Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar Lelang Rumah Murah di Jakarta, Harga Mulai Rp 250 Juta

Kompas.com - 04/07/2022, 11:00 WIB
Isna Rifka Sri Rahayu,
Yoga Sukmana

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Direktorat Jenderal Kekayaan Negara (DJKN) Kementerian Keuangan, menggelar lelang rumah murah di Jakarta. Bagi Anda yang sedang mencari rumah di wilayah ini dapat menyimak informasi berikut ini.

Lelang rumah di Jakarta dapat diakses di laman lelang.go.id milik pemerintah. Kategori lelangnya tidak hanya berupa rumah tetapi ada juga tanah, ruko, hotel, kendaraan, elektronik, hingga besi tua.

Lelang rumah murah di Jakarta dilakukan oleh perbankan dan perusahaan pembiayaan. Lelang tersebut biasanya merupakan lelang eksekusi hak tanggungan.

Peserta lelang wajib menyetorkan uang jaminan ke nomor virtual account yang didapatkan setelah mendaftar di lelang.go.id paling lambat sehari sebelum lelang dimulai.

Baca juga: Turun Rp 2.000 Per Gram, Cek Harga Emas Antam Hari Ini

Apabila peserta tidak memenangkan lelang, uang jaminan tersebut akan dikembalikan ke peserta.

Khusus daerah Jakarta, pada bulan Juli 2022 ada sejumlah rumah yang dilelang mulai dari nilai limit Rp 250 juta hingga Rp 56 miliar. Kompas.com akan menyortirnya untuk nilai limit di bawah Rp 450 juta.

Berikut daftar lelang rumah murah berlokasi di DKI Jakarta melalui laman lelang.go.id:

1. Lelang rumah di Koja, Jakarta Utara.

PT Bank DKI akan melelang sebidang tanah dengan luas total 48 meter persegi beserta bangunannya.

Penyelenggara lelang yakni Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Jakarta IV.

Lokasi rumah berada di Kelurahan Tugu Utara, Kecamatan Koja, Jakarta Utara, DKI Jakarta.

Nilai limit lelang rumah Rp 250 juta. Sementara uang jaminan Rp 50 juta disetor paling lambat 18 Juli 2022. Lelang dilakukan pada 19 Juli 2022 pukul 10:15 WIB.

Untuk informasi lengkap dan foto rumah yang dilelang bisa klik di sini.

Baca juga: Apa Saja Syarat Mengajukan KPR BCA Untuk Karyawan, Wiraswasta, dan Profesional?

2. Lelang rumah di Cilincing, Jakarta Utara.

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk akan melelang sebidang tanah dengan luas total 88 meter persegi beserta bangunannya. Penyelenggara lelang yakni KPKNL Jakarta III.

Lokasi rumah berada di Kelurahan Semper Barat, Kecamatan Cilincing, Jakarta Utara, DKI Jakarta.

Nilai limit lelang rumah Rp 274 juta. Sementara uang jaminan Rp 137 juta disetor paling lambat 5 Juli 2022. Lelang dilakukan pada 6 Juli 2022 pukul 13:10 WIB.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Puji Gebrakan Mentan Amran, Perpadi: Penambahan Alokasi Pupuk Prestasi Luar Biasa

Puji Gebrakan Mentan Amran, Perpadi: Penambahan Alokasi Pupuk Prestasi Luar Biasa

Whats New
Pengertian Kebijakan Fiskal, Instrumen, Fungsi, Tujuan, dan Contohnya

Pengertian Kebijakan Fiskal, Instrumen, Fungsi, Tujuan, dan Contohnya

Whats New
Ekspor CPO Naik 14,63 Persen pada Januari 2024, Tertinggi ke Uni Eropa

Ekspor CPO Naik 14,63 Persen pada Januari 2024, Tertinggi ke Uni Eropa

Whats New
Tebar Sukacita di Bulan Ramadhan, Sido Muncul Beri Santunan untuk 1.000 Anak Yatim di Jakarta

Tebar Sukacita di Bulan Ramadhan, Sido Muncul Beri Santunan untuk 1.000 Anak Yatim di Jakarta

BrandzView
Chandra Asri Bukukan Pendapatan Bersih 2,15 Miliar Dollar AS pada 2023

Chandra Asri Bukukan Pendapatan Bersih 2,15 Miliar Dollar AS pada 2023

Whats New
Tinjau Panen Raya, Mentan Pastikan Pemerintah Kawal Stok Pangan Nasional

Tinjau Panen Raya, Mentan Pastikan Pemerintah Kawal Stok Pangan Nasional

Whats New
Kenaikan Tarif Dinilai Jadi Pemicu Setoran Cukai Rokok Lesu

Kenaikan Tarif Dinilai Jadi Pemicu Setoran Cukai Rokok Lesu

Whats New
Puasa Itu Berhemat atau Boros?

Puasa Itu Berhemat atau Boros?

Spend Smart
Kadin Proyeksi Perputaran Uang Saat Ramadhan-Lebaran 2024 Mencapai Rp 157,3 Triliun

Kadin Proyeksi Perputaran Uang Saat Ramadhan-Lebaran 2024 Mencapai Rp 157,3 Triliun

Whats New
Kebutuhan Dalam Negeri Jadi Prioritas Komersialisasi Migas

Kebutuhan Dalam Negeri Jadi Prioritas Komersialisasi Migas

Whats New
Ratusan Sapi Impor Asal Australia Mati Saat Menuju RI, Badan Karantina Duga gara-gara Penyakit Botulisme

Ratusan Sapi Impor Asal Australia Mati Saat Menuju RI, Badan Karantina Duga gara-gara Penyakit Botulisme

Whats New
Watsons Buka 3 Gerai di Medan dan Batam, Ada Diskon hingga 50 Persen

Watsons Buka 3 Gerai di Medan dan Batam, Ada Diskon hingga 50 Persen

Spend Smart
Utang Pemerintah Kian Bengkak, Per Februari Tembus Rp 8.319,22 Triliun

Utang Pemerintah Kian Bengkak, Per Februari Tembus Rp 8.319,22 Triliun

Whats New
Heran Jasa Tukar Uang Pinggir Jalan Mulai Menjamur, BI Malang: Kurang Paham Mereka Dapat Uang Dari Mana...

Heran Jasa Tukar Uang Pinggir Jalan Mulai Menjamur, BI Malang: Kurang Paham Mereka Dapat Uang Dari Mana...

Whats New
Dongkrak Performa, KAI Logistik Hadirkan Layanan 'Open Side Container'

Dongkrak Performa, KAI Logistik Hadirkan Layanan "Open Side Container"

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com