Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

BUMN Sucofindo Buka Lowongan Kerja, Simak Posisi dan Kualifikasinya

Kompas.com - 07/12/2021, 13:08 WIB
Elsa Catriana,
Erlangga Djumena

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Bagi kamu lulusan Sarjana (S1) ingin berkarir di perusahaan pelat merah alias BUMN, simak lowongan yang satu ini.

PT Superintending Company of Indonesia atau lebih populer disingkat Sucofindo membuka banyak lowongan yang diutamakan bagi calon pelamar yang berdomisili di Balikpapan dan sekitarnya.

PT Sucofindo merupakan Badan Usaha Milik Negara yang bergerak di bidang inspeksi dan audit, pengujian dan analisis, sertifikasi, konsultasi, dan pelatihan.

Baca juga: BUMN Berdikari Buka Lowongan Kerja, Simak Persyaratannya

Mengutip dari instagram resmi @sucofindoofficial, Selasa (7/12/2021), berikut posisi yang ditawarkan, persyaratan, dan cara mendaftar lowongan kerja Sucofindo.

Posisi dan persyaratan

1. Sekretaris (kode: SR)

Kualifikasi:
- Lulusan S1 jurusan Ekonomi, Administrasi atau Perkantoran
- Memiliki IPK 2,75
- Maksimal 27 Tahun
- Diutamakan domisili Balikpapan dan sekitarnya
- Memiliki sertifikat pendukung dan TOEFL

2. General Affair Officer (kode: GA)

Kualifikasi:
- Lulusan S1 jurusan Hukum, Komunikasi atau Ekonomi
- Memiliki IPK 2,75
- Maksimal 27 Tahun
- Diutamakan domisili Balikpapan dan sekitarnya
- Memiliki sertifikat pendukung dan TOEFL

Baca juga: Jadi Dirut PLN, Darmawan Prasodjo Tambah Daftar Politisi yang Jadi Pejabat BUMN

3. Sales & Account Officer (kode: SA)

Kualifikasi:
- Lulusan S1 dari semua jurusan
- Memiliki IPK 2,75
- Maksimal 27 Tahun
- Diutamakan domisili Balikpapan dan sekitarnya
- Memiliki sertifikat pendukung dan TOEFL

4. Inspector (kode: I)

Kualifikasi:
- Lulusan S1 dari jurusan Teknik
- Memiliki IPK 2,75
- Maksimal 27 Tahun
- Diutamakan domisili Balikpapan dan sekitarnya
- Memiliki sertifikat pendukung dan TOEFL
- Memiliki sertifikat Welding Inspector yang diutamakan

Cara mendaftar

Bagi kamu yang ingin bergabung dan mendaftar bisa mengisi data diri secara online dan memasukan file dokumen yang dibutuhkan melalui https://bit.ly/3FCV7Fu.

Lampiran yang didrop ke dalam link harus berbentuk soft file yang terdiri dari 1 file gabungan maksimal 3 Mega Byte.

Lowongan ini dibuka hingga tanggal 8 Desember 2021.

Baca juga: Merger Jadi 3 BUMN Pangan, Ini Jajaran Terbaru Direksi dan Komisaris

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

HM Sampoerna Tunjuk Ivan Cahyadi Jadi Presiden Direktur

HM Sampoerna Tunjuk Ivan Cahyadi Jadi Presiden Direktur

Whats New
Wapres Minta Manfaat Ekonomi Syariah Bisa Dirasakan Masyarakat

Wapres Minta Manfaat Ekonomi Syariah Bisa Dirasakan Masyarakat

Whats New
PT Pamapersada Nusantara Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan D3, S1, dan S2

PT Pamapersada Nusantara Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan D3, S1, dan S2

Work Smart
Tur Wisata Lebaran Makin Ramai, Ini Strategi Dwidaya Tour Tetap Dorong Transaksi Tahun Ini

Tur Wisata Lebaran Makin Ramai, Ini Strategi Dwidaya Tour Tetap Dorong Transaksi Tahun Ini

Whats New
Rupiah Tertekan, 'Ruang' Kenaikan Suku Bunga Acuan BI Jadi Terbuka

Rupiah Tertekan, "Ruang" Kenaikan Suku Bunga Acuan BI Jadi Terbuka

Whats New
Hana Bank Catat Laba Bersih Rp 453 Miliar, Total Aset Naik

Hana Bank Catat Laba Bersih Rp 453 Miliar, Total Aset Naik

Whats New
Tingkatkan Produksi Beras di Jateng, Kementan Beri Bantuan 10.000 Unit Pompa Air

Tingkatkan Produksi Beras di Jateng, Kementan Beri Bantuan 10.000 Unit Pompa Air

Whats New
Genjot Energi Bersih, Bukit Asam Target Jadi Perusahaan Kelas Dunia yang Peduli Lingkungan

Genjot Energi Bersih, Bukit Asam Target Jadi Perusahaan Kelas Dunia yang Peduli Lingkungan

Whats New
HM Sampoerna Bakal Tebar Dividen Rp 8 Triliun

HM Sampoerna Bakal Tebar Dividen Rp 8 Triliun

Whats New
PLN Nusantara Power Sebut 13 Pembangkit Listrik Masuk Perdagangan Karbon Tahun Ini

PLN Nusantara Power Sebut 13 Pembangkit Listrik Masuk Perdagangan Karbon Tahun Ini

Whats New
Anak Muda Dominasi Angka Pengangguran di India

Anak Muda Dominasi Angka Pengangguran di India

Whats New
Daftar 6 Kementerian yang Telah Umumkan Lowongan PPPK 2024

Daftar 6 Kementerian yang Telah Umumkan Lowongan PPPK 2024

Whats New
Pembiayaan Kendaraan Listrik BSI Melejit di Awal 2024

Pembiayaan Kendaraan Listrik BSI Melejit di Awal 2024

Whats New
Peringati Hari Bumi, Karyawan Blibli Tiket Donasi Limbah Fesyen

Peringati Hari Bumi, Karyawan Blibli Tiket Donasi Limbah Fesyen

Whats New
Great Eastern Hadirkan Asuransi Kendaraan Listrik, Tanggung Kerusakan sampai Kecelakaan Diri

Great Eastern Hadirkan Asuransi Kendaraan Listrik, Tanggung Kerusakan sampai Kecelakaan Diri

Earn Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com