"Mereka jadi pemenang utama dari kunjungan wisatawa India," ungkap dia.
Baca juga: Jokowi Bilang, Turis China yang Datang ke RI Tak Perlu Isolasi
Lebih jauh, Sandiaga menjelaskan, wisatawan India sebenarnya menyukai Bali sebagai destinasi pernikahan. Pasalnya, Bali memiliki kecocokan dengan India terutama terkait dengan seni dan sprirtualitas.
"Dan secara biaya termasuk murah untuk konsumen India," timpal dia.
Selain dua negara itu, Sandiaga juga masih akan memaksimalkan potensi wisatawan mancanegara yang berasal dari Australia, Malaysia dan Singapura seiring bertambahnya jumlah penerbangan.
"Berikutnya saya saya melihat peluang Filipina dan Asia Utara seperti Taiwan, Korea, dan Jepang juga bisa kita pasarkan paket wisata ke Likupang Sulawesi Utara," tandas dia.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.