Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hatta Rajasa Sebut Ekonomi RI Sehat

Kompas.com - 10/09/2013, 14:02 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com - Menko Perekonomian RI Hatta Rajasa menyebut ekonomi Indonesia masih dalam kondisi sehat. Kondisi perekonomian Indonesia teraebut ditandai dengan tumbuhnya ekonomi dalam kurun 5 tahun terakhir yang rata-rata mampu mencapai 5 persen.

Bahkan saat terjadi krisis di tahun 1998 pun ekonomi Indonesia masih mampu tumbuh mencapai 4,9 persen.

"Pertumbuhan ekonomi Indonesia masih sangat sehat. Kita pernah mengalami krisis 1998, pada saat krisis itu ekonomi kita bisa tumbuh di 4,9 persen," kata Hatta dalam acara Danareksa Macro Forum 2013 di Jakarta, Selasa (10/9/2013).

Hatta mengatakan, dalam 5 tahun terakhir pertumbuhan ekonomi Indonesia cukup baik, dengan kenaikan rata-rata 5 persen. Lebih lanjut, sebagai langkah antisipasi terhadap kondisi ekonomin saat ini, pemerintah segera merespon dengan luncurkan paket kebijakan ekonomi.

Ia berharap respon pemerintah ini dapat mengatasi turbulensi perekonomian Indonesia. "Respons yang diberikan pemerintah untuk membangun confidence bahwa kita memiliki sejumlah kebijakan. Katakanlah seperti penerbangan yang sedang alami turbulensi. Dalam kondisi seperti ini, perbahyak dialog seperti ini," ujar Hatta.

Dia juga mengungkapkan, meski ekonomi sedang dalam kondisi tidak stabil, namun konsumsi masyarakat masih cukup bagus dan menggembirakan. Hal ini terlihat dari meningkatnya pembangunan infrastruktur.

"Selama ini infrastruktur yang identik dengan APBN, sekarang sudah mulai bergeser. Saat ini porsi BUMN dan swasta yang masuk infrastruktur sehingga sudah di atas 4 persen dari GDP. Ini kemudian mengakibatkan kompetitif indeks meningkap tajam dari 50 ke 38," ujarnya.

Hatta optimistis Indonesia masih akan menjadi tujuan utama investor asing. "Kita masih menjadi negara tujuan investasi di ASEAN. Ini artinya kita masih mampu. Petumbuhan ekonomi kita masih relatif stabil dibanding negara lain," tandas Hatta.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

41 PSN Senilai Rp 544 Triliun Dikebut Rampung 2024, Ini Kendala Pembangunannya

41 PSN Senilai Rp 544 Triliun Dikebut Rampung 2024, Ini Kendala Pembangunannya

Whats New
Bangun Smelter, Tahun Ini ADMR Alokasikan Capex hingga 250 Juta Dollar AS

Bangun Smelter, Tahun Ini ADMR Alokasikan Capex hingga 250 Juta Dollar AS

Whats New
Simak, 6 Tips Menjaga 'Work Life Balance'

Simak, 6 Tips Menjaga "Work Life Balance"

Work Smart
Haji Khusus dan Haji Furoda, Apa Bedanya?

Haji Khusus dan Haji Furoda, Apa Bedanya?

Whats New
Potensi Ekonomi Syariah Besar, BSI Gelar Pameran Produk Halal

Potensi Ekonomi Syariah Besar, BSI Gelar Pameran Produk Halal

Whats New
AXA Mandiri Lakukan Penyesuaian Premi Imbas dari Tingginya Inflasi Medis

AXA Mandiri Lakukan Penyesuaian Premi Imbas dari Tingginya Inflasi Medis

Whats New
Program Ternak Kambing Perah di DIY untuk Atasi Stunting dan Tingkatkan Ekonomi Warga

Program Ternak Kambing Perah di DIY untuk Atasi Stunting dan Tingkatkan Ekonomi Warga

Whats New
Menteri ESDM: Keberadaan Migas Tetap Penting di Tengah Transisi Energi

Menteri ESDM: Keberadaan Migas Tetap Penting di Tengah Transisi Energi

Whats New
Kinerja 'Paylater Multifinance' Tetap 'Moncer' di Tengah Gempuran Produk Perbankan

Kinerja "Paylater Multifinance" Tetap "Moncer" di Tengah Gempuran Produk Perbankan

Whats New
Kian Bertambah, Jumlah Investor Kripto di Indonesia Tembus 19,75 Juta

Kian Bertambah, Jumlah Investor Kripto di Indonesia Tembus 19,75 Juta

Whats New
Erick Thohir Resmikan Antara Heritage, Jadi Ikon Destinasi Wisata Sejarah dan Jurnalisme

Erick Thohir Resmikan Antara Heritage, Jadi Ikon Destinasi Wisata Sejarah dan Jurnalisme

Whats New
Medco Energi Bantu Ratusan Petani di Sumsel Budidaya Karet Organik

Medco Energi Bantu Ratusan Petani di Sumsel Budidaya Karet Organik

Whats New
Kemendag Fasilitasi Verifikasi Penyelidikan Antisubsidi Produk Aluminium Ekstrusi asal Indonesia oleh AS

Kemendag Fasilitasi Verifikasi Penyelidikan Antisubsidi Produk Aluminium Ekstrusi asal Indonesia oleh AS

Whats New
 IHSG Koreksi Tipis, Rupiah Melemah ke Level Rp 16.000

IHSG Koreksi Tipis, Rupiah Melemah ke Level Rp 16.000

Whats New
Komitmen PGN Perluas Pemanfaatan Gas Bumi di HUT ke-59

Komitmen PGN Perluas Pemanfaatan Gas Bumi di HUT ke-59

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com