Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Bayar BPJS Kesehatan Online via myBCA

Kompas.com - 05/10/2022, 17:35 WIB
Muhammad Choirul Anwar

Penulis


KOMPAS.com – Salah satu cara bayar BPJS Kesehatan di BCA bisa dilakukan dengan melakukan transaksi melalui aplikasi myBCA.

Cara bayar BPJS Kesehatan via myBCA bisa dilakukan jika nasabah telah melakukan registrasi dan aktivasi BCA ID untuk mengakses myBCA.

myBCA merupakan digital platform yang bisa digunakan untuk mengakses seluruh informasi rekening yang dimilikinya di BCA dengan menggunakan BCA ID.

Baca juga: Fitur QRku BCA Dihapus Mulai 1 November, Kenali Bedanya dengan QRIS

Penggunaan myBCA hanya memerlukan single user ID. myBCA bisa diakses melalui aplikasi di smartphone ataupun melalui website di desktop.

Artikel ini akan mengulas cara bayar BPJS Kesehatan online melalui myBCA, dirangkum dari laman resmi bca.co.id pada Rabu (5/10/2022).

Cara daftar myBCA untuk bayar BPJS Kesehatan

Cara bayar BPJS Kesehatan di BCA lewat myBCA bisa dilakukan setelah registrasi dan aktivasi BCA ID untuk mengakses myBCA.

Baca juga: Cara Buka Blokir ATM BCA Online, Bisa lewat HP Tanpa ke Bank

Aplikasi myBCA pada smartphone bersistem operasi iOS dan Android, dan juga dapat diakses melalui desktop di https://myBCA.bca.co.id.

Baca juga: Pahami Perbedaan BPJS Ketenagakerjaan dan BPJS Kesehatan

Berikut cara registrasi BCA ID myBCA:

  • Download aplikasi myBCA
  • Pilih Registrasi
  • Registrasi BCA ID
  • Masukkan Nomor Kartu ATM
  • Masukkan PIN m-BCA
  • Aktivasi lewat link yang dikirimkan ke e-mail yang didaftarkan
  • BCA ID siap digunakan untuk myBCA

Baca juga: Apakah Boleh Tidak Ikut BPJS dan Kenapa Wajib Jadi Peserta BPJS?

Adapun cara registrasi melalui desktop adalah sebagai berikut:

  • Buka https://myBCA.bca.co.id
  • Pilih Registrasi
  • Masukkan Nomor Kartu ATM untuk verifikasi, lalu isi halaman Registrasi BCA ID
  • Jika Anda memiliki KlikBCA individu, masukkan User ID KlikBCA individu dan PIN KlikBCA individu
  • Verifikasi myBCA menggunakan keyBCA yang telah terkoneksi dengan User ID KlikBCA individu
  • Jika nasabah tidak memiliki KlikBCA individu, pastikan memiliki nomor HP e-banking yang terdaftar untuk menerima kode OTP
  • Masukkan kode OTP yang telah dikirim
  • Aktivasi BCA ID melalui link yang dikirimkan ke e-mail yang didaftarkan

Baca juga: Cara Mengaktifkan Kembali BPJS Kesehatan karena Resign secara Online

Cara bayar BPJS Kesehatan via myBCA

Lebih lanjut, berikut cara bayar BPJS Kesehatan online melalui myBCA:

  • Login ke aplikasi myBCA, pilih menu BPJS Kesehatan
  • Pilih Sumber Dana dan Jenis BPJS
  • Masukkan Nomor Tagihan dan klik Lanjut
  • Periksa kembali data pembayaran. Jika sudah benar, klik Bayar
  • Masukkan PIN
  • Pembayaran BPJS Kesehatan berhasil

Baca juga: Cara Bayar PBB lewat m-Banking BCA, KlikBCA dan ATM BCA

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Catatkan Kinerja Positif, Rukun Raharja Bukukan Laba Bersih 8 Juta Dollar AS pada Kuartal I-2024

Catatkan Kinerja Positif, Rukun Raharja Bukukan Laba Bersih 8 Juta Dollar AS pada Kuartal I-2024

Whats New
Luhut Sambangi PM Singapura, Bahas Kerja Sama Carbon Capture Storage dan Blue Food

Luhut Sambangi PM Singapura, Bahas Kerja Sama Carbon Capture Storage dan Blue Food

Whats New
Honda Prospect Motor Buka Lowongan Kerja, Cek Posisi dan Syaratnya

Honda Prospect Motor Buka Lowongan Kerja, Cek Posisi dan Syaratnya

Work Smart
Tahun Pertama Kepemimpinan Prabowo, Rasio Utang Pemerintah Ditarget Naik hingga 40 Persen

Tahun Pertama Kepemimpinan Prabowo, Rasio Utang Pemerintah Ditarget Naik hingga 40 Persen

Whats New
Revisi Aturan Impor Barang Bawaan dari Luar Negeri Bakal Selesai Pekan Ini

Revisi Aturan Impor Barang Bawaan dari Luar Negeri Bakal Selesai Pekan Ini

Whats New
Pacu Kontribusi Ekspor, Kemenperin Boyong 12 Industri Alsintan ke Maroko

Pacu Kontribusi Ekspor, Kemenperin Boyong 12 Industri Alsintan ke Maroko

Whats New
Uji Coba Bandara VVIP IKN Akan Dilakukan pada Juli 2024

Uji Coba Bandara VVIP IKN Akan Dilakukan pada Juli 2024

Whats New
Menteri Basuki Bakal Pindah ke IKN Juli 2024 dengan 2 Menteri Lain

Menteri Basuki Bakal Pindah ke IKN Juli 2024 dengan 2 Menteri Lain

Whats New
Harga Emas Dunia Stabil di Tengah Meredanya Konflik Timur Tengah

Harga Emas Dunia Stabil di Tengah Meredanya Konflik Timur Tengah

Whats New
Pemerintah Susun Rancangan Aturan Dana Abadi Pariwisata, untuk Apa?

Pemerintah Susun Rancangan Aturan Dana Abadi Pariwisata, untuk Apa?

Whats New
Soal Wajib Sertifikat Halal di Oktober, KemenKopUKM Minta Kemenag Permudah Layanan untuk UMKM

Soal Wajib Sertifikat Halal di Oktober, KemenKopUKM Minta Kemenag Permudah Layanan untuk UMKM

Whats New
Google Kembali Pecat Karyawan yang Protes Kerja Sama dengan Israel

Google Kembali Pecat Karyawan yang Protes Kerja Sama dengan Israel

Whats New
Nasabah Bank Jago Bertambah 3 Juta Setiap Tahun

Nasabah Bank Jago Bertambah 3 Juta Setiap Tahun

Whats New
RUPST MPXL Sepakati Pembagian Dividen dan Tambah Komisaris

RUPST MPXL Sepakati Pembagian Dividen dan Tambah Komisaris

Whats New
KAI Properti Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan S1, Cek Posisi dan Syaratnya

KAI Properti Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan S1, Cek Posisi dan Syaratnya

Work Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com