Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Petani Pekebun Minta Tambahan Pupuk Bersubsidi

Kompas.com - 26/05/2016, 18:36 WIB
Estu Suryowati

Penulis

Sebab, desa tersebut telah menerapkan pengelolaan integrasi sawit dan sapi.

Sementara itu, Kepala Dinas Perkebunan Provinsi Jambi, Budidaya justru menilai sebetulnya petani pekebun tidak terlalu membutuhkan pupuk bersubsidi.

"Pupuk kita ini memang di RDKK kebanyakan untuk tanaman pangan," kata Budidaya di kantornya, Kamis (26/5/2016).

Budidaya mengklaim, distributor pupuk bersubsidi pun tidak menyediakan pupuk untuk tanaman perkebunan.

Dia juga bilang, kalaupun petani pekebun mendapatkan alokasi pupuk bersubsidi, pupuk tersebut tidak akan digunakan tetapi untuk dijual lagi.

"Jadi jujur, teman-teman RDKK ini menganggap petani pekebun enggak perlu pupuk itu. Akhirnya kan asal saja dikasihnya. Kalau tanaman pangan tidak dihabiskan, baru dikasih ke perkebunan," pungkas Budidaya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com