penduduk sendiri dipengaruhi setidaknya tiga faktor antara lain angka kelahiran, angka kematian, dan migrasi penduduk. 

Laju pertumbuhan penduduk tertinggi

Berikut ini 7 daerah dengan laju pertambahan penduduk paling tinggi dalam kurun waktu 10 tahun terakhir yang datanya berasal dari Sensus Penduduk 2020. 

Baca juga: 7 Provinsi dengan Jumlah Penduduk Terbanyak di Indonesia

1. Papua

Papua adalah provinsi di urutan teratas dengan angka laju pertumbuhan penduduk paling tinggi di Indonesia. Laju pertumbuhan penduduk Papua adalah sebesar 4,13 persen pada 2010-2020. 

Meski tertinggi, angka laju pertumbuhan penduduk ini turun dibandingkan periode 2000-2010 yakni sebesar 5,39 persen. Jumlah penduduk Papua saat ini tercatat adalah sebanyak 4,30 juta jiwa, sementara di tahun 2010 penduduknya adalah masih sebanyak 2,83 juta jiwa.

2. Papua Barat

Tetangga, Papua, yakni Papua Barat ada di urutan kedua sebagai daerah dengan laju pertumbuhan penduduk paling tinggi yakni sebesar 3,94 persen sepanjang 2010-2020, naik dibandingkan periode 2000-2010 yakni 3,71 persen.

BPS mencatat, jumlah penduduk Papua Barat adalah 1,13 juta penduduk atau naik signifikan dibandingkan pada tahun 2010 yakni 760,4 ribu jiwa.

Baca juga: Dalam 10 Tahun, Jumlah Penduduk Indonesia Bertambah 32,5 Juta Jiwa

3. Kalimantan Utara

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

INA Digital Bakal Diluncurkan, Urus KTP hingga Bayar BPJS Jadi Lebih Mudah

INA Digital Bakal Diluncurkan, Urus KTP hingga Bayar BPJS Jadi Lebih Mudah

Whats New
Suku Bunga Acuan BI Naik, Anak Buah Sri Mulyani: Memang Kondisi Global Harus Diantisipasi

Suku Bunga Acuan BI Naik, Anak Buah Sri Mulyani: Memang Kondisi Global Harus Diantisipasi

Whats New
Ekonom: Kenaikan BI Rate Bakal 'Jangkar' Inflasi di Tengah Pelemahan Rupiah

Ekonom: Kenaikan BI Rate Bakal "Jangkar" Inflasi di Tengah Pelemahan Rupiah

Whats New
Menpan-RB: ASN yang Pindah ke IKN Bakal Diseleksi Ketat

Menpan-RB: ASN yang Pindah ke IKN Bakal Diseleksi Ketat

Whats New
Lebaran 2024, KAI Sebut 'Suite Class Compartment' dan 'Luxury'  Laris Manis

Lebaran 2024, KAI Sebut "Suite Class Compartment" dan "Luxury" Laris Manis

Whats New
Rupiah Melemah Sentuh Rp 16.200, Mendag: Cadangan Divisa RI Kuat, Tidak Perlu Khawatir

Rupiah Melemah Sentuh Rp 16.200, Mendag: Cadangan Divisa RI Kuat, Tidak Perlu Khawatir

Whats New
Rasio Utang Pemerintahan Prabowo Ditarget Naik hingga 40 Persen, Kemenkeu: Kita Enggak Ada Masalah...

Rasio Utang Pemerintahan Prabowo Ditarget Naik hingga 40 Persen, Kemenkeu: Kita Enggak Ada Masalah...

Whats New
Giatkan Pompanisasi, Kementan Konsisten Beri Bantuan Pompa untuk Petani

Giatkan Pompanisasi, Kementan Konsisten Beri Bantuan Pompa untuk Petani

Whats New
IHSG Turun 19,2 Poin, Rupiah Melemah

IHSG Turun 19,2 Poin, Rupiah Melemah

Whats New
Catat, Ini Jadwal Perjalanan Ibadah Haji Indonesia 2024

Catat, Ini Jadwal Perjalanan Ibadah Haji Indonesia 2024

Whats New
Pada Liburan ke Luar Negeri, Peruri Sebut Permintaan Paspor Naik 2,5 Lipat Pasca Pandemi

Pada Liburan ke Luar Negeri, Peruri Sebut Permintaan Paspor Naik 2,5 Lipat Pasca Pandemi

Whats New
Jakarta, Medan, dan Makassar  Masuk Daftar Smart City Index 2024

Jakarta, Medan, dan Makassar Masuk Daftar Smart City Index 2024

Whats New
Pentingnya Transparansi Data Layanan RS untuk Menekan Klaim Asuransi Kesehatan

Pentingnya Transparansi Data Layanan RS untuk Menekan Klaim Asuransi Kesehatan

Whats New
Apakah di Pegadaian Bisa Pinjam Uang Tanpa Jaminan? Ini Jawabannya

Apakah di Pegadaian Bisa Pinjam Uang Tanpa Jaminan? Ini Jawabannya

Earn Smart
Bea Cukai Kudus Berhasil Gagalkan Peredaran Rokol Ilegal Senilai Rp 336 Juta

Bea Cukai Kudus Berhasil Gagalkan Peredaran Rokol Ilegal Senilai Rp 336 Juta

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com