Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Pasca Putusan MK, IHSG Dibuka Menguat 0,35 Persen

JAKARTA, KOMPAS.com - Mahkamah Konstitusi (MK) telah memutuskan sengketa Pemilihan Presiden 2019 pada Kamis (27/6/2019) malam. Majelis hakim memutuskan untuk menolak seluruhnya permohonan yang diajukan tim kuasa hukum pasangan calon nomor urut 02, Prabowo Subianto dan Sandiaga Uno.

Dengan adanya putusan tersebut, maka memberikan kepastian bagi pasar modal Indonesia yang selama ini cenderung wait and see terhadap kontestasi politik yang prosesnya tidak singkat.

Pada pembukaan perdagangan di Bursa Efek Indonesia (BEI), Jumat (28/6/2019), IHSG semakin menguat di zona hijau. Di pukul 09.00 WIB, indeks berada di level 6.374, menguat 0,35 persen atau 22,21 poin.

Total frekuensi perdagangan saham sebanyak 11.534 kali dengan volume perdagangan 217 juta saham. Adapun nilai transaksi harian saham sebesar Rp 190.740 juta.

Sementara itu, lima saham yang tercatat tumbuh paling tinggi adalah POLU dengan harga saham Rp 675 atau naik 25 persen, FMII Rp 620 naik 8,77 persen, ABBA Rp 210 naik 7,69 persen, BIPP Rp 88 naik 7,32 persen, dan BHIT Rp 81 naik 3,85 persen.

Sebelum putusan keluar, pada pembukaan perdagangan Kamis pagi, IHSG bertengger di level 6.325. Nilainya menguat 0,24 persen atau 15,4 poin.

https://money.kompas.com/read/2019/06/28/093100026/pasca-putusan-mk-ihsg-dibuka-menguat-0-35-persen

Terkini Lainnya

Laba Bersih MIND ID Naik Jadi Rp 27, 5 Triliun pada 2023, Setoran ke Negara Justru Turun

Laba Bersih MIND ID Naik Jadi Rp 27, 5 Triliun pada 2023, Setoran ke Negara Justru Turun

Whats New
Pemerintah Beri Izin Usaha Kelola Tambang Batu Bara, Ini Respons PBNU

Pemerintah Beri Izin Usaha Kelola Tambang Batu Bara, Ini Respons PBNU

Whats New
Jadi Calon Tunggal Deputi Gubernur Senior BI, Destry Damayanti 'Fit and Proper Test' di DPR

Jadi Calon Tunggal Deputi Gubernur Senior BI, Destry Damayanti "Fit and Proper Test" di DPR

Whats New
Kepala dan Wakil Kepala Otorita IKN Mengundurkan Diri, Bagaimana Nasib Pembangunan IKN?

Kepala dan Wakil Kepala Otorita IKN Mengundurkan Diri, Bagaimana Nasib Pembangunan IKN?

Whats New
Ini Bukti Harga Cabai Merah dan Bawang Merah Kian Mahal

Ini Bukti Harga Cabai Merah dan Bawang Merah Kian Mahal

Whats New
26.514 Kontainer Tertahan di Tanjung Priok dan Tanjung Perak, Bea Cukai Sebut Penyelesaian Sudah 95 Persen

26.514 Kontainer Tertahan di Tanjung Priok dan Tanjung Perak, Bea Cukai Sebut Penyelesaian Sudah 95 Persen

Whats New
Pemerintah Perpanjang Relaksasi HET Gula sampai Akhir Juni 2024

Pemerintah Perpanjang Relaksasi HET Gula sampai Akhir Juni 2024

Whats New
Jadi Plt Kepala Otorita IKN, Basuki Diminta Selesaikan Masalah Pertanahan

Jadi Plt Kepala Otorita IKN, Basuki Diminta Selesaikan Masalah Pertanahan

Whats New
Harga Beras Kian Turun, Mei 2024 Terjadi Deflasi 0,03 Persen

Harga Beras Kian Turun, Mei 2024 Terjadi Deflasi 0,03 Persen

Whats New
Kualifikasi Piala Dunia 2026, Bank Mandiri Jual Tiket Pertandingan Indonesia di Livin’ Sukha

Kualifikasi Piala Dunia 2026, Bank Mandiri Jual Tiket Pertandingan Indonesia di Livin’ Sukha

Whats New
Waspada, Modus Penipuan Paylater dan Kartu Kredit Catut Nama BCA

Waspada, Modus Penipuan Paylater dan Kartu Kredit Catut Nama BCA

Whats New
Simak Kurs Rupiah Hari Ini di BRI hingga CIMB Niaga

Simak Kurs Rupiah Hari Ini di BRI hingga CIMB Niaga

Whats New
Jaga NPL di Level 3 Persen, BRI Jual Agunan Kredit Bermasalah

Jaga NPL di Level 3 Persen, BRI Jual Agunan Kredit Bermasalah

Whats New
TransNusa Buka Lowongan Kerja IT dan Pramugari, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

TransNusa Buka Lowongan Kerja IT dan Pramugari, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

Work Smart
Hari Terakhir, Ini Cara dan Syarat Daftar Kartu Prakerja Gelombang 69

Hari Terakhir, Ini Cara dan Syarat Daftar Kartu Prakerja Gelombang 69

Work Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke