Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

PT Pama Buka 7 Lowongan Kerja hingga 9 Oktober, Klik recruitment.pamapersada.com

Kompas.com - 30/09/2022, 11:35 WIB
Mela Arnani

Penulis

KOMPAS.com - PT Pamapersada Nusantara atau yang dikenal dengan PT Pama membuka tujuh lowongan pekerjaan dari berbagai jurusan pendidikan.

Dilansir dari laman resmi PT Pamapersada Nusantara, rekrutmen masih berlangsung hingga 9 Oktober 2022.

Adapun lowongan kerja yang tengah dibuka antara lain Safety Officer, Chief Surveyor, Operation Research Engineer, Scientific Analytic Engineer, Production Grup Leader, Mine Plan Engineer, dan Plant Grup Leader.

Pendaftaran rekrutmen kali ini dilakukan secara online melalui laman https://recruitment.pamapersada.com/.

Baca juga: PT Kereta Cepat Indonesia China Buka 9 Lowongan Kerja, Klik kcic.co.id

Posisi lowongan kerja dan syarat

1. Safety Officer

Lowongan Safety Officer dubuka untuk lulusan D-III jurusan Kesehatan Masyarakat, Kesehatan Lingkungan, Hiperkes, serta Keselamatan dan Kesehatan Kerja.

Posisi ini akan mensupport pengelolaan implementasi PAMA Safety Management System di seluruh Jobsite serta mengakomodir project improvement mengenai K3LH di seluruh jobsite.

Informasi selengkapnya dapat diakses di sini.

2. Chief Surveyor

Posisi ini bisa didaftari oleh lulusan sarjana jurusan Teknik Geodesi dan Teknik Geomatika.

Adapun Chief Surveyor bertanggung jawab menjalankan tugas dan monitoring terhadap kegiatan survey penambangan.

Informasi selengkapnya dapat diakses di sini.

3. Operation Research Engineer

Rekrutmen posisi ini dibuka untuk lulusan sarjana jurusan Matematika, Matematika Bisnis, dan Teknik Industri.

Posisi ini akan melakukan optimasi sumber daya dan proses, membuat design lean bussiness process, membuat simulasi proses, dan membuat sistem pendukung keputusan.

Informasi selengkapnya dapat diakses di sini.

Baca juga: PT Pelni Buka 11 Lowongan Kerja hingga 30 September, Klik rekrutmen.pelni.co.id

4. Scientific Analytic Engineer

Posisi ini dibuka untuk lulusan sarjana jurusan Matematika, Statistika, Statistik, Teknik Industri, Statistika Terapan, dan Teknik Informatika.

Scientific Analytic Engineer akan membuat analisa performance secara harian, mingguan dan bulanan, membuat perencanaan budget proyek, serta melakukan data mining (diagnostics, predictive & prescriptive analysis).

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Survei Prudential: 68 Persen Warga RI Pertimbangkan Proteksi dari Risiko Kesehatan

Survei Prudential: 68 Persen Warga RI Pertimbangkan Proteksi dari Risiko Kesehatan

Earn Smart
7 Contoh Kebijakan Fiskal di Indonesia, dari Subsidi hingga Pajak

7 Contoh Kebijakan Fiskal di Indonesia, dari Subsidi hingga Pajak

Whats New
'Regulatory Sandbox' Jadi Ruang untuk Perkembangan Industri Kripto

"Regulatory Sandbox" Jadi Ruang untuk Perkembangan Industri Kripto

Whats New
IHSG Melemah 0,83 Persen dalam Sepekan, Kapitalisasi Pasar Susut

IHSG Melemah 0,83 Persen dalam Sepekan, Kapitalisasi Pasar Susut

Whats New
Nasabah Bank DKI Bisa Tarik Tunai Tanpa Kartu di Seluruh ATM BRI

Nasabah Bank DKI Bisa Tarik Tunai Tanpa Kartu di Seluruh ATM BRI

Whats New
Genjot Layanan Kesehatan, Grup Siloam Tingkatkan Digitalisasi

Genjot Layanan Kesehatan, Grup Siloam Tingkatkan Digitalisasi

Whats New
Pelita Air Siapkan 273.000 Kursi Selama Periode Angkutan Lebaran 2024

Pelita Air Siapkan 273.000 Kursi Selama Periode Angkutan Lebaran 2024

Whats New
Puji Gebrakan Mentan Amran, Perpadi: Penambahan Alokasi Pupuk Prestasi Luar Biasa

Puji Gebrakan Mentan Amran, Perpadi: Penambahan Alokasi Pupuk Prestasi Luar Biasa

Whats New
Pengertian Kebijakan Fiskal, Instrumen, Fungsi, Tujuan, dan Contohnya

Pengertian Kebijakan Fiskal, Instrumen, Fungsi, Tujuan, dan Contohnya

Whats New
Ekspor CPO Naik 14,63 Persen pada Januari 2024, Tertinggi ke Uni Eropa

Ekspor CPO Naik 14,63 Persen pada Januari 2024, Tertinggi ke Uni Eropa

Whats New
Tebar Sukacita di Bulan Ramadhan, Sido Muncul Beri Santunan untuk 1.000 Anak Yatim di Jakarta

Tebar Sukacita di Bulan Ramadhan, Sido Muncul Beri Santunan untuk 1.000 Anak Yatim di Jakarta

BrandzView
Chandra Asri Bukukan Pendapatan Bersih 2,15 Miliar Dollar AS pada 2023

Chandra Asri Bukukan Pendapatan Bersih 2,15 Miliar Dollar AS pada 2023

Whats New
Tinjau Panen Raya, Mentan Pastikan Pemerintah Kawal Stok Pangan Nasional

Tinjau Panen Raya, Mentan Pastikan Pemerintah Kawal Stok Pangan Nasional

Whats New
Kenaikan Tarif Dinilai Jadi Pemicu Setoran Cukai Rokok Lesu

Kenaikan Tarif Dinilai Jadi Pemicu Setoran Cukai Rokok Lesu

Whats New
Puasa Itu Berhemat atau Boros?

Puasa Itu Berhemat atau Boros?

Spend Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com