Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Cara Mudah Tambah Rekening Bank untuk Jualan di Tokopedia

JAKARTA, KOMPAS.com - Salah satu hal penting yang dibutuhkan ketika berjualan online adalah harus memiliki rekening bank.

Rekening bank ini berguna untuk menarik dana hasil penjualan toko online mu seperti Tokopedia. Dana penjualan tokomu akan secara otomatis masuk ke dalam Saldo Tokopedia.

Nah, saldo Tokopedia inilah yang nantinya bisa kamu pindahkan ke rekening bank pribadi.

Tidak hanya satu rekening bank saja, kamu juga dapat menambahkan rekening bank hingga maksimal tiga rekening. Namun kamu harus memahami dan menyetujui bahwa pengguna rekening bertanggung jawab penuh atas penggunaan rekening Bank yang didaftarkan tersebut.

Lalu bagaimana cara menambahkan rekening bank di Tokopedia?

Mengutip dari laman resminya, Rabu (28/6/2023), berikut adalah cara menambahkan rekening bank di Tokopedia.

Setelah semua perintah kamu lakukan, maka rekening bankmu sudah berhasil ditambahkan.

Jika kamu ingin menambah rekening bank lain, kamu bisa klik "Tambah Rekening Lain" dan ulangi langkah-langkah yang tadi kamu lakukan.

Demikianlah cara mudah menambahkan rekening bank untuk jualan di Tokopedia.

https://money.kompas.com/read/2023/06/28/114000226/cara-mudah-tambah-rekening-bank-untuk-jualan-di-tokopedia

Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke