Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Reli Pasar Mereda, Wall Street Ditutup di Zona Merah

S&P 500 turun 0,28 persen menjadi ditutup pada level 5.203,58, sedangkan Nasdaq Komposit melemah 0,42 persen, dan berakhir pada posisi 16.315,70. Dow Jones Industrial Average (DJIA) terkoreksi 31,31 poin, atau 0,08 persen dan menetap pada level 39.282,33.

Pergerakan harga saham menandai penurunan dibandingkan minggu lalu, ketika ketiga indeks ditutup pada rekor tertingginya pada hari Kamis dan Dow mendekati level 40.000.

Sektor teknologi bergerak lebih tinggi pada hari Selasa termasuk Tesla yang naik hampir 3 persen, Seagate Technology naik sekitar 7,4 persen, dan saham Krispy Kreme melonjak 39 persen setelah toko ritel donat mengumumkan akan memperluas kemitraannya dengan McDonald's.

“Pasar semakin meluas, membawa lebih banyak sektor-sektor yang bersifat siklikal dan hal ini didukung oleh data yang menunjukkan perekonomian masih dalam kondisi baik namun inflasi masih positif dan masih di atas target,” kata senior investment ahli strategi di US Bank Asset Management Tom Hainlin.

Data ekonomi yang keluar pada hari Selasa beragam, menunjukkan pesanan barang tahan lama lebih kuat dari perkiraan, namun kepercayaan konsumen menurun.

Rata-rata indeks utama berada pada trend bullish. Sepanjang Maret, S&P 500 naik lebih dari 2 persen, Nasdaq Komposit bertambah 1,4 persen, dan Dow Jones Industrial Average (DJIA) menguat 0,7 persen.

https://money.kompas.com/read/2024/03/27/095715626/reli-pasar-mereda-wall-street-ditutup-di-zona-merah

Terkini Lainnya

Transaksi Tol Nirsentuh MLFF adalah Apa? Ini Penjelasannya

Transaksi Tol Nirsentuh MLFF adalah Apa? Ini Penjelasannya

Whats New
Kemenperin Klarifikasi Soal Pertek Bahan Peledak Milik PT Pindad yang Tertahan di Pelabuhan

Kemenperin Klarifikasi Soal Pertek Bahan Peledak Milik PT Pindad yang Tertahan di Pelabuhan

Whats New
Capai Target Penjualan, PT Noop Siap Luncurkan Inovasi Terbaru “NOOP 2.0” pada Kuartal III-2024

Capai Target Penjualan, PT Noop Siap Luncurkan Inovasi Terbaru “NOOP 2.0” pada Kuartal III-2024

Whats New
Cara Cek Tagihan Listrik di PLN Mobile

Cara Cek Tagihan Listrik di PLN Mobile

Work Smart
Jokowi: Kita Harus Aktif Ambil Alih Kembali Aset Strategis Bangsa...

Jokowi: Kita Harus Aktif Ambil Alih Kembali Aset Strategis Bangsa...

Whats New
Cara Buka Rekening BCA di Kantor Cabang dan Syaratnya

Cara Buka Rekening BCA di Kantor Cabang dan Syaratnya

Whats New
Sido Muncul Rayakan Hari Jamu Nasional Bersama 100 Pedagang Jamu di Semarang

Sido Muncul Rayakan Hari Jamu Nasional Bersama 100 Pedagang Jamu di Semarang

BrandzView
Syarat dan Cara Gadai BPKB Motor di Pegadaian, Pengajuan Bisa lewat HP

Syarat dan Cara Gadai BPKB Motor di Pegadaian, Pengajuan Bisa lewat HP

Spend Smart
Adaro Minerals Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan SMA-S2, Cek Posisi dan Syaratnya

Adaro Minerals Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan SMA-S2, Cek Posisi dan Syaratnya

Work Smart
Tambah Armada Penerbangan Haji, Garuda Indonesia Operasikan Airbus 340-300

Tambah Armada Penerbangan Haji, Garuda Indonesia Operasikan Airbus 340-300

Whats New
Cara Cek Mutasi Rekening BRI, BCA, BNI, dan Mandiri lewat HP

Cara Cek Mutasi Rekening BRI, BCA, BNI, dan Mandiri lewat HP

Spend Smart
Pembiayaan Hijau, HSBC Gelontorkan 30 Juta Dollar AS ke eFishery

Pembiayaan Hijau, HSBC Gelontorkan 30 Juta Dollar AS ke eFishery

Whats New
Pemerintah Perpanjang Lagi Relaksasi HET Beras Premium

Pemerintah Perpanjang Lagi Relaksasi HET Beras Premium

Whats New
Soal HET Beras Premium, Pengamat: Kalau Dikembalikan ke Semula kayaknya Enggak Mungkin...

Soal HET Beras Premium, Pengamat: Kalau Dikembalikan ke Semula kayaknya Enggak Mungkin...

Whats New
Pembangunan Kereta Bawah Tanah di Bali, KPPU Ingatkan Pj Gubernur Bali untuk Jaga Persaingan Usaha

Pembangunan Kereta Bawah Tanah di Bali, KPPU Ingatkan Pj Gubernur Bali untuk Jaga Persaingan Usaha

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke