KOMPAS.com - Penukaran uang baru dalam rangka menyambut Lebaran 2023 di Bank Indonesia (BI) bisa dilakukan melalui kas keliling di website aplikasi PINTAR BI, https://pintar.bi.go.id/.
Fasilitas penukaran uang baru bisa dilakukan oleh seluruh masyarakat, dengan nominal maksimal Rp 3.800.000 per orang.
Nantinya, masyarakat dapat melakukan pemesanan melalui website, kemudian mengambil uang di kas keliling sesuai tanggal, waktu, dan lokasi yang ditentukan.
Lantas, apa saja syarat penukaran uang rupiah baru di Bank Indonesia?
Baca juga: Cara Tukar Uang Baru Lebaran 2023 di Kas Keliling Bank Indonesia
Dilansir dari informasi resmi, berikut beberapa syarat penukaran uang rupiah baru Lebaran 2023 melalui kas keliling Bank Indonesia:
Perlu diketahui, uang rupiah yang akan ditukarkan telah dipilah dan dikemas dengan ketentuan sebagai berikut:
Baca juga: Cara Cek Kendaraan Terkena Tilang Elektronik atau Tidak
Sementara itu, berikut tata cara penukaran uang baru Lebaran 2023 melalui kas keliling Bank Indonesia:
Itulah ulasan mengenai syarat dan cara penukaran uang baru Lebaran 2023 di Bank Indonesia melalui kas keliling. Bagi Anda yang berminat menukar uang baru, bisa segera melakukan pemesanan ya.
Baca juga: Cara Cek Saldo BP Tapera secara Online di Situs Sitara
Hai SohIB! Butuh tukar #UangBaru untuk #Lebaran2023? SohIB bisa tukarkan melalui kas keliling di laman https://t.co/bnArPLZeWC ya. #IndonesiaBaik #YangMudaSukaData #EdukasiInformasi #Infografis #Uang #TukarUang #Idulfitri #KominfoNewsroom @bank_indonesia pic.twitter.com/Pxfp6YvKjb
— Indonesia Baik (@IndonesiaBaikId) March 28, 2023
Baca juga: Cara Cek Pinjol Legal Terdaftar OJK melalui WhatsApp
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.