Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Transfer Beda Bank Cuma Rp 2.500, Apa Saja Kelebihan BI FAST?

Kompas.com - 19/06/2022, 11:41 WIB
Muhammad Idris

Penulis

KOMPAS.com - BI FAST adalah infrastruktur sistem pembayaran yang disediakan Bank Indonesia (BI) yang dapat diakses melalui aplikasi yang disediakan industri sistem pembayaran dalam memfasilitasi transaksi pembayaran ritel bagi masyarakat.

Dengan demikian, BI FAST payment bukanlah aplikasi tersendiri, namun nanti akan muncul saat nasabah melakukan transfer melalui mobile banking, internet banking di bank yang telah menerapkan BI FAST.

Implementasi BI FAST oleh bank kepada nasabahnya dilakukan secara bertahap sesuai dengan rencana bank dalam mempersiapkan kanal pembayaran bagi nasabahnya masing-masing.

Total saat ini sudah ada 52 bank nasional dan bank daerah yang menerapkan BI FAST payment. Biaya BI FAST sendiri relatif jauh lebih murah dibandingkan dengan transfer antar-bank konvensional.

Baca juga: Kode Bank BSI dan Seluruh Bank Syariah Lainnya di Indonesia

Untuk setiap penggunaan BI FAST payment, bank harus membayar Rp 19 per transaksi ke BI. Sementara kepada para nasabah atau pengguna, biaya BI FAST ditetapkan sebesar Rp 2.500 per sekali transaksi.

Sementara untuk transfer antar-bank konvensional, nasabah umumnya akan dikenakan biaya Rp 6.500 untuk sekali transfer.

Kelebihan BI FAST

Berikut beberapa kelebihan menggunakan transfer antar-bank melalui BI selain biayanya yang relatif lebih rendah:

1. Waktu transaksi cepat

Untuk penggunaan transfer BI FAST adalah rata-rata dibutuhkan waktu penyelesaian transaksi alias settlement sekitar 25 detik. bahkan bisa lebih cepat.

Selama ini nasabah merasakan waktu penyelesaian transaksi yang kerap lama melalui metode konvensional, di perbankan settlement terkadang bisa memakan waktu hingga satu hari.

Baca juga: 7 Jenis Kartu ATM BRI, Limit, dan Biaya Admin Per Bulannya

2. Beroperasi 24 jam

BI Fast merupakan sistem penyelesaian transaksi yang beroperasi secara real time. Dengan demikian, proses settlement transaksi dilakukan selama 24 jam penuh.

Artinya, penggunaan BI FAST payment dilakukan kapan pun sepanjang hari tanpa adanya batasan jam operasional.

Penggunaan BI FAST juga jauh lebih efisen dan lebih cepat dibandingkan Sistem Kliring Nasional Bank Indonesia (SKNBI) yang hanya bisa digunakan selama jam operasional bank.

3. Bisa pakai nomor ponsel dan email

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Menkeu: Per 15 Maret, Kinerja Kepabeanan dan Cukai Capai Rp 56,5 Triliun

Menkeu: Per 15 Maret, Kinerja Kepabeanan dan Cukai Capai Rp 56,5 Triliun

Whats New
Siap-siap, IFSH Tebar Dividen Tunai Rp 63,378 Miliar

Siap-siap, IFSH Tebar Dividen Tunai Rp 63,378 Miliar

Whats New
Harga Tiket Kereta Bandara dari Manggarai dan BNI City 2024

Harga Tiket Kereta Bandara dari Manggarai dan BNI City 2024

Spend Smart
Penukaran Uang, BI Pastikan Masyarakat Terima Uang Baru dan Layak Edar

Penukaran Uang, BI Pastikan Masyarakat Terima Uang Baru dan Layak Edar

Whats New
Cara Cek Tarif Tol secara Online Lewat Google Maps

Cara Cek Tarif Tol secara Online Lewat Google Maps

Work Smart
PT SMI Sebut Ada 6 Investor Akan Masuk ke IKN, Bakal Bangun Perumahan

PT SMI Sebut Ada 6 Investor Akan Masuk ke IKN, Bakal Bangun Perumahan

Whats New
Long Weekend, KAI Tambah 49 Perjalanan Kereta Api pada 28-31 Maret

Long Weekend, KAI Tambah 49 Perjalanan Kereta Api pada 28-31 Maret

Whats New
Ini Sejumlah Faktor di Indonesia yang Mendorong CCS Jadi Peluang Bisnis Baru Masa Depan

Ini Sejumlah Faktor di Indonesia yang Mendorong CCS Jadi Peluang Bisnis Baru Masa Depan

Whats New
ITMG Bakal Tebar Dividen Rp 5,1 Triliun dari Laba Bersih 2023

ITMG Bakal Tebar Dividen Rp 5,1 Triliun dari Laba Bersih 2023

Whats New
Kemenaker Siapkan Aturan Pekerja Berstatus Kemitraan, Ini Tanggapan InDrive

Kemenaker Siapkan Aturan Pekerja Berstatus Kemitraan, Ini Tanggapan InDrive

Whats New
Kaum Mumpung-mumpung, Maksimalkan Penawaran Terbaik Lazada untuk Belanja Aneka Kebutuhan Ramadhan

Kaum Mumpung-mumpung, Maksimalkan Penawaran Terbaik Lazada untuk Belanja Aneka Kebutuhan Ramadhan

BrandzView
Musim Hujan, Petani Harus Waspadai Serangan Hama

Musim Hujan, Petani Harus Waspadai Serangan Hama

Whats New
Contoh Surat Perjanjian Utang Piutang di Atas Materai yang Benar

Contoh Surat Perjanjian Utang Piutang di Atas Materai yang Benar

Whats New
Pemerintah Belum Berencana Revisi Permendag soal Pengaturan Impor

Pemerintah Belum Berencana Revisi Permendag soal Pengaturan Impor

Whats New
Sebanyak 15 Proyek CCS/CCUS dalam Tahap Studi, Direncanakan Beroperasi Mulai 2030

Sebanyak 15 Proyek CCS/CCUS dalam Tahap Studi, Direncanakan Beroperasi Mulai 2030

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com