Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Sandiaga Uno: Saat Ini Bali Belum Dibuka!

“Saat ini Bali belum dibuka, penerbangan internasional di Bali juga masih ditutup. Kedatangan internasional baru dari Manado dan Jakarta. Yang dibuka kembali adalah untuk bisnis, tapi tidak sebaliknya. Seperti misalnya meeting,” kata Sandiaga Uno dalam Weekly Press Briefing, Senin (20/9/2021)

Namun demikian, pihaknya terus mengoptimalkan vaksinasi di Bali. Hingga saat ini pelaksanaan vaksinasi Covid-19 dosis pertama di Bali sudah mencapai 95,5 persen, dan dosis 2 sudah mencapai 66,3 persen.

Sementara untuk implementasi aplikasi PeduliLindungi sudah dilakukan oleh 503 hotel, 648 restoran, 23 destinasi wisata, dan 14 mall.

“Harapan kita agar Pemerintah Provinsi Bali terus berkordinasi dan membuat SOP penerima wisatawan yang akan kita uji cobakan. Kita juga berharap Rumah Sakit siap dalam penanganan Covid-19, dan juga 35 hotel sebagai fasilitas self quarantine,” jelas dia.

Di sisi lain, pembukaan bioskop pada daerah PPKM level 2 dan 3, juga diharapkan dapat mengimplementasikan aturan yang berlaku secara disiplin. Hal ini penting agar tidak terjadi penyebaran Covid-19, yang berdampak pada terjadinya pandemic Covid-19 gelombang tiga.

“Ini adalah bentuk dari kesiapan kita. Pembukaan bioskop di PPKM level 2 dan 3 tentunya kita persiapkan pembukaannya dan sesuai dengan prinsip kehatian-hatian. Bekali-kali Presiden berpesan, jangan sampai varian baru ini menyebabkan gelombang 3. Pelaku usah harus perhatikan protokol kesehatan dan penerapan end to end CHSE,” tegas dia.

https://money.kompas.com/read/2021/09/21/070400826/sandiaga-uno--saat-ini-bali-belum-dibuka-

Terkini Lainnya

Resmikan The Gade Tower, Wamen BUMN: Jadi Simbol Modernisasi Pegadaian

Resmikan The Gade Tower, Wamen BUMN: Jadi Simbol Modernisasi Pegadaian

Whats New
Kemenperin Kasih Bocoran soal Aturan Impor Ban

Kemenperin Kasih Bocoran soal Aturan Impor Ban

Whats New
Pengusaha Ritel: Pembatasan Pembelian Gula Bukan karena Stok Kosong

Pengusaha Ritel: Pembatasan Pembelian Gula Bukan karena Stok Kosong

Whats New
Luhut Minta Penyelesaian Lahan di IKN Tak Rugikan Masyarakat

Luhut Minta Penyelesaian Lahan di IKN Tak Rugikan Masyarakat

Whats New
Prudential Indonesia Rilis Produk Asuransi Kesehatan PRUWell, Simak Manfaatnya

Prudential Indonesia Rilis Produk Asuransi Kesehatan PRUWell, Simak Manfaatnya

Whats New
Kunjungi IKN, Luhut Optimistis Pembangunan Capai 80 Persen pada Agustus 2024

Kunjungi IKN, Luhut Optimistis Pembangunan Capai 80 Persen pada Agustus 2024

Whats New
Wamendes PDTT: Urgensi Transmigrasi dan Dukungan Anggaran Perlu Ditingkatkan

Wamendes PDTT: Urgensi Transmigrasi dan Dukungan Anggaran Perlu Ditingkatkan

Whats New
IDSurvey Tunjuk Suko Basuki sebagai Komisaris Independen

IDSurvey Tunjuk Suko Basuki sebagai Komisaris Independen

Whats New
Tingginya Inflasi Medis Tidak Hanya Terjadi di Indonesia

Tingginya Inflasi Medis Tidak Hanya Terjadi di Indonesia

Whats New
Tutup Pabrik, Bata Akui Kesulitan Hadapi Perubahan Perilaku Belanja Konsumen

Tutup Pabrik, Bata Akui Kesulitan Hadapi Perubahan Perilaku Belanja Konsumen

Whats New
Kecelakaan KA Pandalungan dan Mobil Sebabkan Perjalanan KA Terlambat, Penumpang Dapat Kompensasi

Kecelakaan KA Pandalungan dan Mobil Sebabkan Perjalanan KA Terlambat, Penumpang Dapat Kompensasi

Whats New
Hari Apresiasi Seller Tokopedia, GNET Raih Posisi Pertama di Kategori Pertukangan

Hari Apresiasi Seller Tokopedia, GNET Raih Posisi Pertama di Kategori Pertukangan

Rilis
Waskita Karya Bakal Jadi Anak Usaha Hutama Karya pada September 2024

Waskita Karya Bakal Jadi Anak Usaha Hutama Karya pada September 2024

Whats New
Menko Airlangga: Pertumbuhan Ekonomi RI Kuartal I-2024 Tertinggi sejak 2015

Menko Airlangga: Pertumbuhan Ekonomi RI Kuartal I-2024 Tertinggi sejak 2015

Whats New
IHSG dan Rupiah Ditutup Melemah

IHSG dan Rupiah Ditutup Melemah

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke