Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Cara Bayar BRIVA untuk Isi Saldo DANA, GoPay, dan ShopeePay

JAKARTA, KOMPAS.com - BRI Virtual Account atau BRIVA memegang peran penting dalam proses pembayaran kepada merchant secara online.

BRIVA merupakan kode unik yang digunakan untuk melakukan pembayaran melalui layanan BRIVA dari Bank BRI.

Kode ini terdiri dari 13 digit dan digunakan untuk membayar berbagai jenis tagihan, seperti tagihan listrik, air, telepon, internet, asuransi, dan sebagainya.

Setiap penyedia layanan memiliki kode BRIVA yang berbeda. Sebagai contoh, untuk membayar tagihan listrik PLN menggunakan BRIVA dari Bank BRI.

Aplikasi e-wallet seperti DANA, Shopeepay, hingga GoPay memiliki nomor Virtual Account khusus yang digunakan untuk melakukan transaksi top up saldo.

Sehingga, pengguna harus menggunakan kode BRIVA yang tercantum pada perintah sistem dan diikuti dengan nomor HP pengguna.

Pengguna dapat mengetahui kode BRIVA yang harus digunakan untuk melakukan pembayaran dengan cara melihat informasi tagihan atau menanyakan kepada penyedia layanan yang bersangkutan.

Berikut ini beberapa petunjuk cara penggunaan kode BRIVA untuk top up DANA, GoPay, hingga ShopeePay. 

3. Cara bayar kode BRIVA ke ShopeePay

  • Buka menu ShopeePay.
  • Pilih menu Isi Saldo.
  • Cari logo BRI.
  • Salin kode BRIVA yang sesuai dengan nomor HP pengguna.
  • Login ke aplikasi BRImo.
  • Pilih menu Dompet Digital.
  • Klik Tambah Baru.
  • Pilih ShopeePay.
  • Tempel Kode BRIVA atau masukkan nomor HP terdaftar.
  • Simpan nomor tersebut.
  • Pengguna bisa melakukan top up DANA.

Demikian informasi seputar cara bayar kode BRIVA untuk isi saldo DANA, GoPay hingga ShopeePay. (Bimo Kresnomurti)

Artikel ini telah tayang di Kontan.co.id dengan judul Cara Bayar BRIVA untuk Merchant DANA, ShopeePay, hingga GoPay.

https://money.kompas.com/read/2024/04/26/235240226/cara-bayar-briva-untuk-isi-saldo-dana-gopay-dan-shopeepay

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke