Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Truk Banjiri Jalan Raya, Kapal "Roro" Akan Jadi Alat Angkut dari Lampung ke Bali

Kompas.com - 20/11/2016, 17:53 WIB
Yoga Sukmana

Penulis

LAMPUNG, KOMPAS.com — Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi berencana menjadikan kapal roll-on roll-off atau roro sebagai alat angkut truk ekspedisi, tidak hanya dari pulau ke pulau, tetapi antar-pulau. Hal itu diharapkan mampu mengurangi kepadatan truk di jalan raya.

"Kami tahu bahwa dari Merak sampai Jakarta padatnya setengah mati dan itu (truk) sebagian dari Sumatera. Kami akan buat (pelayanan roro) Lampung, Jakarta, Semarang, Surabaya, hingga Bali," ujar Budi setelah meninjau Pelabuhan Panjang, Lampung, Minggu (20/11/2016).

Dia menuturkan, membanjirnya truk di jalan raya memiliki konsekuensi tersendiri, misalnya mengakibatkan jalan cepat rusak, menjadi sumber kemacetan, hingga rawan keselamatan. Lantaran hal itu, tutur Budi, pemerintah berupaya mencari cara agar jalan raya tidak lagi dibanjiri truk.

Salah satu upaya yang dilakukan adalah memaksimalkan pelayaran kapal roro untuk mengangkut truk. Selama ini, kapal roro biasanya hanya mengangkut truk untuk penyeberangan dari pulau ke pulau, misalnya saja penyeberangan Bakauheni-Merak.

Akibatnya, truk dengan tujuan lebih jauh harus menempuh jalur darat. Padahal, tutur Budi, banyak truk dengan tujuan distribusi ke Semarang, Surabaya, bahkan Bali. Oleh karenanya, ia mendorong adanya pelayaran roro dari Lampung hingga Bali.

Untuk itu, mantan Direktur Utama Angkasa Pura II itu meminta syahbandar pelabuhan dan PT ASDP untuk berkolaborasi mewujudkan pelayaran roro dengan rute lebih panjang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

BCA Mobile Sempat Alami Gangguan, Manajemen: Saat Ini Telah Kembali Normal

BCA Mobile Sempat Alami Gangguan, Manajemen: Saat Ini Telah Kembali Normal

Whats New
Kimia Farma Buka-bukaan Penyebab Rugi di 2023 Mulai dari Operasional hingga Anak Usaha

Kimia Farma Buka-bukaan Penyebab Rugi di 2023 Mulai dari Operasional hingga Anak Usaha

Whats New
Lowongan Kerja PT Pegadaian untuk S1, Ini Persyaratannya

Lowongan Kerja PT Pegadaian untuk S1, Ini Persyaratannya

Work Smart
Catatkan Kinerja Positif Sepanjang 2023, MSIG Life Berkomitmen Tumbuh Optimal dan Berkelanjutan

Catatkan Kinerja Positif Sepanjang 2023, MSIG Life Berkomitmen Tumbuh Optimal dan Berkelanjutan

BrandzView
2 Perusahaan Pelayaran Global Nyatakan Tertarik Berkegiatan di Makassar New Port

2 Perusahaan Pelayaran Global Nyatakan Tertarik Berkegiatan di Makassar New Port

Whats New
Tutup 5 Pabrik, Kimia Farma Kalkulasikan Jumlah Karyawan yang Terdampak PHK

Tutup 5 Pabrik, Kimia Farma Kalkulasikan Jumlah Karyawan yang Terdampak PHK

Whats New
Nestlé Indonesia Dukung Pemerintah dalam Upaya Menjaga Sumber Air

Nestlé Indonesia Dukung Pemerintah dalam Upaya Menjaga Sumber Air

BrandzView
Dorong Inklusivitas Ekonomi Digital dan Tingkatkan Akses e-Commerce di Wilayah Terpencil, Lazada Gandeng Namirah Logistic

Dorong Inklusivitas Ekonomi Digital dan Tingkatkan Akses e-Commerce di Wilayah Terpencil, Lazada Gandeng Namirah Logistic

Whats New
Kurs Rupiah Hari Ini 26 Juni 2024 di BNI hingga Bank Mandiri

Kurs Rupiah Hari Ini 26 Juni 2024 di BNI hingga Bank Mandiri

Spend Smart
BEI: Investor Pasar Modal Tembus 13 Juta

BEI: Investor Pasar Modal Tembus 13 Juta

Whats New
2 Cara Ganti PIN ATM BNI Tanpa Ribet ke Bank

2 Cara Ganti PIN ATM BNI Tanpa Ribet ke Bank

Spend Smart
KPPU Duga Google Lakukan Pelanggaran, Pemerintah Terus Godok Aturan Antimonopoli

KPPU Duga Google Lakukan Pelanggaran, Pemerintah Terus Godok Aturan Antimonopoli

Whats New
Pengguna 'Paylater' di Indonesia Didominasi Kelompok yang Sudah Menikah

Pengguna "Paylater" di Indonesia Didominasi Kelompok yang Sudah Menikah

Whats New
Berapa Persen Gaji yang Harus Ditabung?

Berapa Persen Gaji yang Harus Ditabung?

Earn Smart
BCA Mobile Alami Gangguan, Nasabah Tak Bisa Cek Saldo dan Transaksi

BCA Mobile Alami Gangguan, Nasabah Tak Bisa Cek Saldo dan Transaksi

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com