Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Beli Token Listrik di Aplikasi DANA

Kompas.com - 26/04/2022, 20:06 WIB
Muhammad Choirul Anwar

Penulis

Harga token listrik di aplikasi DANA dapat dilihat di aplikasi tersebut pada saat pengguna melakukan pemilihan nominal yang akan dibeli.

Baca juga: Simak Cara Beli Token Listrik di Shopee dan Tokopedia

Ulasan tersebut sekaligus jawaban bagi yang menyimpan pertanyaan mengenai apakah bisa beli token listrik di DANA dan cara melihat token listrik di DANA.

Beli token listrik di DANA tidak masuk

Adapun solusi jika beli token listrik di DANA tidak masuk, pengguna dapat menghubungi DANA Customer Care di nomor 1500 445, email help@dana.id, WhatsApp ke 08191 1500 445, atau lewat akun Twitter @danawallet.

Perlu diketahui, DANA adalah dompet digital Indonesia yang didesain untuk menjadikan setiap transaksi nontunai dan nonkartu secara digital, baik online maupun offline dapat berjalan dengan cepat, praktis dan tetap terjamin keamanannya.

Baca juga: Cara Bayar Tagihan PLN dan Beli Token Listrik di OVO

Jika berhasil beli token listrik di Dana, selanjutnya pengguna harus memasukkan 20 digit token listrik tersebut ke meteran di rumah. Berikut cara memasukkan token listrik ke meteran PLN:

  • Pastikan Anda telah mendapatkan nomor token listrik PLN.
  • Tekan 20 angka yang Anda dapatkan pada alat meteran PLN Prabayar.
  • Jika Anda merasa meteran PLN Prabayar terletak terlalu tinggi, gunakan kursi atau tangga sebagai sanggahan.
  • Setelah 20 angka dimasukan dengan tepat, tekan tombol enter pada meteran. Notifikasi “ACCEPTED” akan muncul pada layar jika nomor token listrik yang Anda masukan sudah benar dan jumlah kWh listrik Anda akan bertambah.
  • Jika notifikasi “REJECTED” muncul, tandanya pengisian ulang token listrik PLN gagal. Periksa kembali nomor yang Anda masukan pada alat meteran.

Itulah informasi seputar Cara beli token listrik di aplikasi DANA lengkap dengan penjelasan tentang cara melihat token listrik di DANA.

Baca juga: Begini Cara Top Up OVO Tanpa Biaya Admin

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com