Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Dapat "Cashback" 50 Persen Saat Jajan di McDonald's

Kompas.com - 02/09/2022, 16:03 WIB
Elsa Catriana,
Yoga Sukmana

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Bagi kamu yang ingin membeli makanan cepat saji tapi tetap ingin hemat, simak cara dapat cashback 50 persen saat jajan di McDonald's.

Saat ini, pembeli bisa mendapatkan cashback saat jajan di McDonald's. Hal itu karena adanya promo yang ditawarkan kepada pembeli. Namun ada syarat dan ketentuan yang berlaku.

Promo tersebut digelar oleh GoPay dan berlaku hingga tanggal 30 September 2022. Promo ini bisa didapatkan pembeli jika membeli voucher promo GoPay senilai Rp 9.900.

Mengutip dari laman promo GoPay, Jumat (2/9/2022), berikut adalah syarat dan ketentuan serta mekanisme pembelian vouchernya:

Baca juga: Ingin Nonton di Bioskop Akhir Pekan Ini? Simak Promo CGV dan XXI

Mekanisme pembelian voucher

  • Voucher ini hanya dapat dibeli pada tanggal 8–9 September 2022
  • Satu pengguna hanya dapat membeli voucher ini 2 kali per hari
  • Voucher ini akan diterima dalam waktu maksimum satu jam setelah pembelian
  • Kuota voucher terbatas

Syarat dan ketentuan penggunaan voucher

  • Voucher dapat digunakan hingga tanggal 8–30 September 2022
  • Voucher ini adalah voucher cashback GoPay sebesar 50 persen (maksimum Rp50.000) dengan minimum transaksi Rp 50.000
  • Voucher berlaku untuk transaksi di aplikasi McDelivery atau website McDelivery (www.mcdelivery.co.id)
  • Promo ini tidak dapat digabungkan dengan promo lainnya
  • Cashback akan diterima pengguna maksimum dalam 2x24 jam setelah pembayaran berhasil
  • GoPay berhak mengubah syarat dan ketentuan dan/atau menghentikan promosi tanpa pemberitahuan sebelumnya
  • Berdasarkan regulasi Bank Indonesia, pemberian cashback dalam promo ini dapat dibatalkan jika total nilai transaksi yang keluar masuk ke akun GoPay pengguna selama sebulan telah melebihi batas yang ditentukan regulator (Rp 20 juta/bulan untuk akun pengguna GoPay atau Rp 40 juta/bulan untuk akun pengguna yang sudah upgrade ke GoPay Plus)

Baca juga: Bukit Asam Hemat Rp 58,4 Miliar Per Tahun Berkat Elektrifikasi dan Digitalisasi

  • GoPay berhak menahan dan/atau membatalkan promo dan/atau membatasi layanan, baik untuk sementara maupun secara permanen, kepada pengguna sewaktu-waktu termasuk jika ditemukan tindakan penyalahgunaan (abuse), kecurangan (fraud) dan/atau aktivitas mencurigakan lainnya pada akun pengguna
  • Dengan menggunakan promo ini, pengguna dianggap telah mengerti dan menyetujui seluruh syarat dan ketentuan yang berlaku

Cara Beli Voucher McDelivery di Aplikasi Gojek

  1. Buka aplikasi Gojek dan klik tab Promo. Klik tab Langganan
  2. Cari voucher cashback GoPay untuk McDelivery dan klik Know more
  3. Klik Beli untuk membeli voucher cashback

Baca juga: Promo Minyak Goreng di Indomaret dan Alfamart, Berlaku hingga 4 September 2022

Cara Pakai Voucher di Aplikasi McDelivery

  1. Lakukan transaksi di aplikasi McDelivery
  2. Pilih Credit/Debit Card/E-Wallet
  3. Pilih GoPay sebagai metode pembayaran ketika check out dan aplikasi Gojek akan terbuka
  4. Pastikan jumlah pembayaran sudah sesuai
  5. Klik tombol Pakai Promo, pilih promo yang diinginkan, dan klik Pakai
  6. Klik Konfirmasi & Bayar
  7. Masukkan PIN GoPay kamu
  8. Cashback akan diterima maksimal 2x24 jam

Baca juga: Syarat dan Cara Daftar m-Banking Mandiri Tanpa Harus ke Bank

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Cara Membuat Kartu Debit Mandiri Contactless

Cara Membuat Kartu Debit Mandiri Contactless

Work Smart
Rincian Lengkap Harga Emas 19 April 2024 di Pegadaian

Rincian Lengkap Harga Emas 19 April 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Kembali Tertekan, Nilai Tukar Rupiah Dekati Rp 16.300 Per Dollar AS

Kembali Tertekan, Nilai Tukar Rupiah Dekati Rp 16.300 Per Dollar AS

Whats New
Gencar Ekspansi, BUAH Bangun Cold Storage di Samarinda dan Pekanbaru

Gencar Ekspansi, BUAH Bangun Cold Storage di Samarinda dan Pekanbaru

Whats New
Harga Jagung Anjlok: Rombak Kelembagaan Rantai Pasok Pertanian

Harga Jagung Anjlok: Rombak Kelembagaan Rantai Pasok Pertanian

Whats New
Bandara Internasional Soekarno-Hatta Peringkat 28 Bandara Terbaik di Dunia

Bandara Internasional Soekarno-Hatta Peringkat 28 Bandara Terbaik di Dunia

Whats New
IHSG Ambles 1,07 Persen, Rupiah Melemah ke Level Rp 16.266 Per Dollar AS

IHSG Ambles 1,07 Persen, Rupiah Melemah ke Level Rp 16.266 Per Dollar AS

Whats New
Buka Asia Business Council's 2024, Airlangga Tegaskan Komitmen Indonesia Percepat Pembangunan Ekonomi

Buka Asia Business Council's 2024, Airlangga Tegaskan Komitmen Indonesia Percepat Pembangunan Ekonomi

Whats New
Voucher Digital Pizza Hut Kini Tersedia di Ultra Voucher

Voucher Digital Pizza Hut Kini Tersedia di Ultra Voucher

Spend Smart
Harga Bahan Pokok Jumat 19 April 2024, Harga Cabai Rawit Merah Naik

Harga Bahan Pokok Jumat 19 April 2024, Harga Cabai Rawit Merah Naik

Whats New
Detail Harga Emas Antam Jumat 19 April 2024, Naik Rp 10.000

Detail Harga Emas Antam Jumat 19 April 2024, Naik Rp 10.000

Earn Smart
Chandra Asri Group Jajaki Peluang Kerja Sama dengan Perum Jasa Tirta II untuk Kebutuhan EBT di Pabrik

Chandra Asri Group Jajaki Peluang Kerja Sama dengan Perum Jasa Tirta II untuk Kebutuhan EBT di Pabrik

Whats New
IHSG Bakal Lanjut Menguat? Simak Analisis dan Rekomendasi Sahamnya

IHSG Bakal Lanjut Menguat? Simak Analisis dan Rekomendasi Sahamnya

Earn Smart
Perkenalkan Produk Lokal, BNI Gelar Pameran UMKM di Singapura

Perkenalkan Produk Lokal, BNI Gelar Pameran UMKM di Singapura

Whats New
Harga Emas Dunia Terus Menguat di Tengah Ketegangan Konflik Iran dan Israel

Harga Emas Dunia Terus Menguat di Tengah Ketegangan Konflik Iran dan Israel

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com