Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Cara Daftar GoCorp Gojek

Lewat layanan ini mitra pengemudi GoCar dan GoRide bisa melayani kebutuhan mobilitas karyawan. KemudianGoSend melayani kebutuhan pengiriman paket perusahaan.

Nantinya, admin yang bertugas dapat memberikan akses ke satu atau banyak karyawan sekaligus.

Informasi yang dibutuhkan adalah nama dan nomor telepon karyawan yang terdaftar di aplikasi Gojek. Jika nomor telepon tidak terdaftar, maka karyawan perlu membuat akun Gojek baru.

Lalu bagaimana cara mendaftarnya?

Mengutip dari laman resmi gojek, Sabtu (23/9/2023), berikut adalah cara mendaftar GoCorp.

1. Anda bisa mendaftar melalui website resminya di gojek.com/gocorp

2. Nantinya Anda akan disuruh untuk megisi formulir pendaftaran seperti Nama Brand, Bentuk Usaha, Nama Perusahaan, NPWP Perusahaan hingga jumlah karyawan

3. Setelah mengisi formulir Tim GoCorp akan mengirimkan persyaratan komersial dan perjanjian hukum yang harus Anda tanda tangani

4. Setelah ditandatangani, Anda akan dimasukkan ke GoCorp dalam waktu kurang dari 3 hari

Keuntungan

Berikut adalah keuntungan menggunakan GoCorp:

1. Mudah mengontrol penggunaan karyawan

Informasi penggunaan transport dan pengiriman dapat diakses secara real-time dari mana pun dan mudah digunakan.

2. Gampang mengatur biaya transport karyawan

Perusahaan dapat menentukan dan mengawasi besaran nilai anggaran untuk penggunaan fasilitas transport kantor.

3. Tanpa budget minimal atau maksimal

Pengeluaran hanya dihitung berdasarkan pemakaian. Cocok untuk perusahaan kecil dan menengah.

4. Informasi yang transparan

Perusahaan dan karyawan memiliki akses yang sama untuk melihat limit penggunaan fasilitas transport.

https://money.kompas.com/read/2023/09/23/123500326/cara-daftar-gocorp-gojek

Terkini Lainnya

Gelar Diskusi di Acara Musik, BRI Insurance Rangkul Komunitas Lari untuk Tingkatkan Kesadaran Berasuransi

Gelar Diskusi di Acara Musik, BRI Insurance Rangkul Komunitas Lari untuk Tingkatkan Kesadaran Berasuransi

Whats New
Dana Abadi untuk Mempercepat Transisi Ekonomi Hijau

Dana Abadi untuk Mempercepat Transisi Ekonomi Hijau

Whats New
Adira Finance Bidik 3.000 Pesanan Kendaraan di Jakarta Fair Kemayoran 2024

Adira Finance Bidik 3.000 Pesanan Kendaraan di Jakarta Fair Kemayoran 2024

Whats New
BTN Tebar Promo Serba Rp 497 untuk Transaksi Pakai QRIS di Jakarta International Marathon

BTN Tebar Promo Serba Rp 497 untuk Transaksi Pakai QRIS di Jakarta International Marathon

Whats New
BRI Insurance Raih Penghargaan Pertumbuhan Premi Sesi 2023 Terbesar

BRI Insurance Raih Penghargaan Pertumbuhan Premi Sesi 2023 Terbesar

Whats New
Luncurkan Impact Report 2023, KoinWorks Perkuat Ekosistem Pembiayan Eksklusif dan Dukung UMKM Naik Kelas

Luncurkan Impact Report 2023, KoinWorks Perkuat Ekosistem Pembiayan Eksklusif dan Dukung UMKM Naik Kelas

Whats New
AI Diprediksi Akan 10.000 Kali Lebih Pintar dari Manusia

AI Diprediksi Akan 10.000 Kali Lebih Pintar dari Manusia

Whats New
IHSG Sepekan Tumbuh 2,16 Persen, Kapitalisasi Pasar Saham Jadi Rp 11.719 Triliun

IHSG Sepekan Tumbuh 2,16 Persen, Kapitalisasi Pasar Saham Jadi Rp 11.719 Triliun

Whats New
InJourney Targetkan Merger Angkasa Pura I dan II Rampung Juli 2024

InJourney Targetkan Merger Angkasa Pura I dan II Rampung Juli 2024

Whats New
Ingin Ikut Berkurban? Ini Tips Menyiapkan Dana Membeli Hewan Kurban

Ingin Ikut Berkurban? Ini Tips Menyiapkan Dana Membeli Hewan Kurban

Work Smart
Landasan Pacu Bandara IKN Sudah Memasuki Tahap Pengaspalan

Landasan Pacu Bandara IKN Sudah Memasuki Tahap Pengaspalan

Whats New
Shopee Live Dorong Pertumbuhan UMKM dan Jenama Lokal Lebih dari 13 Kali Lipat

Shopee Live Dorong Pertumbuhan UMKM dan Jenama Lokal Lebih dari 13 Kali Lipat

Whats New
Erick Thohir Pastikan Sirkuit Mandalika Bukan Proyek Mangkrak

Erick Thohir Pastikan Sirkuit Mandalika Bukan Proyek Mangkrak

Whats New
Jalin dan VJI Perkuat Infrastruktur Sistem Pembayaran untuk UMKM Mitra Bukalapak

Jalin dan VJI Perkuat Infrastruktur Sistem Pembayaran untuk UMKM Mitra Bukalapak

Whats New
Berkat Transformasi Bisnis, PLN Jadi Perusahaan Utilitas Terbaik Versi Fortune 500 Asia Tenggara

Berkat Transformasi Bisnis, PLN Jadi Perusahaan Utilitas Terbaik Versi Fortune 500 Asia Tenggara

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke