Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Budi Daya Jamur di PPU, Manfaatkan Limbah Serbuk Kayu hingga Pelat Besi buat Sterilisasi

Kompas.com - 17/11/2023, 10:00 WIB
Aprillia Ika

Editor

 

Pemanfaatan limbah serbuk kayu

Manager Communication Relations & CID PHI, Dony Indrawan menegaskan komitmen PHI dan anak perusahaan, termasuk PHKT, untuk terus mengembangkan program CSR yang inovatif dan berkelanjutan.

Menurut Dony, Program Semur Cendawan tidak hanya menghasilkan nilai tambah ekonomi saja, namun berkontribusi terhadap pemanfaatan limbah serbuk kayu sebesar 240 ton per tahun.

Program ini juga berkontribusi ke pengurangan emisi rumah kaca sebesar 40,77 ton CO2 per tahun.

Selanjutnya efisiensi pada proses sterilasi dengan alat Semenjana mampu mengurangi heatloss 0,37GJ per tahun.

“Sejalan dengan kebijakan PT Pertamina (Persero) kami terus mendorong operasi dan bisnis yang ramah lingkungan, kami mendukung setiap inovasi yang bisa menyelamatkan dan melestarikan lingkungan sebagai mitigasi dan adaptasi perubahan iklim termasuk dalam program CSR perusahaan,” ungkap Dony.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com