Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Amazon Bukukan Rekor Laba

Kompas.com - 26/04/2019, 08:27 WIB
Fika Nurul Ulya,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

Sumber CNN

NEW YORK, KOMPAS.com - Amazon, perusahaan besutan Jeff Bezos, membukukan laba bersih hingga 3,6 miliar dollar AS di kuartal I-2019. Angka tersebut meningkat 2 kali lipat dibanding kuartal I-2018.

"Itu merupakan kuartal keenam di mana laba Amazon telah mencapai 1 miliar dollar AS dan urutan keempat Amazon mendapat rekor laba," demikian menurut pemberitaan CNN, Jumat (26/4/2019).

Selama bertahun-tahun, Amazon dikenal sebagai "pendarahan uang" karena selalu berinvestasi besar-besaran dalam bisnisnya. Hal itu mempercepat peningkatan pendapatan.

Kamis lalu saja, saham Amazon naik 3 persen dalam perdagangan setelah laporan pendapatan.

Baca juga: Amazon Berencana Tutup Toko Online di China, Mengapa?

Peningkatan terus-menerus dalam keuntungan Amazon semakin luar biasa mengingat pendanaannya yang besar ke konten video premium, toko konvensional, dan perawatan kesehatan.

Yang menakutkan bagi para pesaing adalah Amazon dapat membuat semua taruhan meningkat dan berani kehilangan uang saat melakukan investasi mahal. Tapi lagi-lagi, Amazon selalu terbebas dari posisi merah.

Amazon Web Services pun tetap menjadi pemimpin di pasar komputasi awan. Lonjakan penjualannya meningkat 41 persen dari tahun sebelumnya menjadi 7,7 miliar dollar AS meski saat ini tengah bersaing ketat dengan Microsoft.

Segmen ini sekarang menyumbang sekitar setengah dari pendapatan operasional Amazon.

Baca juga: 4.500 Lebih Pegawai Amazon Minta Jeff Bezos Go Green, Mengapa?

Sementara pendapatan lainnya, terdiri dari layanan iklan yang menghasilkan 2,7 miliar Dollar AS. Pendapatan tersebut meningkat dua kali lipat hingga 34 persen dari kuartal I-2018.

Perusahaan juga telah membangun bisnis periklanan multi-miliar dollar untuk bersaing dengan perusahaan seperti Facebook dan Google.


Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Melonjak Rp 14.000, Simak Rincian Harga Emas Antam Selasa 4 Juni 2024

Melonjak Rp 14.000, Simak Rincian Harga Emas Antam Selasa 4 Juni 2024

Spend Smart
Invetor Ritel Tolak Papan Pemantauan Khusus FCA, Ini Respons BEI

Invetor Ritel Tolak Papan Pemantauan Khusus FCA, Ini Respons BEI

Whats New
Pemerintah Lanjutkan Bagi-bagi 'Rice Cooker' Gratis, Anggaran Rp 85 Miliar

Pemerintah Lanjutkan Bagi-bagi "Rice Cooker" Gratis, Anggaran Rp 85 Miliar

Whats New
Harga Bahan Pokok Selasa 4 Juni 2024 Mayoritas Naik, Tepung Terigu Turun Tipis

Harga Bahan Pokok Selasa 4 Juni 2024 Mayoritas Naik, Tepung Terigu Turun Tipis

Whats New
Pemerintah Sudah Bayarkan Rp 10,89 Triliun untuk Gaji ke-13 ASN, TNI, dan Polri

Pemerintah Sudah Bayarkan Rp 10,89 Triliun untuk Gaji ke-13 ASN, TNI, dan Polri

Whats New
IHSG Bakal Lanjut Menguat? Simak Analisis dan Rekomendasi Sahamnya

IHSG Bakal Lanjut Menguat? Simak Analisis dan Rekomendasi Sahamnya

Whats New
Tarif Listrik Setelah Juni 2024 Bakal Naik? Ini Kata Kementerian ESDM

Tarif Listrik Setelah Juni 2024 Bakal Naik? Ini Kata Kementerian ESDM

Whats New
Kekhawatiran Ekonomi Bebani Investor, Dow Jones Turun Lebih dari 115,2 Poin

Kekhawatiran Ekonomi Bebani Investor, Dow Jones Turun Lebih dari 115,2 Poin

Whats New
Mengintip Peluang Usaha Nasi Goreng, Berapa Modal dan Keuntungannya?

Mengintip Peluang Usaha Nasi Goreng, Berapa Modal dan Keuntungannya?

Smartpreneur
Anggaran Subsidi Listrik 2025 Diprediksi Rp 88 Triliun, Naik Rp 15 Triliun

Anggaran Subsidi Listrik 2025 Diprediksi Rp 88 Triliun, Naik Rp 15 Triliun

Whats New
Ada 'Jamu Manis', BI Pede Pertumbuhan Kredit Perbankan Capai 12 Persen

Ada "Jamu Manis", BI Pede Pertumbuhan Kredit Perbankan Capai 12 Persen

Whats New
Cara Klaim JHT BPJS Ketenagakerjaan via Lapak Asik

Cara Klaim JHT BPJS Ketenagakerjaan via Lapak Asik

Whats New
Cara Bayar Cicilan KPR BTN via Aplikasi dan ATM

Cara Bayar Cicilan KPR BTN via Aplikasi dan ATM

Spend Smart
Bank Neo Commerce Berhasil Membalik Rugi Jadi Laba pada Kuartal I-2024

Bank Neo Commerce Berhasil Membalik Rugi Jadi Laba pada Kuartal I-2024

Whats New
Tembus Pasar Global, Aprindo Gandeng Anak Usaha Garuda Indonesia

Tembus Pasar Global, Aprindo Gandeng Anak Usaha Garuda Indonesia

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com