Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Hemat di Akhir Tahun, Jangan Berlebihan Beli 3 Produk Ini

Namun terkadang orang lupa, diskon justru membuatnya boros saat kalap belanja. Bukannya makin hemat, Anda justru kehabisan uang tabungan.

Sebetulnya, Anda harus menahan diri untuk membeli barang yang dirasa cukup membuat kantong jebol.

Artinya, boleh-boleh saja membeli barang untuk mengapresiasi jerih payah, tapi tentu harus diperhatikan juga kemampuan finansial Anda.

Miliarder seperti Jay Leno, Graham Stephan, dan Barbara Corcoran yang mampu membeli banyak hal pun mencoba untuk menghemat pengeluaran dengan menahan diri membeli beberapa produk.

Dikutip CNBC, Rabu (25/12/2019), inilah 3 produk utama yang dihindari 3 miliarder itu, yang mungkin bisa Anda ikuti guna menghemat pengeluaran di libur akhir tahun.

1. Belanja pakaian

Miliarder Jay Leno menolak untuk membelanjakan uangnya untuk pakaian. Mantan pembawa acara Tonight Show ini lebih suka mengumpulkan mobil ketimbang membeli pakaian. Dia hanya memiliki pakaian sesuai kebutuhannya dan merasa cukup untuk itu.

"Aku hanya tidak tertarik pada pakaian. Bagiku (membeli pakaian) sepertinya hanya membuang-buang uang. Saya hanya ingin memiliki pakaian yang cukup untuk menutupi bagian mana yang harus saya tutupi secara legal," tutur Leno.

2. Beli Kopi

Aktor dan Youtuber Graham Stephan yang berpenghasilan 220.000 dollar AS per bulan atau setara dengan Rp 3,08 miliar (kurs Rp 14.000) justru memilih membuat kopinya di rumah alih-alih membeli kopi di kafe kekinian.

"Saya pikir markup kopi di Starbucks dan Coffee Bean dan banyak tempat di luar sana benar-benar menggelikan, jadi saya membuatnya di rumah," kata dia.

Sama seperti Leno, dia juga tidak ingin mengeluarkan banyak uang untuk pakaian. Alih-alih membeli pakaian desainer dengan harga fantastis, Stephan bakal mencari harga yang lebih murah untuk sebuah pakaian.

“Pakaian desainer adalah salah satu hal yang saya tidak akan pernah menghabiskan uang. Saya hanya tidak melihat gunanya menghabiskan 700 dollar AS untuk sepatu Gucci ketika Anda bisa pergi ke Aldo atau Call It Spring atau H&M dan mendapatkan sepatu yang sangat mirip dengan harga satu per seratus," ucapnya.

3. Hindari penerbangan first class

Barbara Corcoran mengaku tak ingin membayar kursi first class saat menggunakan maskapai penerbangan. Sebab menurutnya naik pesawat saja masih terasa memperoleh hak istimewa.

Bintang Shark Tank ini bertahan dengan menaiki kslas ekonomi tiap kali menggunakan maskapai penerbangan.

"Saya tidak akan pernah menghabiskan uang untuk kelas bisnis atau tiket kelas satu. Lupakan saja. Saya hanya tidak bisa mengerti itu," ucap miliarder yang berhasil mendapat peruntungan di bisnis properti itu.

https://money.kompas.com/read/2019/12/25/090700426/hemat-di-akhir-tahun-jangan-berlebihan-beli-3-produk-ini

Terkini Lainnya

Alasan Masyarakat Masih Enggan Berinvestasi Kripto, karena Berisiko Tinggi hingga Banyak Isu Negatif

Alasan Masyarakat Masih Enggan Berinvestasi Kripto, karena Berisiko Tinggi hingga Banyak Isu Negatif

Whats New
Proses 'Refund' Tiket Kereta Antarkota Jadi Lebih Cepat Mulai 1 Juni

Proses "Refund" Tiket Kereta Antarkota Jadi Lebih Cepat Mulai 1 Juni

Whats New
Transaksi Pasar Saham AS ‘Lesu’, Saham-saham di Wall Street Tertekan

Transaksi Pasar Saham AS ‘Lesu’, Saham-saham di Wall Street Tertekan

Whats New
Hormati Proses Hukum oleh KPK, PGN Sebut Penanganan Kasus Korupsi Tak Ganggu Layanan Operasional

Hormati Proses Hukum oleh KPK, PGN Sebut Penanganan Kasus Korupsi Tak Ganggu Layanan Operasional

Whats New
'Sidak' Kementerian ESDM Temukan Elpiji Oplosan di Hotel dan Kafe di Jakarta, Bogor, Bali

"Sidak" Kementerian ESDM Temukan Elpiji Oplosan di Hotel dan Kafe di Jakarta, Bogor, Bali

Whats New
KPPU Awasi Layanan Operasi Starlink di RI

KPPU Awasi Layanan Operasi Starlink di RI

Whats New
Simak, Ini Daftar Stasiun untuk Pembatalan Tiket Kereta di Seluruh Indonesia

Simak, Ini Daftar Stasiun untuk Pembatalan Tiket Kereta di Seluruh Indonesia

Whats New
Keluh Kesah Karyawan soal Potongan Gaji Iuran Tapera: Memberatkan!

Keluh Kesah Karyawan soal Potongan Gaji Iuran Tapera: Memberatkan!

Whats New
Buntut Kasih Harga Promo, Starlink Bantah Lakukan Predatory Pricing

Buntut Kasih Harga Promo, Starlink Bantah Lakukan Predatory Pricing

Whats New
[POPULER MONEY] Keluh Kesah PNS yang Jadi Peserta Tapera | Buntut 60 Kloter Penerbangan 'Delay', Menhub Minta Garuda Berbenah

[POPULER MONEY] Keluh Kesah PNS yang Jadi Peserta Tapera | Buntut 60 Kloter Penerbangan "Delay", Menhub Minta Garuda Berbenah

Whats New
Gaji Komite Tapera Capai Rp 43 Juta Sebulan

Gaji Komite Tapera Capai Rp 43 Juta Sebulan

Whats New
PGN Buka Suara Usai Eks Petingginya Jadi Tersangka KPK

PGN Buka Suara Usai Eks Petingginya Jadi Tersangka KPK

Whats New
Warganet Keluhkan Layanan Digital Livin' by Mandiri yang Eror

Warganet Keluhkan Layanan Digital Livin' by Mandiri yang Eror

Whats New
MPMX Bakal Bagikan Dividen Rp 115 Per Saham

MPMX Bakal Bagikan Dividen Rp 115 Per Saham

Whats New
Ada 250 Standar yang Harus Dipenuhi Indonesia untuk Jadi Anggota OECD

Ada 250 Standar yang Harus Dipenuhi Indonesia untuk Jadi Anggota OECD

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke