Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tunggu Data Tenaga Kerja AS, Harga Emas Melandai

Kompas.com - 05/07/2013, 07:32 WIB


LONDON, KOMPAS.com - Harga kontrak emas dunia turun pada perdagangan Kamis (4/7/2013) waktu setempat.

Mengutip situs Bloomberg, pada pukul 14.36 waktu New York, harga kontrak emas untuk pengantaran segera turun 0,3 persen menjadi 1.249,31 dollar AS per troy ounce.

Sehari sebelumnya (3/7/2013), harga emas mencatatkan kenaikan sebesar 0,8 persen setelah pada 28 Juni lalu sempat terpuruk hingga ke posisi US$ 1.180,50 per troy ounce, level terendah sejak Agustus 2010.

Penurunan juga terjadi pada harga kontrak emas untuk pengantaran Agustus sebesar 0,2 persen menjadi 1.249,50 dollar AS per troy ounce di Comex, New York.

Penurunan harga emas terjadi karena investor menunggu data tenaga kerja AS yang akan memberikan petunjuk mengenai langkah yang akan diambil the Federal Reserve mengenai program stimulus. Selain itu, harga emas juga tertekan menyusul pelemahan euro yang dipicu oleh langkah Bank Sentral Eropa yang tetap menahan suku bunga rendah untuk beberapa waktu ke depan.

"Pasar tenaga kerja AS menjadi fokus utama dari keputusan the Fed terkait program pembelian obligasi bulanannya," jelas Andrey Kryuchenkov, analis VTB Capital di London.

Sekadar tambahan informasi, berdasarkan hasil survei Bloomberg, data tenaga kerja AS meningkat sebanyak 165.000 orang pada bulan lalu, dari posisi 175.000 pada Mei. (Barratut Taqiyyah)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Permendag 8/2024 Terbit, Wamendag Jerry: Tidak Ada Lagi Kontainer yang Menumpuk di Pelabuhan

Permendag 8/2024 Terbit, Wamendag Jerry: Tidak Ada Lagi Kontainer yang Menumpuk di Pelabuhan

Whats New
[POPULER MONEY] Sri Mulyani Panjat Truk Kontainer di Tanjung Priok | BLT Rp 600.000 Tidak Kunjung Dicairkan

[POPULER MONEY] Sri Mulyani Panjat Truk Kontainer di Tanjung Priok | BLT Rp 600.000 Tidak Kunjung Dicairkan

Whats New
Segera Dibuka, Ini Progres Seleksi PPPK 2024

Segera Dibuka, Ini Progres Seleksi PPPK 2024

Whats New
Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 68 Masih Dibuka, Simak Insentif, Syarat, dan Caranya

Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 68 Masih Dibuka, Simak Insentif, Syarat, dan Caranya

Work Smart
OJK Luncurkan Panduan Strategi Anti-Fraud Penyelenggara ITSK

OJK Luncurkan Panduan Strategi Anti-Fraud Penyelenggara ITSK

Whats New
3 Cara Transfer BRI ke BNI, Bisa lewat HP

3 Cara Transfer BRI ke BNI, Bisa lewat HP

Spend Smart
5 Cara Cek Nomor Rekening Penipu atau Bukan secara Online

5 Cara Cek Nomor Rekening Penipu atau Bukan secara Online

Whats New
Simak 5 Tips Mengelola Keuangan untuk Pasutri LDM

Simak 5 Tips Mengelola Keuangan untuk Pasutri LDM

Earn Smart
Luhut Bilang, Elon Musk Besok Pagi Datang ke Bali, Lalu Ketemu Jokowi

Luhut Bilang, Elon Musk Besok Pagi Datang ke Bali, Lalu Ketemu Jokowi

Whats New
Sandiaga Soroti Pengerukan Tebing di Uluwatu untuk Resort, Minta Alam Jangan Dirusak

Sandiaga Soroti Pengerukan Tebing di Uluwatu untuk Resort, Minta Alam Jangan Dirusak

Whats New
Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu ATM Bank Jateng

Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu ATM Bank Jateng

Whats New
Toko Marine Hadirkan Platform untuk Tingkatkan 'Employee Benefit'

Toko Marine Hadirkan Platform untuk Tingkatkan "Employee Benefit"

Whats New
Cara Cetak Rekening Koran BCA, BRI, BNI, dan Bank Mandiri via Online

Cara Cetak Rekening Koran BCA, BRI, BNI, dan Bank Mandiri via Online

Spend Smart
Daftar UMK Kota Surabaya 2024 dan 37 Daerah Lain di Jawa Timur

Daftar UMK Kota Surabaya 2024 dan 37 Daerah Lain di Jawa Timur

Whats New
Menhub Pastikan Bandara Juanda Surabaya Siap Layani Penerbangan Haji 2024

Menhub Pastikan Bandara Juanda Surabaya Siap Layani Penerbangan Haji 2024

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com