Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Cara Bayar BPJS Kesehatan lewat Shopee dan Tokopedia

Sebagai informasi, pembayaran iuran BPJS Kesehatan bagi peserta mandiri wajib dilakukan paling lambat tanggal 10 pada setiap bulannya.

Bagi peserta yang menunggak iuran BPJS Kesehatan, tidak ada denda yang dikenakan. Namun, ada sanksi yang diberikan yaitu penonaktifan kepesertaan yang berakibat peserta tak lagi bisa menggunakan layanan BPJS Kesehatan.

Adapun besaran iuran BPJS Kesehatan per bulannya yakni Rp 150.000 untuk kelas I, Rp 100.000 untuk kelas II, dan Rp 35.000 untuk kelas III.

Lalu, bagaimana cara bayar BPJS Kesehatan lewat aplikasi Shopee dan Tokopedia? 

Cara bayar BPJS Kesehatan lewat Shopee

Berikut langkah-langkah atau cara bayar iuran BPJS Kesehatan lewat aplikasi Shopee:

Setelah melakukan pembayaran, Anda dapat melihat riwayat pembayaran Anda dengan memilih Pesanan pada halaman Pulsa, Tagihan & Tiket.

Layanan cara membayar BPJS Kesehatan di Shopee via aplikasi ini termasuk kategori produk digital Shopee. Adapun untuk memeriksa status pesanan produk digital, berikut langkah-langkahnya:

  • Pilih tab Saya
  • Pilih Pulsa, Tagihan, & Hiburan
  • Pilih pesanan berdasarkan status pesanan (Belum Bayar, Sedang Diproses, Selesai, Dibatalkan, atau Pengembalian)
  • Pilih pesanan untuk melihat Rincian Pesanan selengkapnya
  • Anda dapat melakukan pembayaran untuk pesanan produk digital menggunakan metode pembayaran ShopeePay, Virtual Account, Indomaret, Alfamart, Kartu Kredit.

Transaksi akan dikenakan biaya penanganan sebesar Rp 2.500 untuk metode pembayaran Indomaret dan Alfamart, serta 1,5 persen untuk metode pembayaran kartu kredit.

Cara bayar BPJS Kesehatan lewat Tokopedia

Cara bayar BPJS Kesehatan online lewat Tokopedia bisa dilakukan melalui aplikasi Tokopedia atau situs resmi Tokopedia via browser. Berikut cara bayar BPJS Kesehatan di Tokopedia selengkapnya:

  • Akses Tokopedia, lalu pilih ikon BPJS untuk masuk ke menu BPJS.
  • Pilih BPJS Kesehatan
  • Masukkan nomor virtual account-mu. Nomor virtual account adalah 00000 ditambah 11 digit terakhir nomor kartu BPJS. Contoh: nomor virtual account yang harus dimasukkan adalah: 0000001308270036.
  • Pilih periode pembayaran yang diinginkan. Klik Bayar.
  • Anda akan mendapatkan data keterangan detail pembelian. Apabila merasa data sudah benar, klik Lanjut.
  • Pilih metode pembayaran yang diinginkan.
  • Klik Bayar Sekarang dan lakukan pembayaran.

Setelah transaksi berhasil, Anda akan mendapatkan konfirmasi melalui email dan SMS yang menyebutkan bahwa pembayaran telah diterima pihak Tokopedia.

Apabila transaksi gagal, dana pembayaran akan dikembalikan ke Saldo Tokopedia dan Anda akan mendapatkan konfirmasi melalui SMS dan email.

Status pembayaran dapat dilihat pada Channel BPJS. Apabila status belum terupdate namun kartu BPJS akan digunakan, maka Anda dapat secara langsung datang ke Rumah Sakit yang dituju dengan melampirkan:

Demikian informasi seputar cara bayar BPJS Kesehatan lewat Shopee dan Tokopedia dengan mudah.

https://money.kompas.com/read/2023/10/14/194411526/cara-bayar-bpjs-kesehatan-lewat-shopee-dan-tokopedia

Terkini Lainnya

Destry Damayanti: Kondisi Global Tidak Pasti, Stabilitas Nilai Tukar Rupiah Perlu Dipertahankan

Destry Damayanti: Kondisi Global Tidak Pasti, Stabilitas Nilai Tukar Rupiah Perlu Dipertahankan

Whats New
Pengusaha Konveksi: Jika Permendag 8/2024 Tak Diubah, Industri Kecil Menengah Mati

Pengusaha Konveksi: Jika Permendag 8/2024 Tak Diubah, Industri Kecil Menengah Mati

Whats New
Menunda Tapera untuk Pekerja

Menunda Tapera untuk Pekerja

Whats New
Lowongan Kerja BUMN Kliring Berjangka untuk Lulusan S1 Hukum, Simak Persyaratannya

Lowongan Kerja BUMN Kliring Berjangka untuk Lulusan S1 Hukum, Simak Persyaratannya

Work Smart
Mei Deflasi, BPS: Bukan Disebabkan Pelemahan Daya Beli Masyarakat

Mei Deflasi, BPS: Bukan Disebabkan Pelemahan Daya Beli Masyarakat

Whats New
Tapera Dinilai Bisa Gerus PDB dan Bikin 466.830 Pekerjaan Hilang

Tapera Dinilai Bisa Gerus PDB dan Bikin 466.830 Pekerjaan Hilang

Whats New
CPNS 2024 Segera Dibuka, Apa Saja Dokumen yang Dibutuhkan?

CPNS 2024 Segera Dibuka, Apa Saja Dokumen yang Dibutuhkan?

Whats New
Hadirkan Produk Inovatif untuk Solopreneur, Bank Saqu Raih 1 Juta Nasabah dalam 6 Bulan

Hadirkan Produk Inovatif untuk Solopreneur, Bank Saqu Raih 1 Juta Nasabah dalam 6 Bulan

Whats New
JR Connexion Kembali Beroperasi, Simak Jadwal Barunya

JR Connexion Kembali Beroperasi, Simak Jadwal Barunya

Whats New
Tahun Ini, PNM Targetkan Kredit Ultra Mikro Rp 72 Triliun

Tahun Ini, PNM Targetkan Kredit Ultra Mikro Rp 72 Triliun

Whats New
IHSG Ditutup Naik Tembus 7.000 Lagi, Rupiah Menguat

IHSG Ditutup Naik Tembus 7.000 Lagi, Rupiah Menguat

Whats New
Presdir Jahja Setiaatmadja 'Serok' Saham BBCA Senilai Rp 1,98 Miliar

Presdir Jahja Setiaatmadja "Serok" Saham BBCA Senilai Rp 1,98 Miliar

Whats New
Komisi XI DPR Sepakat Destry Damayanti Jabat Deputi Gubernur Senior BI Periode Dua

Komisi XI DPR Sepakat Destry Damayanti Jabat Deputi Gubernur Senior BI Periode Dua

Whats New
BRI Insurance Catat Pertumbuhan Premi Bruto 40,49 Persen pada Kuartal I 2024

BRI Insurance Catat Pertumbuhan Premi Bruto 40,49 Persen pada Kuartal I 2024

Rilis
Usai Jalani 'Fit and Proper Test', Destry Damayanti: Alhamdulilah Lancar...

Usai Jalani "Fit and Proper Test", Destry Damayanti: Alhamdulilah Lancar...

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke