JAKARTA, KOMPAS.com - Cara membeli tiket kereta api dapat dilakukan dengan mudah melalui aplikasi Livin' by Mandiri.
Livin' by Mandiri merupakan aplikasi mobile banking resmi dari Bank Mandiri untuk mempermudah nasabah mendapatkan layanan pembayaran.
Fitur Sukha di Livin' by Mandiri kini dapat melakukan berbagai transaksi seperti pembelian tiket pesawat, tiket kereta api, entertainment, pengajuan kredit kendaraan, pembelian voucher games dan lain-lain.
Baca juga: Simak Cara Top Up Flazz BCA lewat ATM, BCA Mobile, dan MyBCA
Adapun artikel ini akan menjelaskan langkah-langkah membeli tiket kereta api di Livin' by Mandiri.
Cara beli tiket kereta api langsung di aplikasi Livin' by Mandiri:
1. Buka aplikasi Livin' by Mandiri
2. Pilih menu Sukha pada beranda
3. Pilih Tiket Kereta
4. Tentukan asal dan kota tujuan, serta tanggal keberangkatan dan jumlah penumpang, lalu pilih Cari Tiket Kereta Api
5. Tentukan jumlah penumpang, lalu pilih Terapkan
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.