Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

BI: Kebijakan Suatu Negara Bisa Jadi Lingkaran Setan di Era Ketidakpastian Global

Kompas.com - 27/10/2022, 13:00 WIB
Isna Rifka Sri Rahayu,
Aprillia Ika

Tim Redaksi

Kondisi ketidakpastian ini semakin terakumulasi dengan terjadinya inflasi akibat adanya global supply shock yang diperparah dengan ketegangan geopolitik antara Rusia dan Ukraina. Ditambah dengan kebijakan proteksionisme dan kondisi heatwave akibat dampak gangguan lingkungan.

Dia mengatakan, kondisi tersebut diperburuk dengan adanya pengambilan kebijakan bank sentral khususnya dimulai di negara-negara maju yang secara agresif meningkatkan suku bunga.

"Pada akhirnya Hal ini justru memicu risiko resesi di negara maju yang pada akhirnya akan spillover pula ke negara-negara berkembang," tukasnya.

Itulah yang membuat kondisi ekonomi menjadi melambat tahun ini dan tahun depan. Bahkan Dana Moneter Internasional (IMF) beberapa kali merevisi angka proyeksi pertumbuhan ekonomi, dimana terakhir IMF melakukan revisi ke bawah pertumbuhan ekonomi dunia menjadi 3,2 persen di 2022 dan terus turun menjadi 2,7 persen di akhir 2023.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com