Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Harga Rumah di Bawah Rp 2 Miliar Catat Kenaikan Tertinggi Usai Pandemi

Kompas.com - 15/11/2023, 11:38 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Editor

Ilustrasi rumah, membeli rumah. FREEPIK/JCOMP Ilustrasi rumah, membeli rumah.

Hirwandi menambahkan, selama delapan bulan pertama tahun ini, BTN juga telah menyalurkan KPR Subsidi maupun Non-Subsidi sebesar Rp 27,5 Triliun atau tumbuh 17,9 persen (yoy). Kenaikan tersebut tercatat masih berada di atas rata-rata industri.

Berdasarkan data Bank Indonesia (BI), penyaluran KPR secara nasional tumbuh 12,3 persen (yoy) per September 2023, lebih tinggi dibandingkan kuartal sebelumnya atau per Juni 2023 sebesar 10,6 persen (yoy).

Baca juga: Insentif PPN Rumah Bisa Dongkrak Kinerja Penyaluran KPR BTN

Adapun Kresna Hutabarat, analis Mandiri Sekuritas dalam risetnya mempertahankan rekomendasi beli untuk BTN dengan target price Rp 1.800. Kresna memproyeksikan laba bersih BTN tahun 2023 dapat menyentuh Rp 3,37 Triliun atau tumbuh 10,7 persen dari periode tahun sebelumnya.

Dengan asumsi tersebut, ROAE diperkirakan dapat mencapai 12 persen di tahun ini.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com