Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Pembelian Kendaraan Listrik di Mandiri Utama Finance Meningkat

Yanto Tjia Marketing SEVP MUF mengatakan, permintaan kendaraan naik 5-7 persen. Presentase ini diprediksi naik jelang akhir tahun 2023.

"Tahun lalu sampai Desember ini ada permintaan mobil sekitar 1,05 juta, sedangkan untuk tahun ini bisa mencapai 1,1 juta. Untuk motor itu permintaan 5,3 juta tahun lalu dan 2023 dprediksi bisa capai 5,8 juta," kata Yanto dalam acara MUF Auto Fest 2023, Jumat (20/10/2023).

Kegiatan Mandiri Utama Finance tahun ini memerhatikan anjuran Pemerintah dengan turut memiliki produk keuangan berkelanjutan untuk pembiayaan kendaraan listrik atau electric vehicle (EV) dan battery electric vehicle (BEV) maupun hybrid electric vehicle (HEV).

Yanto menjelaskan, sepanjang Januari-September 2023, pihaknya menyalurkan pembiayaan kendaraan listrik dan hybrid sebanyak 481 unit atau senilai Rp 114 miliar.

"Kita tawarkan beberapa merk kendaraan seperti BMW, Mini Copper, Hyundai, maupun Wuling. Semua segmen kendaraan ada dari yang menengah hingga atas," kata dia.

Menurutnya, gelaran pameran mobil dan motor yang dilakukan secara hybrid (offline dan online) ini memberikan pilihan kredit otomotif dengan penawaran terbaik untuk masyarakat Jawa Barat.

Di MUF Auto Fest 2023, pengunjung akan mendapatkan berbagai program dan penawaran spesial untuk pembiayaan konvensional dan pembiayaan syariah.

Jawa Barat, sambung Yanto, telah lama menjadi salah satu potensi pasar terbesar bagi MUF. Melalui pameran ini diharapkan semakin banyak masyarakat yang tertarik pada layanan pembiayaan untuk kendaraan bermotor, baik yang konvensional maupun syariah.

"Kami mengundang mahasiswa untuk memberikan edukasi keuangan kepada segmen mahasiswa, generasi milenial dan juga gen Z," ungkap dia.

Kegiatan ini adalah untuk meningkatkan literasi keuangan sehingga mahasiswa serta generasi milenial dan gen Z lebih bijak dalam memanfaatkan fasilitas lembaga keuangan sesuai kebutuhan dan kemampuannya.

https://money.kompas.com/read/2023/10/20/161000426/pembelian-kendaraan-listrik-di-mandiri-utama-finance-meningkat

Terkini Lainnya

Kala Hitler Tak Sudi Melunasi Utang ke Negara-Negara Sekutu

Kala Hitler Tak Sudi Melunasi Utang ke Negara-Negara Sekutu

Whats New
Libur Panjang Idul Adha, Jasa Marga Catat 376.000 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek

Libur Panjang Idul Adha, Jasa Marga Catat 376.000 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek

Whats New
Ini Kesalahan yang Paling Sering Dilakukan Saat Investasi

Ini Kesalahan yang Paling Sering Dilakukan Saat Investasi

Earn Smart
Produk Dekorasi Rumah Indonesia Bukukan Potensi Transaksi Rp 13,6 Miliar di Interior Lifestyle Tokyo 2024

Produk Dekorasi Rumah Indonesia Bukukan Potensi Transaksi Rp 13,6 Miliar di Interior Lifestyle Tokyo 2024

Rilis
Jasa Ekspedisi Dinilai Penting, Pengguna E-Commerce Tak Bebas Tentukan Pilihan

Jasa Ekspedisi Dinilai Penting, Pengguna E-Commerce Tak Bebas Tentukan Pilihan

Whats New
Selama Sepekan Harga Emas Antam Melonjak Rp 18.000 Per Gram

Selama Sepekan Harga Emas Antam Melonjak Rp 18.000 Per Gram

Whats New
Libur Panjang Idul Adha, 75.000 Tiket Kereta Cepat Whoosh Habis Terjual

Libur Panjang Idul Adha, 75.000 Tiket Kereta Cepat Whoosh Habis Terjual

Whats New
Kisah Hitler Membangun Ekonomi Jerman yang Porak Poranda usai Perang

Kisah Hitler Membangun Ekonomi Jerman yang Porak Poranda usai Perang

Whats New
Kominfo Minta Media Sosial Tak Muat Konten Pornografi dan Judi Online

Kominfo Minta Media Sosial Tak Muat Konten Pornografi dan Judi Online

Whats New
Cash Flow Adalah: Pengertian, Jenis, dan Cara Mengaturnya

Cash Flow Adalah: Pengertian, Jenis, dan Cara Mengaturnya

Earn Smart
Libur Idul Adha, KAI: 882.164 Tiket Kereta Ludes Terjual

Libur Idul Adha, KAI: 882.164 Tiket Kereta Ludes Terjual

Whats New
Refund Tiket Kereta Bisa Lewat Aplikasi Access by KAI, Ini Caranya

Refund Tiket Kereta Bisa Lewat Aplikasi Access by KAI, Ini Caranya

Whats New
Bulog Bakal Akuisisi Sumber Beras di Kamboja, Ini Kata Guru Besar IPB

Bulog Bakal Akuisisi Sumber Beras di Kamboja, Ini Kata Guru Besar IPB

Whats New
Cerita Pedagang Kulit Ketupat Dapat Rezeki Tambahan di Momen Idul Adha

Cerita Pedagang Kulit Ketupat Dapat Rezeki Tambahan di Momen Idul Adha

Whats New
Pelemahan Rupiah dari Perspektif Tiga Generasi Krisis Mata Uang

Pelemahan Rupiah dari Perspektif Tiga Generasi Krisis Mata Uang

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke