Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Harga BBM Pertamina, Shell, BP, Vivo Turun, Mana yang Paling Murah?

JAKARTA, KOMPAS.com - Harga bahan bakar minyak (BBM) seluruh SPBU kompak turun per 1 November 2023, mulai dari Pertamina, Shell, BP, hingga Vivo. Penurunan harga pun bervariasi pada masing-masing produk BBM.

Di SPBU Pertamina, penurunan harga BBM terjadi untuk seluruh jenis BBM non-subsidi yakni Pertamax, Pertamax Turbo, Pertamax Green 95, Pertamina Dex, dan Dexlite. Penurunannya berkisar Rp 150-Rp 1.150 per liter.

Begitu pula pada SPBU Shell, terjadi penurunan harga pada semua jenis BBM-nya yakni Shell Super, Shell V-Power, Shell V-Power Diesel, Shell V-power Nitro+, dan Shell Diesel Extra. Adapun penurunan harga berkisar Rp 140 hingga Rp 1.140 per liter.

Sementara pada SPBU Vivo terjadi penurunan harga berkisar Rp 300 sampai Rp 1.050 per liter untuk semua jenis BBM-nya yakni Revvo 90, Revvo 92, dan Revvo 95.

Penyesuaian harga BBM memang dilakukan pihak SPBU secara berkala, setidaknya setiap awal bulan. Perubahan dilakukan seiring dengan pergerakan harga minyak mentah di pasar global.

Berikut perbandingan harga BBM Pertamina, Shell, BP, dan Vivo. 

3. BP

  • BP 92 (RON 92): Rp 14.360 per liter
  • BP Ultimate (RON 95): Rp 15.270 per liter
  • BP diesel (CN 48): Rp 16.980 per liter

4. Vivo

  • Revvo 90 (RON 90): Rp 12.200 per liter
  • Revvo 92 (RON 92): Rp 14.100 per liter
  • Revvo 95 (RON 95): Rp 15.100 per liter

https://money.kompas.com/read/2023/11/01/131300926/harga-bbm-pertamina-shell-bp-vivo-turun-mana-yang-paling-murah-

Terkini Lainnya

Sudah Dibuka, Ini Cara Daftar Prakerja Gelombang 69

Sudah Dibuka, Ini Cara Daftar Prakerja Gelombang 69

Whats New
Daftar Kebijakan yang Berlaku Mulai 1 Juni 2024

Daftar Kebijakan yang Berlaku Mulai 1 Juni 2024

Whats New
Daftar Harga BBM di SPBU Pertamina Seluruh Indonesia Berlaku Juni 2024

Daftar Harga BBM di SPBU Pertamina Seluruh Indonesia Berlaku Juni 2024

Whats New
Harga Bahan Pokok Sabtu 1 Juni 2024: Ikan Bandeng Naik, Daging Sapi Turun

Harga Bahan Pokok Sabtu 1 Juni 2024: Ikan Bandeng Naik, Daging Sapi Turun

Whats New
Daftar Harga BBM Pertamina Terbaru di Seluruh Indonesia Per 1 Juni 2024

Daftar Harga BBM Pertamina Terbaru di Seluruh Indonesia Per 1 Juni 2024

Whats New
Wujudkan “Changes for the Better”, Global Awareness Campaign “Automating the World” Dorong Perubahan Positif untuk Masa Depan yang Lebih Baik

Wujudkan “Changes for the Better”, Global Awareness Campaign “Automating the World” Dorong Perubahan Positif untuk Masa Depan yang Lebih Baik

BrandzView
Induksi Elektromagnetik Disebut Jadi Penyebab Besi Proyek Jatuh, MRT Jakart: Masih Terlalu Dini

Induksi Elektromagnetik Disebut Jadi Penyebab Besi Proyek Jatuh, MRT Jakart: Masih Terlalu Dini

Whats New
[POPULER MONEY] Antam Bantah Beredar Emas Palsu | Tarik Tunai Lewat EDC BCA Dikenai Biaya Rp 4.000

[POPULER MONEY] Antam Bantah Beredar Emas Palsu | Tarik Tunai Lewat EDC BCA Dikenai Biaya Rp 4.000

Whats New
BP Tapera Sebut Iuran Tapera Bisa Diambil Jika Pekerja 'Resign' atau Kena PHK

BP Tapera Sebut Iuran Tapera Bisa Diambil Jika Pekerja "Resign" atau Kena PHK

Whats New
Watsons Gelar Pesta Diskon Skincare dan Kosmetik di Sun Plaza Medan

Watsons Gelar Pesta Diskon Skincare dan Kosmetik di Sun Plaza Medan

Spend Smart
Cara Cek Mutasi Rekening di BCA Mobile

Cara Cek Mutasi Rekening di BCA Mobile

Work Smart
Cara Daftar sebagai Merchant QRIS

Cara Daftar sebagai Merchant QRIS

Work Smart
Portofolio Investasi Tapera Didominasi Penempatan ke Obligasi Negara

Portofolio Investasi Tapera Didominasi Penempatan ke Obligasi Negara

Whats New
Asosiasi Tegaskan Komitmen Lindungi Anak-anak dari Produk Tembakau Alternatif

Asosiasi Tegaskan Komitmen Lindungi Anak-anak dari Produk Tembakau Alternatif

Whats New
Mitratel Bagi-bagi Dividen Rp 1,4 Triliun, Ada Dividen Spesial

Mitratel Bagi-bagi Dividen Rp 1,4 Triliun, Ada Dividen Spesial

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke