Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Perusahaan Konsultan IT Asal AS Bidik Pasar "Cloud Computing" di RI

Kompas.com - 17/08/2022, 23:16 WIB
Aprillia Ika

Editor

 

Tantangan SDM IT lokal

Menurut Bene, ada banyak sekali perusahaan asing maupun lokal yang berbisnis di cloud mengincar besarnya potensi pasar Indonesia. Sehingga, layanan Searce juga harus berbeda dan lebih berpengalaman memberikan solusi cloud untuk banyak industri di Indonesia.

"Kebanyakan calon klien tanya, ada enggak company sejenis saya yang sudah kamu tangani. Itu tantangan kami untuk melebarkan sayap, terutama ke perusahaan tradisional," kata Bene.

Hal itu menimbulkan tantangan baru, yakni memberikan edukasi adopsi cloud untuk perusahaan tradisional. Masuk ke segmen ini, kata Bene, tidak mudah karena butuh waktu panjang untuk edukasi.

Bagaimana Searce punya perbedaan value dibanding kompetitor? Bene bilang, hal ini masih dalam proses agar membuat posisinya berbeda. Menambah engineer lokal merupakan salah satu strategi pembeda untuk memperkuat posisi Searce di Indonesia. Namun, tak mudah mendapatkan SDM IT lokal. 

"Banyak company global masuk ke Indonesia tapi mereka biasanya masuk dari sisi bisnis dulu, mereka enggak punya support dari sisi teknikal (untuk SDM lokal). Kami maunya siap dari sisi bisnis dan teknikal ini. Ini hopefully yang akan bantu memperkuat bisnis kita di Indonesia," ujar Bene.

Edukasi UMKM

Saat ini Searce di Indonesia tidak secara langsung menyasar UMKM sebagai penggunanya, tapi lebih kepada kerja sama edukasi soal cloud computing dengan pemerintah.

Sejumlah kerja sama edukasi UMKM soal adopsi cloud antara lain dengan Pemkot Jatim dan Kadin Kalimantan.

"Targetnya edukasi, itu juga akan berkembang karena pemerintah sangat support digitalisasi UMKM, jadi kami bantu pemerintah untuk bantu mereka," kata Bene

Sebagai tambahan informasi, dalam beberapa tahun ke depan, belanja TI di Indonesia diperkirakan mengalami pertumbuhan tercepat di kawasan Asia Pasifik.

Dari studi yang dikutip Allied Telesis, perusahaan teknologi komunikasi jaringan asal Jepang, pendapatan di pasar layanan TI diproyeksikan mencapai 3,6 miliar dollar AS pada 2022, dan hingga 2027 diperkirakan tumbuh (CAGR) sebesar 11,86 persen.

Sehingga diperkirakan pasar layanan TI Indonesia akan mencapai 6,31 miliar dollar AS pada 2027.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Simak, Rincian Kurs Rupiah Hari Ini di BCA hingga BNI

Simak, Rincian Kurs Rupiah Hari Ini di BCA hingga BNI

Whats New
Pegadaian Catat Penjualan Tabungan Emas Naik 8,33 Persen di Maret 2024

Pegadaian Catat Penjualan Tabungan Emas Naik 8,33 Persen di Maret 2024

Whats New
BUMN Farmasi Ini Akui Tak Sanggup Bayar Gaji Karyawan sejak Maret 2024

BUMN Farmasi Ini Akui Tak Sanggup Bayar Gaji Karyawan sejak Maret 2024

Whats New
Cara Membuat Kartu Debit Mandiri Contactless

Cara Membuat Kartu Debit Mandiri Contactless

Work Smart
Rincian Lengkap Harga Emas 19 April 2024 di Pegadaian

Rincian Lengkap Harga Emas 19 April 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Kembali Tertekan, Nilai Tukar Rupiah Dekati Rp 16.300 Per Dollar AS

Kembali Tertekan, Nilai Tukar Rupiah Dekati Rp 16.300 Per Dollar AS

Whats New
Gencar Ekspansi, BUAH Bangun Cold Storage di Samarinda dan Pekanbaru

Gencar Ekspansi, BUAH Bangun Cold Storage di Samarinda dan Pekanbaru

Whats New
Harga Jagung Anjlok: Rombak Kelembagaan Rantai Pasok Pertanian

Harga Jagung Anjlok: Rombak Kelembagaan Rantai Pasok Pertanian

Whats New
Bandara Internasional Soekarno-Hatta Peringkat 28 Bandara Terbaik di Dunia

Bandara Internasional Soekarno-Hatta Peringkat 28 Bandara Terbaik di Dunia

Whats New
IHSG Ambles 1,07 Persen, Rupiah Melemah ke Level Rp 16.266 Per Dollar AS

IHSG Ambles 1,07 Persen, Rupiah Melemah ke Level Rp 16.266 Per Dollar AS

Whats New
Buka Asia Business Council's 2024, Airlangga Tegaskan Komitmen Indonesia Percepat Pembangunan Ekonomi

Buka Asia Business Council's 2024, Airlangga Tegaskan Komitmen Indonesia Percepat Pembangunan Ekonomi

Whats New
Voucer Digital Pizza Hut Kini Tersedia di Ultra Voucher

Voucer Digital Pizza Hut Kini Tersedia di Ultra Voucher

Spend Smart
Harga Bahan Pokok Jumat 19 April 2024, Harga Cabai Rawit Merah Naik

Harga Bahan Pokok Jumat 19 April 2024, Harga Cabai Rawit Merah Naik

Whats New
Detail Harga Emas Antam Jumat 19 April 2024, Naik Rp 10.000

Detail Harga Emas Antam Jumat 19 April 2024, Naik Rp 10.000

Earn Smart
Chandra Asri Group Jajaki Peluang Kerja Sama dengan Perum Jasa Tirta II untuk Kebutuhan EBT di Pabrik

Chandra Asri Group Jajaki Peluang Kerja Sama dengan Perum Jasa Tirta II untuk Kebutuhan EBT di Pabrik

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com