Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ini Alasan Bukalapak Beli 11,49 Persen Saham Allo Bank Senilai Rp 1,19 Triliun

Kompas.com - 05/01/2022, 19:12 WIB
Aprillia Ika

Editor

Sumber KONTAN

 

Rights issue Allo Bank

Seperti diketahui, Allo Bank akan melakukan rights issue dengan menerbitkan 10,04 miliar saham baru dengan harga Rp 478 per saham.

Mega Corpora dengan kepemilikan 90 persen di bank ini hanya akan mengeksekusi 30 persen dari seluruh haknya dalam rights issue itu

Sisa hak HMETD dialihkan kepada Bukalapak sebanyak 2,49 miliar saham. 

Ke Abadi Investment Pte.Ld sebanyak 1,52 miliar saham.

Ke PT Indolife Investama Perkasa (Salim Group) 1,3 miliar saham.

Ke H Holdings Inc (Grab) 448,74 juta saham,

Ke Trusty Cars Pte. Ltd sebanyak 150 juta saham. 

Ke PT CT Corpora sebanyak 408,31 juta saham.

Artikel ini sudah tayang di Kontan.co.id dengan judul Ini Tujuan Bukalapak (BUKA) Berinvestasi Rp 1,19 Triliun di Allo Bank (BBHI)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Sumber KONTAN
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com