Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Mulai 1 November, Ada Perubahan Biaya Admin PDAM melalui Bank BCA

Pembayaran PDAM dengan myBCA, BCA Mobile, KlikBCA, dan ATM BCA untuk ketiga wilayah tersebut dikenai biaya admin baru sebesar Rp 3.500.

Anda dapat melakukan pengecekan tagihan PDAM sekaligus membayar tagihan tersebut melalui Bank BCA.

Lebih lanjut, daftar PDAM di seluruh Indonesia yang bekerjasama dengan Bank BCA dapat dilihat di sini.

Lantas, bagaimana cara membayar tagihan PDAM melalui Bank BCA?

Cara bayar PDAM di Bank BCA

Lebih lanjut, tata cara pembayaran tagihan PDAM melalui Bank BCA sebagai berikut:

- ATM BCA

  • Masukkan kartu ATM ke mesin ATM BCA
  • Masukkan PIN
  • Pilih menu “Transaksi Lainnya”
  • Pilih transaksi “Pembayaran”
  • Pilih jenis pembayaran “PAM/GAS”
  • Pilih jenis perusahaan “PAM”
  • Pilih “Daftar Kode PAM”
  • Pilih wilayah PAM
  • Catat kode PAM dan “Kembali ke Layar Transaksi”
  • Masukkan kode “PAM” dan masukkan nomor bayar
  • Lakukan konfirmasi pembayaran, klik “Ya” dan transaksi selesai.

Demikian ulasan mengenai adanya perubahan biaya admin PDAM di wilayah Kabupaten Pemalang, Mojokerto, dan Sinjai, serta tata cara pembayaran melalui ATM, KlikBCA, KlikBCA Bisnis, dan myBCA.

https://money.kompas.com/read/2023/09/23/130000326/mulai-1-november-ada-perubahan-biaya-admin-pdam-melalui-bank-bca-

Terkini Lainnya

BERITA FOTO: Hadir di JFK 2024, Le Minerale Edukasi Konsumen soal Produk Daur Ulang PET

BERITA FOTO: Hadir di JFK 2024, Le Minerale Edukasi Konsumen soal Produk Daur Ulang PET

Whats New
Sejarah Kenapa Lokasi Stasiun KA di Indonesia Sering Berdekatan

Sejarah Kenapa Lokasi Stasiun KA di Indonesia Sering Berdekatan

Whats New
Otorita Sebut Investor Berebut Lahan di Kawasan Inti Pusat Pemerintahan IKN

Otorita Sebut Investor Berebut Lahan di Kawasan Inti Pusat Pemerintahan IKN

Whats New
Bank BCA Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan S1 Semua Jurusan, Cek Posisi dan Syaratnya

Bank BCA Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan S1 Semua Jurusan, Cek Posisi dan Syaratnya

Work Smart
Sekaya Apa VOC Sampai Bisa Menjajah Nunsantara Ratusan Tahun?

Sekaya Apa VOC Sampai Bisa Menjajah Nunsantara Ratusan Tahun?

Whats New
Catat, Ini Daftar Kereta Api Tambahan Keberangkatan Juni-Juli 2024

Catat, Ini Daftar Kereta Api Tambahan Keberangkatan Juni-Juli 2024

Whats New
Rayakan Idul Adha 1445 H, Le Minerale Donasikan Sapi Limosin ke Masjid Istiqlal

Rayakan Idul Adha 1445 H, Le Minerale Donasikan Sapi Limosin ke Masjid Istiqlal

Whats New
Kala Hitler Tak Sudi Melunasi Utang ke Negara-Negara Sekutu

Kala Hitler Tak Sudi Melunasi Utang ke Negara-Negara Sekutu

Whats New
Libur Panjang Idul Adha, Jasa Marga Catat 376.000 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek

Libur Panjang Idul Adha, Jasa Marga Catat 376.000 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek

Whats New
Ini Kesalahan yang Paling Sering Dilakukan Saat Investasi

Ini Kesalahan yang Paling Sering Dilakukan Saat Investasi

Earn Smart
Produk Dekorasi Rumah Indonesia Bukukan Potensi Transaksi Rp 13,6 Miliar di Interior Lifestyle Tokyo 2024

Produk Dekorasi Rumah Indonesia Bukukan Potensi Transaksi Rp 13,6 Miliar di Interior Lifestyle Tokyo 2024

Rilis
Jasa Ekspedisi Dinilai Penting, Pengguna E-Commerce Tak Bebas Tentukan Pilihan

Jasa Ekspedisi Dinilai Penting, Pengguna E-Commerce Tak Bebas Tentukan Pilihan

Whats New
Selama Sepekan Harga Emas Antam Melonjak Rp 18.000 Per Gram

Selama Sepekan Harga Emas Antam Melonjak Rp 18.000 Per Gram

Whats New
Libur Panjang Idul Adha, 75.000 Tiket Kereta Cepat Whoosh Habis Terjual

Libur Panjang Idul Adha, 75.000 Tiket Kereta Cepat Whoosh Habis Terjual

Whats New
Kisah Hitler Membangun Ekonomi Jerman yang Porak Poranda usai Perang

Kisah Hitler Membangun Ekonomi Jerman yang Porak Poranda usai Perang

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke