Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Anak Usaha BUMN Bio Farma Buka Lowongan Kerja, Simak Posisi dan Persyaratannya

Kompas.com - 30/05/2022, 11:41 WIB
Elsa Catriana,
Erlangga Djumena

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Bagi kamu lulusan minimal Diploma (D3) hingga Sarjana (S1) ingin berkarier di perusahaan farmasi, simak lowongan kerja yang satu ini.

PT Indonesia Farma Tbk atau yang biasa disebut Indofarma membuka lowongan yang nantinya akan mengisi posisi Staf Desain Kemasan, Supervisor Pengembangan Metode Analisis, dan Supervisor Registrasi Product Existing.

Indofarma adalah anak usaha BUMN Bio Farma yang berbisnis di bidang farmasi dan alat kesehatan. Hingga tahun 2020, peeusahaan memproduksi lebih dari 222 jenis obat dan 106 lebih jenis alat kesehatan.

Baca juga: Ini Lowongan Kerja Kontrak 6 Bulan di Kantor Sri Mulyani, Lulusan SMK Boleh Mendaftar

Posisi dan persyaratan

Mengutip dari situs resminya, Senin (30/5/2022), berikut adalah posisi dan persyaratannya.

1. Staf Desain Kemasan (KodePosisi:SDK)

Kualifikasi:
- Pria usia maksimal 28 tahun
- Sehat jasmani & rohani
- Pendidikan minimal D3 Multimedia atau Desain Grafis
- Menguasai software Al, CDr dan aplikasi pengolahan gambar yang lain
- Diutamakan berpengalaman membuat desain grafis, mockup, terutama desain kemasan
- Mampu menguasal Microsoft Office

2. Supervisor Pengembangan Metode Analisis (Kode Posisi: PMA)

Kualifikasi:
- Pria atau Wanita usia maksimal 28 tahun
- Sehat jasmani rohani
- Pendidikan Profesi Apoteker
- Memiliki pengetahuan dan pemahaman tentang metode analisis dan validasi metode
- Memiliki pengetahuan pengujian sediaan farmasi, alat kesehatan dan herbal

3. Supervisor Registrasi Product Existing (Kode Posisi: RPE)

Kualifikasi:
- Pria atau Wanita
- Usia maksimal 28 tahun
- Sehat jasmani & rohani
- Pendidikan Profesi Apoteker Memiliki pengetahuan Sistem Manajemen Mutu (CPOB, CPOTB)
- Memiliki pengetahuan ketentuan BPOM yang berhubungan dengan Industri dan produk

Cara mendaftar

Bagi kamu yang tertarik untuk mendaftar bisa mengunduh dan mengisi form aplikasi lamaran di www.indofarma.id pada menu karir .

Kirimkan juga CV, Portofolio dan berkas lamaran lengkap melalui email ke recruitment@indofarma.id dengan menuliskan kode posisi pada subjek email.

Adapun batas akhir lowongan untuk posisi Staf Desain Kemasan sampai tanggal 3 Juni 2022 dan posisi Supervisor Pengembangan Metode Analisis serta Supervisor Registrasi Product Existing sampai tanggal 31 Mei 2022.

Baca juga: BUMN Konstruksi Ini Buka Lowongan Kerja, Simak Posisi dan Syaratnya

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

?[POPULER MONEY] Kasus Korupsi Timah Seret Harvey Moeis | Pakaian Bekas Impor Marak Lagi

?[POPULER MONEY] Kasus Korupsi Timah Seret Harvey Moeis | Pakaian Bekas Impor Marak Lagi

Whats New
Kemenhub Fasilitasi Pemulangan Jenazah ABK Indonesia yang Tenggelam di Perairan Jepang

Kemenhub Fasilitasi Pemulangan Jenazah ABK Indonesia yang Tenggelam di Perairan Jepang

Whats New
Apa Pengaruh Kebijakan The Fed terhadap Indonesia?

Apa Pengaruh Kebijakan The Fed terhadap Indonesia?

Whats New
Gandeng Telkom Indonesia, LKPP Resmi Rilis E-Katalog Versi 6

Gandeng Telkom Indonesia, LKPP Resmi Rilis E-Katalog Versi 6

Whats New
Ekonomi China Diprediksi Menguat pada Maret 2024, tetapi...

Ekonomi China Diprediksi Menguat pada Maret 2024, tetapi...

Whats New
Berbagi Saat Ramadhan, Mandiri Group Berikan Santunan untuk 57.000 Anak Yatim dan Duafa

Berbagi Saat Ramadhan, Mandiri Group Berikan Santunan untuk 57.000 Anak Yatim dan Duafa

Whats New
Tarif Promo LRT Jabodebek Diperpanjang Sampai Mei, DJKA Ungkap Alasannya

Tarif Promo LRT Jabodebek Diperpanjang Sampai Mei, DJKA Ungkap Alasannya

Whats New
Bisnis Pakaian Bekas Impor Marak Lagi, Mendag Zulhas Mau Selidiki

Bisnis Pakaian Bekas Impor Marak Lagi, Mendag Zulhas Mau Selidiki

Whats New
Cara Reaktivasi Penerima Bantuan Iuran BPJS Kesehatan

Cara Reaktivasi Penerima Bantuan Iuran BPJS Kesehatan

Work Smart
Kehabisan Tiket Kereta Api? Coba Fitur Ini

Kehabisan Tiket Kereta Api? Coba Fitur Ini

Whats New
Badan Bank Tanah Siapkan Lahan 1.873 Hektar untuk Reforma Agraria

Badan Bank Tanah Siapkan Lahan 1.873 Hektar untuk Reforma Agraria

Whats New
Dukung Pembangunan Nasional, Pelindo Terminal Petikemas Setor Rp 1,51 Triliun kepada Negara

Dukung Pembangunan Nasional, Pelindo Terminal Petikemas Setor Rp 1,51 Triliun kepada Negara

Whats New
Komersialisasi Gas di Indonesia Lebih Menantang Ketimbang Minyak, Ini Penjelasan SKK Migas

Komersialisasi Gas di Indonesia Lebih Menantang Ketimbang Minyak, Ini Penjelasan SKK Migas

Whats New
Mulai Mei 2024, Dana Perkebunan Sawit Rakyat Naik Jadi Rp 60 Juta Per Hektar

Mulai Mei 2024, Dana Perkebunan Sawit Rakyat Naik Jadi Rp 60 Juta Per Hektar

Whats New
KA Argo Bromo Anggrek Pakai Kereta Eksekutif New Generation per 29 Maret

KA Argo Bromo Anggrek Pakai Kereta Eksekutif New Generation per 29 Maret

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com