Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ke Depan, WNI Tak Perlu Tukar Uang Jika Pergi ke 4 Negara ASEAN Ini

Kompas.com - 07/07/2022, 15:19 WIB
Isna Rifka Sri Rahayu,
Aprillia Ika

Tim Redaksi

 

ASEAN 5

Dia mengatakan, saat ini kerja sama pembayaran lintas negara di ASEAN baru dapat dilakukan di 5 negara tapi tidak menutup kemungkinan di masa yang akan datang negara yang ikut bekerja sama akan bertambah.

Dengan demikian, sistem pembayaran yang saling terhubung di negara-negara ASEAN ini dapat memberikan manfaat yang besar untuk masyarakat.

Pasalnya, sistem pembayaran ini memberikan kemudahan dalam biaya transfer yang lebih murah, efisiensi dalam penggunaan uang tunai, dan tidak perlu repot menukar kurs.

"Saat ini masing-masing menyambut baik ASEAN 5 ini, kita duluan, nanti setelah itu akan diperluas lagi menjadi ASEAN yang lainnya, 5 negara yang lainnya," tutur dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com