Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Proteksi Kontingen, PB PON dan Peparnas Gandeng BNI Life Insurance

Kompas.com - 11/09/2016, 17:36 WIB
Reni Susanti

Penulis

BANDUNG, KOMPAS.com – Pengurus Besar (PB) Pekan Olahraga Nasional (PON) XIX/2016 menjalin kerja sama dengan PT BNI Life Insurance dalam bentuk perlindungan asuransi jiwa dan kesehatan kepada para atlet dan official.

Ketua Unit Kerja III PB PON XIX dan Peparnas XV Muhammad Solihin mengatakan, kerja sama ini menjadikan upaya perlindungan kesehatan dan asuransi jiwa bagi para atlet dan official dengan total asuransi sponsor yang diberikan BNI Life sebesar Rp 1,7 miliar.

"Asuransi diberikan bagi 70 ribu orang terdiri dari Dewan Pembina, PB PON, relawan, official dan lainnya," tutur Solihin di Aula Barat Gedung Sate, Jumat (9/9/2016) malam.

Solihin mengatakan, asuransi ini diberikan selama berlangsungnya event PON dimulai pada 10 September hingga 1 Oktober mendatang.

Bukan hanya atlet dan official Jawa Barat tapi seluruh kontingen dan official yang ikut bertanding dalam gelaran olahraga tingkat nasional tersebut, termasuk atlet difabel yang terdaftar secara resmi. Asuransi juga bisa didapatkan bagi penonton pertandingan.

"Untuk pembukaan dan penutupan PON, 16.000 orang penonton yang bertiket akan diberikan asuransi kecelakaan. Pembuktiannya dari karcis. Sedangkan untuk wartawan pembuktiannya lewat ID card. Tak hanya PON, Peparnas juga demikian," terangnya.

Sementara itu, Direktur Utama BNI Life, Budi mengatakan, jalinan kerja sama ini menjadi bagian keikutsertaan BNI Life dalam menyemarakan gelaran PON XIX dan Peparnas XV. Dukungan ini diberikan dalam bentuk pertanggungjawaban asuransi kesehatan yang disebabkan karena kecelakaan dan asuransi jiwa.

"Kami ingin memberikan proteksi asuransi jiwa dan kesehatan bagi seluruh atlet official dan tenaga pelaksana yang mendukung terselenggaranya PON dan Peparnas sehingga dapat berlangsung dengan sukses," tuturnya.

Asuransi diberikan BNI Life lewat dua program perlindungan. Pertama Program Optima Group Health yang merupakan program asuransi kesehatan yang memberikan perlindubgan kesehatan bagi atlet dan official selama berlangsungnya gelaran empat tahunan ini. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bank Mandiri Imbau Nasabah Hati-hati Terhadap Modus Penipuan Berkedok Undian Berhadiah

Bank Mandiri Imbau Nasabah Hati-hati Terhadap Modus Penipuan Berkedok Undian Berhadiah

Whats New
IHSG Turun Tipis di Awal Sesi, Rupiah Dekati Level Rp 16.000

IHSG Turun Tipis di Awal Sesi, Rupiah Dekati Level Rp 16.000

Whats New
Berapa Denda Telat Bayar Listrik? Ini Daftarnya

Berapa Denda Telat Bayar Listrik? Ini Daftarnya

Whats New
Detail Harga Emas Antam Senin 6 Mei 2024, Turun Rp 3.000

Detail Harga Emas Antam Senin 6 Mei 2024, Turun Rp 3.000

Spend Smart
Harga Emas Terbaru 6 Mei 2024 di Pegadaian

Harga Emas Terbaru 6 Mei 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Bappeda DKI Jakarta Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan D3 dan S1, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

Bappeda DKI Jakarta Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan D3 dan S1, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

Work Smart
Transfer Pengetahuan dari Merger TikTok Shop dan Tokopedia Bisa Percepat Digitalisasi UMKM

Transfer Pengetahuan dari Merger TikTok Shop dan Tokopedia Bisa Percepat Digitalisasi UMKM

Whats New
Harga Bahan Pokok Senin 6 Mei 2024, Harga Ikan Tongkol Naik

Harga Bahan Pokok Senin 6 Mei 2024, Harga Ikan Tongkol Naik

Whats New
IHSG Diperkirakan Melaju, Simak Analisis dan Rekomendasi Sahamnya

IHSG Diperkirakan Melaju, Simak Analisis dan Rekomendasi Sahamnya

Earn Smart
Kesenjangan Konsumsi Pangan dan Program Makan Siang Gratis

Kesenjangan Konsumsi Pangan dan Program Makan Siang Gratis

Whats New
Lowongan Kerja Anak Usaha Pertamina untuk S1 Semua Jurusan, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

Lowongan Kerja Anak Usaha Pertamina untuk S1 Semua Jurusan, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

Work Smart
Erick Thohir: 82 Proyek Strategis BUMN Rampung, tapi Satu Proyek Sulit Diselesaikan

Erick Thohir: 82 Proyek Strategis BUMN Rampung, tapi Satu Proyek Sulit Diselesaikan

Whats New
Ketika Pajak Warisan Jadi Polemik di India

Ketika Pajak Warisan Jadi Polemik di India

Whats New
BTN Konsisten Dongkrak Inklusi Keuangan lewat Menabung

BTN Konsisten Dongkrak Inklusi Keuangan lewat Menabung

Whats New
[POPULER MONEY] HET Beras Bulog Naik | Kereta Tanpa Rel dan Taksi Terbang Bakal Diuji Coba di IKN

[POPULER MONEY] HET Beras Bulog Naik | Kereta Tanpa Rel dan Taksi Terbang Bakal Diuji Coba di IKN

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com