Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Apa Faktor Pendorong Kerjasama Antar Negara ASEAN?

Kompas.com - 27/12/2021, 21:30 WIB
Isna Rifka Sri Rahayu,
Akhdi Martin Pratama

Tim Redaksi

Faktor penghambat kerja sama antar negara asean

Selain itu, terdapat juga faktor penghambat kerja sama antar negara ASEAN, yaitu:

Perbedaan ideologi

faktor penghambat kerjasama adalah perbedaan ideologi antar negara ASEAN. Meskipun saat ini hampir tidak ada anggota negara ASEAN yang menolak kerja sama antar negara.

Konflik dan peperangan

Kondisi konflik dan peperangan di dalam dan antar negara mengganggu stabilitas negara tersebut. Hal ini bukan faktor pendorong kerjasama antar negara ASEAN.

Kebijakan protektif

Wajar bila tiap negara memiliki kebijakan protektif untuk melindungi kepentingan rakyatnya. Meskipun hal ini menjadi faktor penghambat kerja sama antar anggota negara ASEAN.

Baca juga: Apa Kelebihan Pasar Monopoli?

Misalnya, Indonesia tidak menerima impor beras dari negara lain karena berdampak pada produksi beras dalam negeri. Sebab mata pencarian rakyat adalah petani beras sehingga jika impor beras dilakukan akan mengurangi nilai jual beras mereka.

Perbedaan kepentingan

Tak dapat dipungkiri, tentu setiap negara memiliki kepentingannya masing-masing yang kadangkala tidak mendukung faktor pendorong kerja sama antar negara ASEAN.

Demikian faktor pendorong kerjasama antar negara ASEAN yaitu salah satunya kesamaan letak geografis di Asia Tenggara. Selain itu, ada juga yang bukan faktor pendorong kerja sama antar negara ASEAN yaitu kebijakan protektif tiap negara.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com