Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Promo Spesial HUT Kemerdekaan Indomaret-Alfamart, Ada Diskon Minyak Goreng, Beras, Susu, dan Sabun

Kompas.com - 18/08/2023, 12:30 WIB
Haryanti Puspa Sari,
Aprillia Ika

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Memasuki akhir pekan dengan suasana Hari Kemerdekaan ke-78 Republik Indonesia, para peritel seperti Alfamart dan Indomaret biasanya memberikan beragam diskon kepada konsumennya.

Untuk itu, penting bagi Anda untuk memanfaatkan promo diskon tersebut apalagi bagi Anda yang ingin menghemat biaya belanja.

Dikutip dari akun resmi Instagram masing-masing, Jumat (18/8/2023), berikut adalah promo yang diberikan Alfamart dan Indomaret.

Baca juga: Lewat Promo “Bajaj Gas Kemerdekaan”, PGN Ajak Masyarakat Tekan Emisi di Momen Kemerdekaan Indonesia

Alfamart

Alfamart memberikan promo selama 5 hari mulai dari 16-20 Agustus 2023.

Untuk produk beras pulen Alfamart kemasan 5 kilogram dibanderol dari harga Rp 69.500 menjadi Rp 66.900. Namun, bila anda melakukan pembayaran menggunakan aplikasi OVO, cukup membayar Rp 65.900.

Kemudian Beras Raja Platinum 5 kilogram dibanderol dari harga Rp 69.500 menjadi Rp 67.200.

Lalu untuk produk minyak goreng Alfamart Pouch 2L dibanderol dari harga Rp 37.500 menjadi Rp 32.400. Namun jika anda menggunakan metode pembayaran melalui OVO cukup membayar Rp 31.400.

Kemudian Minyak goreng Sania Pouch 2L dibanderol dari harga Rp 36.600 menjadi Rp 33.600. Namun jika anda menggunakan metode pembayaran melalui OVO cukup membayar Rp 32.600.

Kemudian, susu Frisian Flag Primagro 1+ Box 360 gram all varian dibanderol dari Rp 49.900 menjadi Rp 47.400. Susu Greenfields UHT Full Cream 1L dibanderol dari Rp 24.200 menjadi Rp 20.900.

Lalu untuk Lux BW Refiil 400/450 ml dibanderol dari Rp 27.500 menjadi Rp 18.900. Namun, bila anda menggunakan OVO cukup membayar Rp 17.900.

Produk sabun Proguard Refiil 410/450 ml dibanderol dari Rp 26.500 menjadi Rp 16.500. Namun, bila anda menggunakan Kartu Kredit BNI cukup membayar Rp 11.500.

Baca juga: HUT Ke-78 RI, Simak Promo di 6 Tempat Wisata Ini

Indomaret

Sementara Indomaret memberikan selama 5 hari yaitu mulai 16-20 Agustus 2023.

Kemudian Minyak goreng Filma Pouch 2L dibanderol dari harga Rp 37.600 menjadi Rp 33.900. Namun jika anda menggunakan metode pembayaran melalui OVO points 3.000.

Lalu ada produk susu Dancow 750 gram dibanderol dari harga Rp 15.000. Namun jika anda menggunakan metode pembayaran dengan OVO mendapatkan cashback points 13.000.

Kemudian, susu S26 Procal Gold 900 gram dibanderol dari harga Rp 354.100 menjadi Rp 332.900. Namun jika anda menggunakan metode pembayaran melalui Kartu Debit Permata cukup membayar Rp 327.900 dan dengan OVO mendapatkan cashback points 3.000.

Kemudian produk Shinzui 420/400 ml dibanderol dari harga Rp 31.400 menjadi Rp 19.900. Namun jika anda menggunakan metode pembayaran melalui Kartu Debit BNI cukup membayar Rp 14.900 dan dengan OVO mendapatkan cashback points 1.000.

Kemudian untuk produk Sunlight 700/650 ml dengan pembelian 2 produk dengan harga Rp 9.950.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Laba Bersih MIND ID Naik Jadi Rp 27, 5 Triliun pada 2023, Setoran ke Negara Justru Turun

Laba Bersih MIND ID Naik Jadi Rp 27, 5 Triliun pada 2023, Setoran ke Negara Justru Turun

Whats New
Pemerintah Beri Izin Usaha Kelola Tambang Batu Bara, Ini Respons PBNU

Pemerintah Beri Izin Usaha Kelola Tambang Batu Bara, Ini Respons PBNU

Whats New
Jadi Calon Tunggal Deputi Gubernur Senior BI, Destry Damayanti 'Fit and Proper Test' di DPR

Jadi Calon Tunggal Deputi Gubernur Senior BI, Destry Damayanti "Fit and Proper Test" di DPR

Whats New
Kepala dan Wakil Kepala Otorita IKN Mengundurkan Diri, Bagaimana Nasib Pembangunan IKN?

Kepala dan Wakil Kepala Otorita IKN Mengundurkan Diri, Bagaimana Nasib Pembangunan IKN?

Whats New
Ini Bukti Harga Cabai Merah dan Bawang Merah Kian Mahal

Ini Bukti Harga Cabai Merah dan Bawang Merah Kian Mahal

Whats New
26.514 Kontainer Tertahan di Tanjung Priok dan Tanjung Perak, Bea Cukai Sebut Penyelesaian Sudah 95 Persen

26.514 Kontainer Tertahan di Tanjung Priok dan Tanjung Perak, Bea Cukai Sebut Penyelesaian Sudah 95 Persen

Whats New
Pemerintah Perpanjang Relaksasi HET Gula sampai Akhir Juni 2024

Pemerintah Perpanjang Relaksasi HET Gula sampai Akhir Juni 2024

Whats New
Jadi Plt Kepala Otorita IKN, Basuki Diminta Selesaikan Masalah Pertanahan

Jadi Plt Kepala Otorita IKN, Basuki Diminta Selesaikan Masalah Pertanahan

Whats New
Harga Beras Kian Turun, Mei 2024 Terjadi Deflasi 0,03 Persen

Harga Beras Kian Turun, Mei 2024 Terjadi Deflasi 0,03 Persen

Whats New
Kualifikasi Piala Dunia 2026, Bank Mandiri Jual Tiket Pertandingan Indonesia di Livin’ Sukha

Kualifikasi Piala Dunia 2026, Bank Mandiri Jual Tiket Pertandingan Indonesia di Livin’ Sukha

Whats New
Waspada, Modus Penipuan Paylater dan Kartu Kredit Catut Nama BCA

Waspada, Modus Penipuan Paylater dan Kartu Kredit Catut Nama BCA

Whats New
Simak Kurs Rupiah Hari Ini di BRI hingga CIMB Niaga

Simak Kurs Rupiah Hari Ini di BRI hingga CIMB Niaga

Whats New
Jaga NPL di Level 3 Persen, BRI Jual Agunan Kredit Bermasalah

Jaga NPL di Level 3 Persen, BRI Jual Agunan Kredit Bermasalah

Whats New
TransNusa Buka Lowongan Kerja IT dan Pramugari, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

TransNusa Buka Lowongan Kerja IT dan Pramugari, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

Work Smart
Hari Terakhir, Ini Cara dan Syarat Daftar Kartu Prakerja Gelombang 69

Hari Terakhir, Ini Cara dan Syarat Daftar Kartu Prakerja Gelombang 69

Work Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com