Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Simak Tata Tertib yang Harus Dipatuhi Selama Mengikuti Uji Coba Kereta Cepat

Kompas.com - 17/09/2023, 19:00 WIB
Isna Rifka Sri Rahayu,
Aprillia Ika

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Pelaksanaan uji coba gratis kereta cepat Jakarta-Bandung tahap pertama akan dimulai besok, Senin (18/9/2023) dan berlangsung sampai 30 September 2023.

Namun sudahkah kamu mengetahui apa saja yang boleh dan tidak boleh dilakukan selama pelaksanaan uji coba kereta cepat Jakarta-Bandung?

Seperti diketahui, pada hari ini PT Kereta Cepat Indonesia-China (KCIC) membuka pendaftaran uji coba operasional kereta cepat tidak berbayar untuk masyarakat umum.

Kegiatan uji coba operasional ini memberikan kesempatan pada masyarakat untuk merasakan pengalaman menggunakan kereta api dengan kecepatan tinggi hingga 350 kilometer per jam.

Baca juga: Kuota Uji Coba Gratis Kereta Cepat Ludes, KCIC: Masih Ada Pendaftaran Tahap 2

KCIC menyiapkan kuota peserta sebanyak 500 tempat duduk untuk setiap perjalanan. Namun pada pendaftaran tahap 1 kuota tersebut langsung ludes beberapa jam setelah pendaftaran dibuka dini hari tadi.

Meski pada uji coba operasional terbatas ini peserta tidak dikenakan biaya, tapi ada beberapa tata tertib yang harus dipatuhi selama naik kereta cepat.

Baca juga: KCIC Ajak 100 Masyarakat Rasakan Kereta Cepat Jakarta-Bandung Gratis hingga ke Tegalluar

Berkut beberapa tata tertib selama mengikuti uji coba kereta cepat Jakarta-Bandung dikutip dari laman Instagram @keretacepat_id:

- Melakukan registrasi hanya via website resmi KCIC, yaitu http://ayonaik.kcic.co.id/

- Memastikan bukti registrasi terbaca jelas.

- Datang 1 jam sebelum jadwal keberangkatan kereta.

- Persiapkan dengan baik identitas dan bukti pemesanan untuk memperlancar proses verifikasi di stasiun.

Baca juga: Warga Berharap Tarif Kereta Cepat Jakarta-Bandung Tidak Terlalu Mahal


- Jaga jarak aman di peron.

- Duduk tidak sesuai nomor di tiket.

- Dilarang makan dan minum di kereta selama masa uji coba kereta cepat Jakarta-Bandung.

- Jangan membawa barang berlebihan.

Itulah beberapa hal yang perlu diketahui peserta uji coba kereta cepat Jakarta-Bandung tentang tata tertib naik kereta cepat selama uji coba.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Daftar Harga BBM di SPBU Seluruh Indonesia Berlaku Juni 2024

Daftar Harga BBM di SPBU Seluruh Indonesia Berlaku Juni 2024

Whats New
Harga Bahan Pokok Sabtu 1 Juni 2024: Ikan Bandeng Naik, Daging Sapi Turun

Harga Bahan Pokok Sabtu 1 Juni 2024: Ikan Bandeng Naik, Daging Sapi Turun

Whats New
Daftar Harga BBM Pertamina Terbaru di Seluruh Indonesia Per 1 Juni 2024

Daftar Harga BBM Pertamina Terbaru di Seluruh Indonesia Per 1 Juni 2024

Whats New
Wujudkan “Changes for the Better”, Global Awareness Campaign “Automating the World” Dorong Perubahan Positif untuk Masa Depan yang Lebih Baik

Wujudkan “Changes for the Better”, Global Awareness Campaign “Automating the World” Dorong Perubahan Positif untuk Masa Depan yang Lebih Baik

BrandzView
Induksi Elektromagnetik Disebut Jadi Penyebab Besi Proyek Jatuh, MRT Jakart: Masih Terlalu Dini

Induksi Elektromagnetik Disebut Jadi Penyebab Besi Proyek Jatuh, MRT Jakart: Masih Terlalu Dini

Whats New
[POPULER MONEY] Antam Bantah Beredar Emas Palsu | Tarik Tunai Lewat EDC BCA Dikenai Biaya Rp 4.000

[POPULER MONEY] Antam Bantah Beredar Emas Palsu | Tarik Tunai Lewat EDC BCA Dikenai Biaya Rp 4.000

Whats New
BP Tapera Sebut Iuran Tapera Bisa Diambil Jika Pekerja 'Resign' atau Kena PHK

BP Tapera Sebut Iuran Tapera Bisa Diambil Jika Pekerja "Resign" atau Kena PHK

Whats New
Watsons Gelar Pesta Diskon Skincare dan Kosmetik di Sun Plaza Medan

Watsons Gelar Pesta Diskon Skincare dan Kosmetik di Sun Plaza Medan

Spend Smart
Cara Cek Mutasi Rekening di BCA Mobile

Cara Cek Mutasi Rekening di BCA Mobile

Work Smart
Cara Daftar sebagai Merchant QRIS

Cara Daftar sebagai Merchant QRIS

Work Smart
Portofolio Investasi Tapera Didominasi Penempatan ke Obligasi Negara

Portofolio Investasi Tapera Didominasi Penempatan ke Obligasi Negara

Whats New
Asosiasi Tegaskan Komitmen Lindungi Anak-anak dari Produk Tembakau Alternatif

Asosiasi Tegaskan Komitmen Lindungi Anak-anak dari Produk Tembakau Alternatif

Whats New
Mitratel Bagi-bagi Dividen Rp 1,4 Triliun, Ada Dividen Spesial

Mitratel Bagi-bagi Dividen Rp 1,4 Triliun, Ada Dividen Spesial

Whats New
Cara Bayar PBB Melalui ATM BCA

Cara Bayar PBB Melalui ATM BCA

Work Smart
Cara Bayar PBB Melalui BCA Mobile

Cara Bayar PBB Melalui BCA Mobile

Work Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com