Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Fokus ke "Green Economy", Kalbar Gandeng Sucofindo

Kompas.com - 02/02/2023, 16:52 WIB
Aprillia Ika

Editor

 

Layanan roadmap dan pelatihan ESG

Untuk bisnis berkelanjutan, Sucofindo juga memiliki layanan pembuatan roadmap dan pelatihan Environmental, Social, and Governance (ESG).

ESG adalah Framework (kerangka kerja) yang digunakan oleh stakeholder untuk menilai bagaimana perusahaan mengelola risiko dan peluang terkait isu keberlanjutan terhadap 3 elemen kunci, yakni lingkungan, dampak sosial dan juga struktur tata kelola.

"Dalam kelestarian lingkungan kami juga memiliki layanan jasa Verifikasi dan Validasi (VV) terhadap statement emisi GRK. Perusahaan kini bisa memastikan statement GRK yang akan dikomunikasikan kepada eksternal serta informasi lingkungan lain, seperti pengelolaan sampah, air, dan beberapa informasi lingkungan lain,” kata Mas Wigrantoro.

Sebagai tambahan informasi, Sucofindo Cabang Pontianak memiliki unit layanan di Kendawangan, Ketapang (Kalimantan Barat) dan Pangkalan Bun (Kalimantan Tengah).

“Dan akan direncanakan membuka unit operasional baru yang berada di daerah Kijing. Site Kijing memiliki proyeksi menjadi pusat smelter, aspal, ekspor minyak sawit mentah (CPO), bauksit dan transshipment bahan bakar,” ujar Kepala Sucofindo Cabang Pontianak Paolo Manurung.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com