Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tiga Anak Usaha Pertamina Trans Kontinental Diberi Nama Baru, Ini Tujuannya

Kompas.com - 12/09/2022, 20:29 WIB
Aprillia Ika

Editor

 

Mengusung “Sailing Beyond Border” sebagai jargon dalam perjalanannya mewujudkan visi tahun 2026, PTK sebagai anak usaha PT Pertamina International Shipping, terus melakukan pembenahan agar menjadi Perusahaan Pelayaran dan Jasa Maritim yang andal, profesional dan terpercaya.

Selain itu, sebagai perusahaan yang bergerak dalam bidang jasa, PTK dituntut untuk memberikan pelayanan terbaik kepada seluruh customer dan mitra kerja perusahaan.

Sebagai informasi, PT Pertamina Trans Kontinental (PTK) merupakan anak usaha PT Pertamina International Shipping subholding Integrated Marine Logistics, yang menyediakan berbagai jenis jasa maritim terintegrasi.

Perusahaan yang awalnya bernama PT Pertamina Tongkang ini didirikan pada 9 September 1969 dan berganti nama menjadi PT Pertamina Trans Kontinental pada 29 November 2011.

Hingga saat ini PTK mengelola 104 pelabuhan Pertamina serta 343 armada kapal.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com