Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

CLEO Targetkan Penjualan Kuartal III 2022 Tembus Rp 1 Triliun

Kompas.com - 16/10/2022, 14:00 WIB
Kiki Safitri,
Aprillia Ika

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - PT Sariguna Primatirta Tbk (Tanobel Group) emiten produsen Air Minum Dalam Kemasan (AMDK) dengan kode saham CLEO, optimis penjualan di kuartal III 2022 akan di atas Rp 1 triliun.

Wakil Direktur Utama CLEO, Melisa Patricia mengatakan, hal ini optimis dicapat mengingat CLEO konsisten dalam bertumbuh. Selain itu, CLEO juga melakukan ekspansi dengan membangun pabrik baru dan mengembangkan jaringan distribusi setiap tahunnya.

“Bisnis Cleo sendiri terus tumbuh pesat, dimana dari tahun 2017 hingga 2021 CAGR (Compound Annual Growth Rate) net profit CLEO tumbuh 29 persen. Melihat tim manajemen di CLEO yang sudah solid, kami optimis tiap tahun bisa tumbuh dobel digit,” kata Melisa dalam siaran pers, Sabtu (15/10/2022).

Baca juga: Paruh Pertama 2022, Laba Bersih CLEO Capai Rp 102,88 Miliar

Melisa mengatakan, di tahun ini perseroan tahun akan membangun tiga pabrik baru, yang masing-masing terletak di kota Balikpapan, Palangkaraya, dan Palembang. Sementara untuk jaringan distribusi, dalam setahun simpul jaringan distribusi Perseroan telah tumbuh 53 YoY, dari 173 simpul jaringan distribusi pada Agustus-2021 menjadi 264 simpul jaringan distribusi pada bulan Agustus 2022.

Pembangunan pabrik-pabrik baru yang tersebar di berbagai kota di Indonesia serta pengembangan jaringan distribusi yang kuat tersebut diperlukan untuk mengurangi biaya transportasi, karena karakter air minum yang berat dan memakan tempat.

“Seiring perkembangan usaha yang semakin prospektif, CLEO juga selalu aktif melakukan berbagai kegiatan untuk menguatkan relasi dengan pelanggan dan mitra,” lanjut dia.

Baca juga: Permintaan Meningkat, CLEO Catatkan Penjualan Rp 307,7 Miliar di Kuartal I-2022

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Konflik Iran Israel Memanas, Kemenhub Pastikan Navigasi Penerbangan Aman

Konflik Iran Israel Memanas, Kemenhub Pastikan Navigasi Penerbangan Aman

Whats New
Terbit 26 April, Ini Cara Beli Investasi Sukuk Tabungan ST012

Terbit 26 April, Ini Cara Beli Investasi Sukuk Tabungan ST012

Whats New
PGEO Perluas Pemanfaatan Teknologi untuk Tingkatkan Efisiensi Pengembangan Panas Bumi

PGEO Perluas Pemanfaatan Teknologi untuk Tingkatkan Efisiensi Pengembangan Panas Bumi

Whats New
Daftar Lengkap Harga Emas Sabtu 20 April 2024 di Pegadaian

Daftar Lengkap Harga Emas Sabtu 20 April 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Tren Pelemahan Rupiah, Bank Mandiri Pastikan Kondisi Likuiditas Solid

Tren Pelemahan Rupiah, Bank Mandiri Pastikan Kondisi Likuiditas Solid

Whats New
LPS Siapkan Pembayaran Simpanan Nasabah BPRS Saka Dana Mulia

LPS Siapkan Pembayaran Simpanan Nasabah BPRS Saka Dana Mulia

Whats New
Harga Emas Antam Sabtu 20 April 2024, Naik Rp 2.000 Per Gram

Harga Emas Antam Sabtu 20 April 2024, Naik Rp 2.000 Per Gram

Spend Smart
Ini 6 Kementerian yang Sudah Umumkan Lowongan CPNS 2024

Ini 6 Kementerian yang Sudah Umumkan Lowongan CPNS 2024

Whats New
Rincian Harga Emas Hari Ini di Pegadaian 20 April 2024

Rincian Harga Emas Hari Ini di Pegadaian 20 April 2024

Spend Smart
Harga Bahan Pokok Sabtu 20 April 2024, Harga Ikan Tongkol Naik

Harga Bahan Pokok Sabtu 20 April 2024, Harga Ikan Tongkol Naik

Whats New
Aliran Modal Asing Keluar Rp 21,46 Triliun dari RI Pekan Ini

Aliran Modal Asing Keluar Rp 21,46 Triliun dari RI Pekan Ini

Whats New
Kementerian PUPR Buka 26.319 Formasi CPNS dan PPPK 2024, Ini Rinciannya

Kementerian PUPR Buka 26.319 Formasi CPNS dan PPPK 2024, Ini Rinciannya

Whats New
[POPULER MONEY] Kartu Prakerja Gelombang 66 Dibuka | Luhut dan Menlu China Bahas Kelanjutan Kereta Cepat Sambil Makan Durian

[POPULER MONEY] Kartu Prakerja Gelombang 66 Dibuka | Luhut dan Menlu China Bahas Kelanjutan Kereta Cepat Sambil Makan Durian

Whats New
Ada Konflik di Timur Tengah, RI Cari Alternatif Impor Migas dari Afrika dan Amerika

Ada Konflik di Timur Tengah, RI Cari Alternatif Impor Migas dari Afrika dan Amerika

Whats New
Langkah PAI Jawab Kebutuhan Profesi Aktuaris di Industri Keuangan RI

Langkah PAI Jawab Kebutuhan Profesi Aktuaris di Industri Keuangan RI

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com