Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Pengguna QRIS BRImo Kini Bisa Transfer dan Terima Dana Tanpa Nomor Rekening

QRIS tidak hanya terbatas pada pembayaran karena kini juga dapat digunakan untuk melakukan transfer ke sesama rekening BRI, rekening bank lain, dan dompet digital.

Pengirim dan penerima uang hanya perlu menyediakan smartphone dengan aplikasi BRImo atau aplikasi finansial lainnya yang mendukung fitur QRIS Transfer.

Selanjutnya, pengguna tinggal menampilkan kode QRIS Transfer dan memindainya untuk menyelesaikan transaksi.

Direktur Jaringan dan Layanan BRI Andrijanto mengungkapkan, transformasi digital mendorong perbankan untuk menghadirkan layanan yang lengkap hanya menggunakan smartphone.

“Customer Experience merupakan prioritas BRI dalam memberikan setiap layanannya. BRI juga memperhatikan kebutuhan pasar dan tuntutan masyarakat yang semakin beragam. Layanan dari BRImo ini diharapkan dapat mempermudah sehingga lebih praktis dalam menyelesaikan kebutuhan finansialnya,” kata dia dalam keterangan resmi, dikutip pada Senin (15/1/2024).

Berikut ini adalah cara menerima dana dengan QRIS Transfer di BRImo.

1. Login BRImo, pilih menu QRIS Transfer

2. Klik “Tampilkan QR”

3. Pilih Rekening Tujuan Penerima Dana

4. Saat menerima transfer dana dari orang lain, terdapat 2 cara yang bisa dilakukan yaitu;

5. Setelah pengirim dana melakukan scan Kode QR, akan muncul notifikasi dana berhasil diterima.

Cara Mengirim Dana dengan QRIS Transfer di BRImo:

1. Login BRImo, pilih menu QRIS Transfer

2. Klik “Scan QRIS” atau upload gambar Kode QR dari gallery handphone.

3. Saat mengirim dana, terdapat 2 cara yang bisa dilakukan yaitu:

  • Masukkan nominal
  • Nominal akan langsung muncul ketika Kode QR di-scan.

4. Konfirmasi transaksi dengan masukkan PIN

5. QRIS Transfer berhasil dilakukan.

Sebagai informasi, BRImo juga telah dilengkapi dengan fitur contact center bebas pulsa dan chat banking sehingga dapat selalu terhubung dengan layanan customer service 24/7 tanpa terkena roaming dan biaya tambahan.

https://money.kompas.com/read/2024/01/15/103914926/pengguna-qris-brimo-kini-bisa-transfer-dan-terima-dana-tanpa-nomor-rekening

Terkini Lainnya

Kima Farma Buka-bukaan Penyebab Rugi di 2023 Mulai dari Operasional hingga Anak Usaha

Kima Farma Buka-bukaan Penyebab Rugi di 2023 Mulai dari Operasional hingga Anak Usaha

Whats New
Lowongan Kerja PT Pegadaian untuk S1, Ini Persyaratannya

Lowongan Kerja PT Pegadaian untuk S1, Ini Persyaratannya

Work Smart
Catatkan Kinerja Positif Sepanjang 2023, MSIG Life Berkomitmen Tumbuh Optimal dan Berkelanjutan

Catatkan Kinerja Positif Sepanjang 2023, MSIG Life Berkomitmen Tumbuh Optimal dan Berkelanjutan

BrandzView
2 Perusahaan Pelayaran Global Nyatakan Tertarik Berkegiatan di Makassar New Port

2 Perusahaan Pelayaran Global Nyatakan Tertarik Berkegiatan di Makassar New Port

Whats New
Tutup 5 Pabrik, Kimia Farma Kalkulasikan Jumlah Karyawan yang Terdampak PHK

Tutup 5 Pabrik, Kimia Farma Kalkulasikan Jumlah Karyawan yang Terdampak PHK

Whats New
Nestlé Indonesia Dukung Pemerintah dalam Upaya Menjaga Sumber Air

Nestlé Indonesia Dukung Pemerintah dalam Upaya Menjaga Sumber Air

BrandzView
Dorong Inklusivitas Ekonomi Digital dan Tingkatkan Akses e-Commerce di Wilayah Terpencil, Lazada Gandeng Namirah Logistic

Dorong Inklusivitas Ekonomi Digital dan Tingkatkan Akses e-Commerce di Wilayah Terpencil, Lazada Gandeng Namirah Logistic

Whats New
Kurs Rupiah Hari Ini 26 Juni 2024 di BNI hingga Bank Mandiri

Kurs Rupiah Hari Ini 26 Juni 2024 di BNI hingga Bank Mandiri

Spend Smart
BEI: Investor Pasar Modal Tembus 13 Juta

BEI: Investor Pasar Modal Tembus 13 Juta

Whats New
2 Cara Ganti PIN ATM BNI Tanpa Ribet ke Bank

2 Cara Ganti PIN ATM BNI Tanpa Ribet ke Bank

Spend Smart
KPPU Duga Google Lakukan Pelanggaran, Pemerintah Terus Godok Aturan Antimonopoli

KPPU Duga Google Lakukan Pelanggaran, Pemerintah Terus Godok Aturan Antimonopoli

Whats New
Pengguna 'Paylater' di Indonesia Didominasi Kelompok yang Sudah Menikah

Pengguna "Paylater" di Indonesia Didominasi Kelompok yang Sudah Menikah

Whats New
Berapa Persen Gaji yang Harus Ditabung?

Berapa Persen Gaji yang Harus Ditabung?

Earn Smart
BCA Mobile Alami Gangguan, Nasabah Tak Bisa Cek Saldo dan Transaksi

BCA Mobile Alami Gangguan, Nasabah Tak Bisa Cek Saldo dan Transaksi

Whats New
Harga Bahan Pokok Rabu 26 Juni 2024, Semua Bahan Pokok Naik, Kecuali Cabai Merah Keriting

Harga Bahan Pokok Rabu 26 Juni 2024, Semua Bahan Pokok Naik, Kecuali Cabai Merah Keriting

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke