Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jelang Ramadhan, Tokopedia Gelar Promo Ini

Kompas.com - 26/03/2022, 18:11 WIB
Agustinus Rangga Respati,
Erlangga Djumena

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Platform belanja online Tokopedia menawarkan promo belanja Tokopedia Ramadan Ekstra.

Promo ini berlaku sejak 25 Maret sampai 30 April 2022.

Ada beberapa produk dan barang yang ditawarkan dengan potongan harga cukup hemat dan tentu saja menarik untuk kocek konsumen.

Misalnya, produk Lifebouy Sabun Cair Total Refill 850 ml twin pack dibanderol Rp 72.900 dari sebelumnya Rp 121.600.

Baca juga: Jelang Puasa, Simak Promo Biskuit, Sirup, hingga Beras di Alfamart dan Indomaret

Produk Super Pell Pembersih Lantai Baby Lavender 770 ml Twin pack dikorting 27 persen jadi Rp 27.100.

Kemudian ada, Sunlight Professional Sabun Cuci Piring Cair jeruk Nipis 5 L twin pack seharga Rp 169.000 sebelumnya harganya 261.000.

Lifebuoy Shampo Anti Dandruff Milknutristrong kemasan 900 ml dihargai Rp 44.900 dari harga sebelumnya Rp 76.900

Adapula produk susu Dancow FortiGro Susu Bubuk 1 kg x 2 pcs gratis tas sekolah seharga Rp 184.000 dari harga sebelumnya Rp 232.000.

Dancow FortiGro Susu UHT Coklat 110 ml x 12 pcs jadi Rp 31.200 dari harga sebelumnya Rp 49.000.

Produk Anlene Gold 5X Susu Bubuk Cokelat 885 g - Tulang Sendi dan Otot harganya Rp 117.754 dari harga sebelumnya Rp 131.500.

Untuk menjaga kesehatan ada produk Herbana Relief Sari Daun Kelor (60 kapsul) seharga Rp 87.500 dari harga sebelumnya Rp 100.000. Kemudian program Wellness Omega-3 Fish Oil isi 75 twin pack harganya Rp 320.000 dari harga semula Rp 640.000.

Herbana Relief Sari Kunyit (60 kapsul) harganya 87.500 dari harga semula Rp 150.000. Kemudian ada, 6 Youvit+ Multivitamin Vit. E, C, Zinc, dan Biotin seharga Rp 115.000 dari harga sebelumnya Rp 141.000.

Natures Plus Sol Animal Parade (45 tablet) harganya Rp 184.000 dari harga semula Rp 230.000.

Untuk hewan peliharaan kesayangan Anda, ada juga produk Royal Canin Medium Adult Dry 4 kg seharga Rp 365.400 dari harga semula Rp 400.000. Juga ada Hill's Science Diet - Feline Kitten Chicken 4 kg seharga Rp 555.000 dari harga sebelumnya Rp 700.000.

Royal canin Fit 32 Makanan Kucing Dewasa Dry 2 kg dibanderol Rp 261.000, dari harga sebelumnya Rp 290.000.

Selain itu Tokopedia Ramadan Ekstra, juga memberikan diskon khusus setiap 2 jam mulai pukul 10.00 sampai 18.00 setiap harinya.

Misalnya periode jam 10.00-12.00, kemudian 12.00-14.00 dan seterusnya. Terdapat harga spesial yang baru dapat di ketahui saat periode belanja berlangsung.

Baca juga: Promo Blibli, Ada Diskon Belanja hingga 60 Persen

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kemenhub Fasilitasi Pemulangan Jenazah ABK Indonesia yang Tenggelam di Perairan Jepang

Kemenhub Fasilitasi Pemulangan Jenazah ABK Indonesia yang Tenggelam di Perairan Jepang

Whats New
Apa Pengaruh Kebijakan The Fed terhadap Indonesia?

Apa Pengaruh Kebijakan The Fed terhadap Indonesia?

Whats New
Gandeng Telkom Indonesia, LKPP Resmi Rilis E-Katalog Versi 6

Gandeng Telkom Indonesia, LKPP Resmi Rilis E-Katalog Versi 6

Whats New
Ekonomi China Diprediksi Menguat pada Maret 2024, tetapi...

Ekonomi China Diprediksi Menguat pada Maret 2024, tetapi...

Whats New
Berbagi Saat Ramadhan, Mandiri Group Berikan Santunan untuk 57.000 Anak Yatim dan Duafa

Berbagi Saat Ramadhan, Mandiri Group Berikan Santunan untuk 57.000 Anak Yatim dan Duafa

Whats New
Tarif Promo LRT Jabodebek Diperpanjang Sampai Mei, DJKA Ungkap Alasannya

Tarif Promo LRT Jabodebek Diperpanjang Sampai Mei, DJKA Ungkap Alasannya

Whats New
Bisnis Pakaian Bekas Impor Marak Lagi, Mendag Zulhas Mau Selidiki

Bisnis Pakaian Bekas Impor Marak Lagi, Mendag Zulhas Mau Selidiki

Whats New
Cara Reaktivasi Penerima Bantuan Iuran BPJS Kesehatan

Cara Reaktivasi Penerima Bantuan Iuran BPJS Kesehatan

Work Smart
Kehabisan Tiket Kereta Api? Coba Fitur Ini

Kehabisan Tiket Kereta Api? Coba Fitur Ini

Whats New
Badan Bank Tanah Siapkan Lahan 1.873 Hektar untuk Reforma Agraria

Badan Bank Tanah Siapkan Lahan 1.873 Hektar untuk Reforma Agraria

Whats New
Dukung Pembangunan Nasional, Pelindo Terminal Petikemas Setor Rp 1,51 Triliun kepada Negara

Dukung Pembangunan Nasional, Pelindo Terminal Petikemas Setor Rp 1,51 Triliun kepada Negara

Whats New
Komersialisasi Gas di Indonesia Lebih Menantang Ketimbang Minyak, Ini Penjelasan SKK Migas

Komersialisasi Gas di Indonesia Lebih Menantang Ketimbang Minyak, Ini Penjelasan SKK Migas

Whats New
Mulai Mei 2024, Dana Perkebunan Sawit Rakyat Naik Jadi Rp 60 Juta Per Hektar

Mulai Mei 2024, Dana Perkebunan Sawit Rakyat Naik Jadi Rp 60 Juta Per Hektar

Whats New
KA Argo Bromo Anggrek Pakai Kereta Eksekutif New Generation per 29 Maret

KA Argo Bromo Anggrek Pakai Kereta Eksekutif New Generation per 29 Maret

Whats New
Mudik Lebaran 2024, Bocoran BPJT: Ada Diskon Tarif Tol Maksimal 20 Persen

Mudik Lebaran 2024, Bocoran BPJT: Ada Diskon Tarif Tol Maksimal 20 Persen

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com