Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Pengelola GBK: Tidak Ada Pemesanan "Venue" Istora untuk Peringatan Hari Buruh

PPKGBK bilang, saat ini Istora GBK sedang tidak dapat digunakan untuk menggelar acara. Mereka mengatakan, pemesanan tidak ada karena venue sedang tutup.

"Pada tanggal 1 sampai dengan 14 Mei 2022 Istora GBK dalam kondisi tidak dapat digunakan untuk menggelar acara," kata PPKGBK dalam siaran pers Jumat (6/5/2022).

Mereka menjelaskan, Istora sedang ditutup karena kawasan GBK sedang dalam proses pemeliharaan (maintenance) venue. Pengelola juga menjelaskan, kapasitas untuk tribun Istora GBK sebanyak hanya 7.098 kursi.

Berdasarkan penuturan PPKGBK, penyelenggaraan kegiatan yang akan digelar di Kawasan GBK harus mendapat izin atau rekomendasi dari pihak yang berwenang.

Adapun pengajuan kegiatan tersebut juga harus mengikuti prosedur yang diatur dalam syarat dan ketentuan penggunaan venue di Kawasan GBK yang telah ditetapkan oleh PPKGBK.

Sebelumnya, dikabarkan Partai Buruh dan elemen buruh lainnya akan menggelar aksi May Day Fiesta di Istora Senayan pada Sabtu (14/4/2022).

Presiden Partai Buruh dan Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) Said Iqbal mengatakan, akan ada 50.000 sampai 60.000 buruh yang akan mengikuti May Day Fiesta di Istora Senayan setelah mengikuti unjuk rasa di Gedung DPR RI

"Aksi unjuk rasa dan May Day ini diorganisir oleh Partai Buruh berserta serikat pekerja di tingkat nasional," kata dia.

https://money.kompas.com/read/2022/05/06/230503026/pengelola-gbk-tidak-ada-pemesanan-venue-istora-untuk-peringatan-hari-buruh

Terkini Lainnya

BCA Syariah Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan S1, Simak Kualifikasinya

BCA Syariah Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan S1, Simak Kualifikasinya

Work Smart
OJK Pantau Bank Muamalat karena Kekosongan Posisi Komisaris Utama

OJK Pantau Bank Muamalat karena Kekosongan Posisi Komisaris Utama

Whats New
Kisah Zialova Batik, dari Usaha Rumahan sampai Pasar Internasional

Kisah Zialova Batik, dari Usaha Rumahan sampai Pasar Internasional

Smartpreneur
Idul Adha 1445 H, PGN Bagikan 382 Hewan Kurban di Sekitar Wilayah Operasional

Idul Adha 1445 H, PGN Bagikan 382 Hewan Kurban di Sekitar Wilayah Operasional

Whats New
OJK Belum Terima Pengajuan Tertulis soal Akuisisi Hanwa Life atas NOBU Bank

OJK Belum Terima Pengajuan Tertulis soal Akuisisi Hanwa Life atas NOBU Bank

Whats New
Momen Berbagi Idul Adha 1445 H, Bank Mandiri Salurkan Daging Kurban ke Masyarakat

Momen Berbagi Idul Adha 1445 H, Bank Mandiri Salurkan Daging Kurban ke Masyarakat

Whats New
Sambut Idul Adha, BSI Salurkan 9.390 Hewan Potong ke Seluruh Indonesia

Sambut Idul Adha, BSI Salurkan 9.390 Hewan Potong ke Seluruh Indonesia

Whats New
Lelang Rumah Murah di Tangerang, Harga Mulai Rp 44,5 Juta

Lelang Rumah Murah di Tangerang, Harga Mulai Rp 44,5 Juta

Spend Smart
Merger AP I dan AP II Jalan Terus meski Diprotes Serikat Karyawan

Merger AP I dan AP II Jalan Terus meski Diprotes Serikat Karyawan

Whats New
PHK di Perusahaan Teknologi Dinilai untuk Sesuaikan dengan Strategi Bisnis

PHK di Perusahaan Teknologi Dinilai untuk Sesuaikan dengan Strategi Bisnis

Whats New
PLN Sediakan 1.470 SPKLU Saat Libur Idul Adha

PLN Sediakan 1.470 SPKLU Saat Libur Idul Adha

Whats New
Kata OJK soal Wacana Korban Judi 'Online' Jadi Penerima Bansos

Kata OJK soal Wacana Korban Judi "Online" Jadi Penerima Bansos

Whats New
Soal Merger MNC Bank dan Nobu Bank, OJK: Pemegang Saham Masih Negosiasi

Soal Merger MNC Bank dan Nobu Bank, OJK: Pemegang Saham Masih Negosiasi

Whats New
Serikat Buruh Dorong Investigasi Kecelakaan Kerja Smelter di Morowali

Serikat Buruh Dorong Investigasi Kecelakaan Kerja Smelter di Morowali

Whats New
Sri Mulyani hingga Erick Thohir, Menteri Ekonomi Jokowi Beri Pesan dan Doa di Momen Idul Adha

Sri Mulyani hingga Erick Thohir, Menteri Ekonomi Jokowi Beri Pesan dan Doa di Momen Idul Adha

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke