Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Daftar 29 Kementerian yang Membuka Lowongan PPPK Teknis 2023

Pendaftaran lowongan PPPK 2023 masih bisa dilakukan secara online hingga Senin, 9 Oktober 2023.

Adapun pendaftaran dilakukan satu pintu melalui laman Sistem Seleksi Calon Aparatur Sipil Negara (SSCASN), httpa://sscasn.bkn.go.id.

Lantas, mana saja instansi pusat yang membuka lowongan PPPK Teknis 2023?

Daftar kementerian dan lembaga PPPK Teknis 2023

Dilansir dari data Badan Kepegawaian Negara (BKN), kementerian dan lembaga yang membuka lowongan PPPK Teknis tahun ini sebagai berikut:

Bagi calon pelamar, diimbau untuk membaca secara detail setiap persyaratan administrasi maupun kualifikasi yang dibutuhkan oleh masing-masing instansi.

Pelamar bisa mengetahui uraian tugas dari posisi jabatan yang dibuka melalui laman SSCASN maupun website resmi instansi.

Selain itu, pelamar juga bisa melihat kisaran gaji yang akan diterima, sebagai pertimbangan untuk memantapkan diri sebelum memilih suatu formasi jabatan.

Besaran gaji dari suatu posisi lowongan yang dibuka ini juga bisa dilihat melalui laman SSCASN, pada fitur baru ASN Karier.

Demikian ulasan mengenai daftar kementerian yang membuka lowongan PPPK Teknis 2023. Informasi mengenai jadwal pelaksanaan seleksi PPPK Teknis bisa diakses di sini.

https://money.kompas.com/read/2023/10/08/090758226/daftar-29-kementerian-yang-membuka-lowongan-pppk-teknis-2023

Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke