Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

BEI: Dana Kelolaan Reksa Dana ESG Mencapai Rp 3,5 Triliun

Kompas.com - 17/03/2022, 19:52 WIB
Kiki Safitri,
Aprillia Ika

Tim Redaksi

Adapun metode mengintegrasikan aspek ESG ke dalam keputusan investasi, yang pertama adalah dengan melakukan analisis ESG perusahaan sendiri, yakni dengan mencari aspek–aspek materi yang berhubungan dengan perusahaan. Lalu, membuat kriteria penilaian yang akan digunakan.

Selanjutnya, membaca keterbukaan informasi Perusahaan (Laporan Keberlanjutan), serta melakukan analisis ESG. Kedua, menggunakan analisis ESG yang telah dibuat oleh pihak lain yakni dengan menggunakan ESG report yang telah dibuat oleh pihak ketiga, menggunakan indeks ESG yang telah dikembangkan pihak ketiga. Terakhir, membeli produk investasi berbasis ESG, dan memilih produk investasi seperti reksa dana yang menggunakan aspek ESG dalam pemilihan portfolio.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com