Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tiket DAMRI Mudik Lebaran Sudah Dapat Dipesan secara "Online"

Kompas.com - 04/04/2022, 14:07 WIB
Isna Rifka Sri Rahayu,
Aprillia Ika

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Perusahaan Umum (Perum) DAMRI telah membuka tiket DAMRI untuk perjalanan selama mudik Lebaran 2022.

Plt. Corporate Secretary DAMRI Siti Inda Suri mengatakan, tiket DAMRI sudah dapat dipesan melalui aplikasi DAMRI Apps dan situs tiket damri.co.id.

"DAMRI telah resmi membuka tiket perjalanan selama mudik Lebaran," ujar Siti dalam keterangan tertulis, Senin (4/4/2022).

Namun terdapat batas penjualan tempat duduk 70 persen untuk wilayah PPKM level 3 dan 4, sedangkan 100 persen untuk wilayah PPKM level 1 dan 2.

Baca juga: DAMRI Siapkan 460 Bus untuk Layani Penumpang Mudik Lebaran

Pemesanan via loket di Indonesia bagian timur dan Kaltara

Kemudian, untuk daerah Indonesia Timur dan Kalimantan Utara, pemesanan tiket dapat dipesan melalui loket keberangkatan karena pemesanan melalui online masih sulit dilakukan akibat sinyal yang kurang memadai.

Damri akan mengerahkan 460 armada bus yang telah melalui serangkaian proses ramp check yang dialokasikan untuk mudik Lebaran.

Sementara itu, terkait dengan syarat mudik, Damri berpedoman pada Surat Edaran Satgas Covid-19 Nomor 11 Tahun 2022 dan Surat Edaran Kementerian Perhubungan Nomor 23 Tahun 2022.

"Persyaratan perjalanan Damri terbaru untuk mudik Lebaran masih akan disesuaikan kembali dengan peraturan terbaru dari pemerintah," kata dia.

Baca juga: Tarif dan Jadwal Bus Perintis DAMRI di Bali

 

Prediksi DAMRI seputar mudik Lebaran 2022

Adapun jumlah trip selama H-10 jelang Lebaran hingga H+10 pasca Lebaran adalah 8.715 perjalanan.

Dia memprediksi selama periode mudik Lebaran 2022, akan ada pelanggan lebih kurang 200.000 orang di luar pelanggan regular.

"Arus mudik paling besar berada di Pulau Jawa, sedangkan keberangkatan paling banyak berasal dari DKI Jakarta. Kemudian wilayah yang berpotensi mengalami lonjakan keberangkatan mudik antara lain Yogyakarta dan Bandung," ucapnya.

Oleh karenanya, DAMRI telah melakukan berbagai persiapan penyelenggaraan mudik selama periode Lebaran 2022.

Salah satunya kegiatan ramp check armada yang dilakukan di Pool DAMRI Kemayoran, Pool Bogor, Pool Kerangkeng, Pool Pupar, dan Pool Tipar.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Angkutan Lebaran 2024, Kemenhub Siapkan Sarana dan Prasarana Transportasi Umum

Angkutan Lebaran 2024, Kemenhub Siapkan Sarana dan Prasarana Transportasi Umum

Whats New
Reksadana Saham adalah Apa? Ini Pengertiannya

Reksadana Saham adalah Apa? Ini Pengertiannya

Work Smart
Menhub Imbau Maskapai Tak Jual Tiket Pesawat di Atas Tarif Batas Atas

Menhub Imbau Maskapai Tak Jual Tiket Pesawat di Atas Tarif Batas Atas

Whats New
Anak Usaha Kimia Farma Jadi Distributor Produk Cairan Infus Suryavena

Anak Usaha Kimia Farma Jadi Distributor Produk Cairan Infus Suryavena

Whats New
Cara Cek Formasi CPNS dan PPPK 2024 di SSCASN

Cara Cek Formasi CPNS dan PPPK 2024 di SSCASN

Whats New
Pertamina Patra Niaga Apresiasi Polisi Ungkap Kasus BBM Dicampur Air di SPBU

Pertamina Patra Niaga Apresiasi Polisi Ungkap Kasus BBM Dicampur Air di SPBU

Whats New
HMSP Tambah Kemitraan dengan Pengusaha Daerah di Karanganyar untuk Produksi SKT

HMSP Tambah Kemitraan dengan Pengusaha Daerah di Karanganyar untuk Produksi SKT

Whats New
BCA Finance Buka Lowongan Kerja untuk D3-S1 Semua Jurusan, Cek Syaratnya

BCA Finance Buka Lowongan Kerja untuk D3-S1 Semua Jurusan, Cek Syaratnya

Work Smart
Pemerintah Sebut Tarif Listrik Seharusnya Naik pada April hingga Juni 2024

Pemerintah Sebut Tarif Listrik Seharusnya Naik pada April hingga Juni 2024

Whats New
Jasa Marga: 109.445 Kendaraan Tinggalkan Jabotabek Selama Libur Panjang Paskah 2024

Jasa Marga: 109.445 Kendaraan Tinggalkan Jabotabek Selama Libur Panjang Paskah 2024

Whats New
Survei Prudential: 68 Persen Warga RI Pertimbangkan Proteksi dari Risiko Kesehatan

Survei Prudential: 68 Persen Warga RI Pertimbangkan Proteksi dari Risiko Kesehatan

Earn Smart
7 Contoh Kebijakan Fiskal di Indonesia, dari Subsidi hingga Pajak

7 Contoh Kebijakan Fiskal di Indonesia, dari Subsidi hingga Pajak

Whats New
'Regulatory Sandbox' Jadi Ruang untuk Perkembangan Industri Kripto

"Regulatory Sandbox" Jadi Ruang untuk Perkembangan Industri Kripto

Whats New
IHSG Melemah 0,83 Persen dalam Sepekan, Kapitalisasi Pasar Susut

IHSG Melemah 0,83 Persen dalam Sepekan, Kapitalisasi Pasar Susut

Whats New
Nasabah Bank DKI Bisa Tarik Tunai Tanpa Kartu di Seluruh ATM BRI

Nasabah Bank DKI Bisa Tarik Tunai Tanpa Kartu di Seluruh ATM BRI

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com